Vous êtes sur la page 1sur 129

Rencana

Pelaksanaan Pembelajaran















PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 47

Bab 1
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan
Mata Pelajaran : Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan
Kelas/Semester : XI/1 (satu)
Pertemuan : 1 dari 5 pertemuan
Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran (2 x 45 menit)
Standar Kompetensi : 1. Menerapkan konsep suhu dan kalor
Kompetensi Dasar :



Indikator :



I. Tujuan Pembelajaran
Melalui ekspositori, diskusi informasi, dan pemberian tugas, setelah
mempelajari materi dalam bab ini, siswa diharapkan dapat:
mendeskripsikan pengertian suhu dan kalor melalui tanya jawab dan
informasi;
mengidentifikasi skala termometer melalui diskusi;
mendeskripsikan jenis-jenis termometer melalui tanya jawab dan
informasi;
menganalisis penerapan konsep suhu dalam pemecahan masalah melalui
diskusi;
mengembangkan nilai-nilai karakter budaya bangsa seperti teliti, gemar
membaca, kreatif, dan mencintai lingkungan.

II. Materi Pembelajaran
Suhu
Membedakan pengertian antara suhu dan kalor.
Memformulasikan konversi skala termometer.
Membedakan jenis-jenis termometer.
1.1 Menguasai konsep suhu dan kalor
1.2 Menguasai pengaruh kalor terhadap zat
1.3 Mengukur suhu dan kalor
1.4 Menghitung kalor

PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 48

III. Metode Pembelajaran
Model : cooperative learning, konstruktivisme, interaktif dan inkuiri.
Metode : ekspositori, diskusi informasi, dan pemberian tugas.

IV. Langkah-Langkah Pembelajaran
Kegiatan Pendahuluan (15 menit)
Guru mengajukan pertanyaan tentang suhu dan kalor, seperti berikut.
- Pernahkah Anda memegang blok mesin motor Anda setelah
dihidupkan?
- Apa yang Anda rasakan pada tangan Anda?
- Panaskah tangan Anda?
- Mengapa blok mesin tersebut menjadi panas?
- Apa yang dimaksud dengan suhu?
- Sebutkan perbedaan antara suhu dan kalor?
Siswa menjawab pertanyaan guru.
Kegiatan Inti (60 menit)
Eksplorasi
Siswa menyimak penjelasan guru tentang pengertian suhu dan kalor serta
alat ukur suhu dan kalor.
Elaborasi
Siswa berdiskusi tentang pengertian suhu dan kalor, serta alat ukur suhu
dan kalor.
Siswa melakukan tanya jawab tentang skala dan jenis-jenis termometer.
Siswa dapat mengkonversikan antarskala termometer sampai
memformulasikan hubungan antarskala tersebut.
Konfirmasi
Siswa menginformasikan tentang mengkonversikan antarskala termometer
sampai memformulasikan hubungan antarskala tersebut.
Siswa menyimak contoh soal beserta penyelesaiannya yang diberikan
guru.


PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 49

Kegiatan Penutup (15 menit)
Guru menyimpulkan mengenai pengertian dan alat ukur suhu.
Guru menutup pertemuan dengan memberikan tugas latihan Uji
Kompetensi 1.1

V. Alat/Bahan/Sumber pembelajaran
Sumber : Buku Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI
Sekolah Menengah Kejuruanterbitan Grafindo Media Pratama.
Sarana/Media : lembar kerja LKS, modul, perpustakaan, lingkungan, dan
internet

VI. Penilaian
Tugas individual (Uji Kompetensi 1.1)
Aspek Penilaian
Nama Siswa : . . . .
Kelas/Semester: XI/1 (satu)
Materi : Suhu
Skor:
70 150 = A
50 69 = B
0 49 = C

Kognitif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Mendeskripsikan definisi suhu
dan kalor.

2. Mengidentifikasi jenis-jenis
termometer serta konversi
antarskala termometer.





PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 50

Psikomotor
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Menilai keterampilan siswa
melakukan pengukuran

2. Berdiskusi dengan temannya

Afektif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Berpartisipasi aktif dalam
menggali informasi

2. Berpartisipasi aktif dalam
diskusi

3. Memperhatikan secara seksama
dalam presentasi

4. Ikut serta dalam menyimpulkan
hasil diskusi


Pengamatan aktivitas siswa dalam proses pembelajaran saat tanya
jawab/diskusi, sikap, dan tingkah laku siswa di dalam kelas.
Instrumen Penilaian Pengamatan Keaktifan Siswa
dalam Proses Tanya Jawab/Diskusi
No Nama
Bertanya Menjawab
Sesuai
Materi
Tidak Sesuai
Materi
Disertai Alasan
yang Kuat
Tidak Disertai
Alasan yang
Kuat





Mengetahui _______,_________________
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran
_________________________ _________________________
NIP NIP
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 51

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan
Mata Pelajaran : Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan
Kelas/Semester : XI/1 (satu)
Pertemuan : 2 dari 5 pertemuan
Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran (2 x 45 menit)
Standar Kompetensi : 1. Menerapkan konsep suhu dan kalor
Kompetensi Dasar :



Indikator :


I. Tujuan Pembelajaran
Melalui ekspositori, diskusi informasi, dan pemberian tugas, setelah
mempelajari materi dalam bab ini, siswa diharapkan dapat:
mendeskripsikan pengertian satu kalori melalui tanya jawab dan informasi;
membedakan kalor jenis dan kapasitas kalor melalui diskusi;
menganalisis penerapan konsep kalor dalam pemecahan masalah melalui
diskusi;
mengembangkan nilai-nilai karakter budaya bangsa seperti teliti, gemar
membaca, kreatif, dan mencintai lingkungan.

II. Materi Pembelajaran
Kalor

III. Metode Pembelajaran
Model : cooperative learning, konstruktivisme, interaktif dan inkuiri.
Metode : ekspositori, diskusi informasi, dan pemberian tugas.

Membedakan satuan kalori dengan BTU.
Memformulasikan kalor jenis dan kapasitas kalor.
1.1 Menguasai konsep suhu dan kalor
1.2 Menguasai pengaruh kalor terhadap zat
1.3 Mengukur suhu dan kalor
1.4 Menghitung kalor

PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 52

IV. Langkah-Langkah Pembelajaran
Kegiatan Pendahuluan (15 menit)
Guru mengajukan pertanyaan tentang kalo, seperti.
- Pernahkah Anda mendidihkan air dalam panci di atas kompor yang
- menyala?
- Mengapa air dalam panci tersebut mendidih?
- Apa yang dimaksud dengan kalor?
Siswa menjawab pertanyaan dari guru.
Kegiatan Inti (60 menit)
Eksplorasi
Siswa menyimak penjelasan guru tentang pengertian kalor sertahubungan
antara satuan joule dan kalor.
Elaborasi
Siswa berdiskusi tentang pengertian kalor serta hubungan antara satuan
joule dan kalor.
Siswa melakukan tanya jawab tentang konversi kalori dengan joule serta
satuan kalor yang lain seperti BTU.
Siswa dibimbing guru dalam melakukan tanya jawab dan diskusi.
Konfirmasi
Siswa menginformasikan perbedaan antara kalor jenis dan kapasitas panas
serta memformulasikannya.
Siswa menyimak contoh soal tentang kalor jenis dan kapasitas panas
beserta penyelesaiannya yang diberikan guru.
Kegiatan Penutup (15 menit)
Guru menyimpulkan mengenai pengertian kalor serta hubungan antara
satuan joule dan kalor.
Guru menyuruh siswa membentuk kelompok untuk berdiskusi
mengerjakan soal latihan.




PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 53

V. Alat/Bahan/Sumber pembelajaran
Sumber : Buku Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI
Sekolah Menengah Kejuruanterbitan Grafindo Media Pratama.
Sarana/Media : lembar kerja LKS, modul, perpustakaan, lingkungan, dan
internet

VI. Penilaian
Tugas kelompok
Aspek Penilaian
Nama Siswa : . . . .
Kelas/Semester: XI/1 (satu)
Materi : Kalor
Skor:
70 150 = A
50 69 = B
0 49 = C

Kognitif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Mendeskripsikan definisi kalor.
2. Membedakan kalor jenis dan
kapasitas panas, serta konversi
antarsatuan kalor.


Psikomotor
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1.

Menilai keterampilan siswa
melakukan pengukuran

2. Berdiskusi dengan temannya


PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 54

Afektif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Berpartisipasi aktif dalam
menggali informasi

2. Berpartisipasi aktif dalam
diskusi

3. Memperhatikan secara seksama
dalam presentasi

4. Ikut serta dalam menyimpulkan
hasil diskusi


Pengamatan aktivitas siswa dalam proses pembelajaran saat tanya
jawab/diskusi, sikap, dan tingkah laku siswa di dalam kelas.
Instrumen Penilaian Pengamatan Keaktifan Siswa
dalam Proses Tanya Jawab/Diskusi
No Nama
Bertanya Menjawab
Sesuai Materi
Tidak
Sesuai
Materi
Disertai Alasan
yang Kuat
Tidak Disertai
Alasan yang Kuat











Mengetahui _______,_________________
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran
_________________________ _________________________
NIP NIP

PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 55

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan
Mata Pelajaran : Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan
Kelas/Semester : XI/1 (satu)
Pertemuan : 3 dari 5 pertemuan
Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran (2 x 45 menit)
Standar Kompetensi : 1. Menerapkan konsep suhu dan kalor
Kompetensi Dasar :



Indikator :


I. Tujuan Pembelajaran
Melalui ekspositori, demonstrasi, diskusi informasi, dan pemberian tugas,
setelah mempelajari materi dalam bab ini, siswa diharapkan dapat:
mengidentifikasi kalorimeter melalui tanya jawab dan informasi;
mendeskripsikan Asas Black melalui tanya jawab dan informasi;
mengembangkan nilai-nilai karakter budaya bangsa seperti teliti, gemar
membaca, kreatif, dan mencintai lingkungan.

II. Materi Pembelajaran
Kalor

III. Metode Pembelajaran
Model : cooperative learning, konstruktivisme, interaktif dan inkuiri.
Metode : ekspositori, demonstrasi, diskusi informasi, dan pemberian
tugas.


1.1 Menguasai konsep suhu dan kalor
1.2 Menguasai pengaruh kalor terhadap zat
1.3 Mengukur suhu dan kalor
1.4 Menghitung kalor

Membedakan jenis-jenis kalorimeter
Memformulasikan asas Black.
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 56

IV. Langkah-Langkah Pembelajaran
Kegiatan Pendahuluan (15 menit)
Guru mengajukan pertanyaan tentang kalorimeter, seperti berikut.
- Pernahkah Anda melihat kalorimeter ?
- Apa kegunaan kalorimeter.
Siswa menjawab pertanyaan dari guru.
Kegiatan Inti (60 menit)
Eksplorasi
Siswa menyimak penjelasan guru tentang jenis-jenis kalorimeter beserta
fungsi dari kalorimeter dalam percobaan.
Siswa melakukan demonstrasi yang menjelaskan asas Black dengan
mencampurkan air dingin dan air panas ke dalam kalorimeter disertai
beberapa tanya jawab dengan bimbingan guru.
Elaborasi
Siswa berdiskusi tentang jenis-jenis kalorimeter beserta fungsi dari
kalorimeter dalam percobaan.
Siswa dapat memformulasikan Asas Black dengan bimbingan guru.
Siswa dibimbing oleh guru saat melakukan diskusi.
Konfirmasi
Siswa menginformasikan tentang Asas Black sampai
memformulasikannya.
Siswa menyimak contoh soal dan penyelesaiannya yang diberikan oleh
guru.
Kegiatan Penutup (15 menit)
Guru menyimpulkan mengenai jenis-jenis kalorimeter dan Asas Black.
Guru menyuruh siswa membentuk kelompok untuk berdiskusi
mengerjakan soal latihan.





PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 57

V. Alat/Bahan/Sumber pembelajaran
Sumber: Buku Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI
Sekolah Menengah Kejuruanterbitan Grafindo Media Pratama.
Sarana/Media: peralatan demonstrasi, lembar kerja LKS, modul,
perpustakaan, lingkungan, dan internet.

VI. Penilaian
Tugas kelompok
Aspek Penilaian
Nama Siswa : . . . .
Kelas/Semester: XI/1 (satu)
Materi : Kalor
Skor:
70 150 = A
50 69 = B
0 49 = C

Kognitif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Mendeskripsikan jenis-jenis
kalorimeter.

2. mendeskripsikan Asas Balck


Psikomotor
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Menilai keterampilan siswa
melakukan pengukuran

2. Berdiskusi dengan temannya



PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 58

Afektif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Berpartisipasi aktif dalam
menggali informasi

2. Berpartisipasi aktif dalam
diskusi

3. Memperhatikan secara seksama
dalam presentasi

4. Ikut serta dalam menyimpulkan
hasil diskusi



Pengamatan aktivitas siswa dalam proses pembelajaran saat tanya
jawab/diskusi, sikap, dan tingkah laku siswa di dalam kelas.

Instrumen Penilaian Pengamatan Keaktifan Siswa
dalam Proses Tanya Jawab/Diskusi
No Nama
Bertanya Menjawab
Sesuai Materi
Tidak
Sesuai
Materi
Disertai Alasan
yang Kuat
Tidak Disertai
Alasan yang Kuat









Mengetahui _______,_________________
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran
_________________________ _________________________
NIP NIP

PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 59

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan
Mata Pelajaran : Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan
Kelas/Semester : XI/1 (satu)
Pertemuan : 4 dari 5 pertemuan
Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran (2 x 45 menit)
Standar Kompetensi : 1. Menerapkan konsep suhu dan kalor
Kompetensi Dasar :



Indikator :







I. Tujuan Pembelajaran
Melalui ekspositori, diskusi informasi, dan pemberian tugas, setelah
mempelajari materi dalam bab ini, siswa diharapkan dapat:
mengidentifikasi perubahan fase zat melalui tanya jawab dan informasi;
mengidentifikasi kalor laten dalam pemecahan masalah melalui diskusi;
mengidentifikasi pemuaian zat melalui diskusi;
mengidentifikasi pemuaian zat melalui tanya jawab dan informasi
mengidentifikasi kalor laten dalam pemecahan masalah melalui diskusi
mengidentifikasi pemuaian zat melalui diskusi
mengembangkan nilai-nilai karakter budaya bangsa seperti teliti, gemar
membaca, kreatif, dan mencintai lingkungan.

1.1 Menguasai konsep suhu dan kalor
1.2 Menguasai pengaruh kalor terhadap zat
1.3 Mengukur suhu dan kalor
1.4 Menghitung kalor

Mendeskripsikan perubahan fase.
Memformulasikan kalor laten.
Memformulasikan pemuaian pada zat.
Mendeskripsikan pemuaian zat.
Memformulasikan pemuaian zat padat.
Memformulasikan pemuaian zat cair.
Memformulasikan pemuaian gas.
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 60

II. Materi Pembelajaran
Kalor

III. Metode Pembelajaran
Model : cooperative learning, konstruktivisme, interaktif dan inkuiri.
Metode : ekspositori, diskusi informasi, dan pemberian tugas.

IV. Langkah-Langkah Pembelajaran
Kegiatan Pendahuluan (15 menit)
Guru mengajukan pertanyaan tentang perubahan fase dan pemuaian zat,
seperti berikut.
- Jika sebongkah es beku diberi kalor, apa yang terjadi?
- Jika lelehan es ditampung dalam panci dan dipanaskan terus-menerus
di atas kompor, apa yang terjadi?
- Jika satu liter beras ditambah air dalam panci, kemudian dipanaskan di
atas kompor, apa yang terjadi?
- Mengapa volume nasi lebih besar daripada beras sebelum ditanak
tersebut?
Siswa menjawab pertanyaan dari guru.
Kegiatan Inti (60 menit)
Eksplorasi
Siswa menyimak penjelasan guru tentang perubahan fase zat dan jenis-
jenis kalor laten, seperti kalor lebur, kalor beku, kalor uap, dan kalor
embun.
Siswa menyimak penjelasan guru tentang kalor laten.
Siswa menyimak penjelasan guru tentang pemuaian zat padat dan
memformulasikannya.
Elaborasi
Siswa berdiskusi perubahan fase zat dan jenis-jenis kalor laten, seperti
kalor lebur, kalor beku, kalor uap, dan kalor embun.
Siswa berdiskusi tentang grafik kalor terhadap suhu.
Siswa berdiskusi tentang pemuaian zat padat dan memformulasikannya.
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 61

Siswa dibimbing oleh guru saat melakukan diskusi.
Konfirmasi
Siswa menginformasikan tentang perubahan fase zat dan jenis-jenis kalor
laten.
Siswa menginformasikan pemuaian pada zat cair dan gas serta
memformulasikannya.
Siswa menyimak contoh soal dan penyelesaiannya yang diberikan oleh
guru.
Kegiatan Penutup (15 menit)
Guru menyimpulkan mengenai perubahan fase zat dan jenis-jenis kalor
laten.
Guru memberikan tugas individu untuk mengerjakan Uji Kompetensi 1.2

V. Alat/Bahan/Sumber pembelajaran
Sumber : Buku Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI
Sekolah Menengah Kejuruanterbitan Grafindo Media Pratama.
Sarana/Media : lembar kerja LKS, modul, perpustakaan, lingkungan, dan
internet.
VI. Penilaian
Tugas individu (Uji Kompetensi 1.2)
Aspek Penilaian
Nama Siswa : . . . .
Kelas/Semester: XI/1 (satu)
Materi : Kalor
Skor:
70 150 = A
50 69 = B
0 49 = C




PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 62

Kognitif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Mendeskripsikan perubahan
fase zat.

2. Mendeskripsikan jenis-jenis
kalor.

3. mendeskripsikan pemuaian zat
padat, zat cair, dan gas



Psikomotor
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Menilai keterampilan siswa
melakukan pengukuran

2. Berdiskusi dengan temannya


Afektif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1.

Berpartisipasi aktif dalam
menggali informasi

2. Berpartisipasi aktif dalam
diskusi

3. Memperhatikan secara seksama
dalam presentasi

4. Ikut serta dalam menyimpulkan
hasil diskusi








PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 63

Pengamatan aktivitas siswa dalam proses pembelajaran saat tanya
jawab/diskusi, sikap, dan tingkah laku siswa di dalam kelas.
Instrumen Penilaian Pengamatan Keaktifan Siswa
dalam Proses Tanya Jawab/Diskusi
No Nama
Bertanya Menjawab
Sesuai Materi
Tidak
Sesuai
Materi
Disertai Alasan
yang Kuat
Tidak Disertai
Alasan yang Kuat



















Mengetahui _______,_________________
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran
_________________________ _________________________
NIP NIP
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 64

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan
Mata Pelajaran : Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan
Kelas/Semester : XI/1 (satu)
Pertemuan : 5 dari 5 pertemuan
Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran (2 x 45 menit)
Standar Kompetensi : 1. Menerapkan konsep suhu dan kalor
Kompetensi Dasar :



Indikator :




I. Tujuan Pembelajaran
Melalui ekspositori, diskusi informasi, dan pemberian tugas, setelah
mempelajari materi dalam bab ini, siswa diharapkan dapat:
mengidentifikasi perpindahan kalor melalui tanya jawab dan informasi;
menganalisis konsep perpindahan kalor dalam pemecahan masalah melalui
diskusi;
mengembangkan nilai-nilai karakter budaya bangsa seperti teliti, gemar
membaca, kreatif, dan mencintai lingkungan.

II. Materi Pembelajaran
Perpindahan Kalor

III. Metode Pembelajaran
Model : cooperative learning, konstruktivisme, interaktif dan inkuiri.
Metode : ekspositori, diskusi informasi, dan pemberian tugas.
1.1 Menguasai konsep suhu dan kalor
1.2 Menguasai pengaruh kalor terhadap zat
1.3 Mengukur suhu dan kalor
1.4 Menghitung kalor

Mendeskripsikan perpindahan kalor.
Memformulasikan konduksi.
Memformulasikan konveksi.
Memformulasikan radiasi.
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 65


IV. Langkah-Langkah Pembelajaran
Kegiatan Pendahuluan (15 menit)
Guru mengajukan pertanyaan tentang perpindahan kalor, seperti berikut.
- Jika sebatang sendok stainless steel dicelupkan ke dalam gelas berisi
air panas, apa yang terjadi pada bagian sendok yang tidak tercelup?
- Mengapa terasa panas?
Siswa menjawab pertanyaan dari guru.
Kegiatan Inti (60 menit)
Eksplorasi
Siswa menyimak penjelasan guru tentang perpindahan kalor dan
menyebutkan jenis-jenis perpindahan kalor.
Elaborasi
Siswa berdiskusi tentang perpindahan secara konduksi, konveksi dan
radiasi serta memformulasikan persamaannya.
Siswa dibimbing oleh guru saat melakukan diskusi.
Konfirmasi
Siswa menginformasikan tentang perpindahan kalor dan jenis-jenis
perpindahan kalor.
Siswa menyimak contoh soal dan penyelesaiannya yang diberikan oleh
guru.
Kegiatan Penutup (15 menit)
Guru menyimpulkan mengenai perpindahan kalor dan jenis-jenis
perpindahan kalor.
Guru menyuruh siswa untuk mengerjakan Uji Kompetensi 1.3 secara
berkelompok.
Guru memberikan tugas individu kepada siswa untuk mengerjakan Uji
Kompetensi Bab 1 di rumah.




PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 66

V. Alat/Bahan/Sumber pembelajaran
Sumber : Buku Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI
Sekolah Menengah Kejuruanterbitan Grafindo Media Pratama.
Sarana/Media : lembar kerja LKS, modul, perpustakaan, lingkungan, dan
internet.

VI. Penilaian
Tugas Individu (Uji Kompetensi Bab 1.3) dan tugas kelompok (Uji
Kompetensi Bab 1)
Aspek Penilaian
Nama Siswa : . . . .
Kelas/Semester: XI/1 (satu)
Materi : Perpindahan Kalor
Skor:
70 150 = A
50 69 = B
0 49 = C

Kognitif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1.

Mendeskripsikan perpindahan
secara konduksi, konveksi, dan
radiasi



Psikomotor
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Menilai keterampilan siswa
melakukan pengukuran

2. Berdiskusi dengan temannya


PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 67

Afektif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Berpartisipasi aktif dalam
menggali informasi

2. Berpartisipasi aktif dalam
diskusi

3. Memperhatikan secara seksama
dalam presentasi

4. Ikut serta dalam menyimpulkan
hasil diskusi



Pengamatan aktivitas siswa dalam proses pembelajaran saat tanya
jawab/diskusi, sikap, dan tingkah laku siswa di dalam kelas.

Instrumen Penilaian Pengamatan Keaktifan Siswa
dalam Proses Tanya Jawab/Diskusi
No Nama
Bertanya Menjawab
Sesuai Materi
Tidak
Sesuai
Materi
Disertai Alasan
yang Kuat
Tidak Disertai
Alasan yang Kuat









Mengetahui _______,_________________
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran
_________________________ _________________________
NIP NIP

PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 68

Bab 2
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan
Mata Pelajaran : Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan
Kelas/Semester : XI/1 (satu)
Pertemuan : 1 dari 6 pertemuan
Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran (2 x 45 menit)
Standar Kompetensi : 2. Menerapkan konsep fluida
Kompetensi Dasar :



Indikator :







I. Tujuan Pembelajaran
Melalui ekspositori, diskusi informasi, dan pemberian tugas, setelah
mempelajari materi dalam bab ini, siswa diharapkan dapat:
mendeskripsikan pengertian fluida melalui tanya jawab dan informasi;
mengidentifikasi massa jenis suatu zat melalui diskusi;
mendeskripsikan tekanan hidrostatis melalui tanya jawab dan informasi;
mendeskripsikan Hukum Utama Hidrostatika melalui tanya jawab dan
informasi;
mendeskripsikan Hukum Pascal melalui diskusi;
mengembangkan nilai-nilai karakter budaya bangsa seperti sungguh-
sungguh, gemar membaca, teliti, dan toleransi.
2.1 Menguasai hukum fluida statis
2.2 Menguasai hukum fluida dinamis
2.3 Menghitung fluida statis
2.4 Menghitung fluida dinamis
Membedakan pengertian antara fluida statis dan
fluida dinamis.
Memformulasikan massa jenis zat.
Memformulasikan tekanan.
Memformulasikan tekanan hidrostatika.
Memformulasikan Hukum Utama Hidrostatika.
Memformulasikan Hukum Pascal.

PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 69


II. Materi Pembelajaran
Fluida statis

III. Metode Pembelajaran
Model : cooperative learning, konstruktivisme, interaktif dan inkuiri.
Metode : ekspositori, diskusi informasi, dan pemberian tugas.

IV. Langkah-Langkah Pembelajaran
Kegiatan Pendahuluan (15 menit)
Guru mengajukan pertanyaan tentang fluida, seperti berikut.
- Dilihat dari wujudnya, zat terbagi menjadi berapa macam? Sebutkan satu
persatu.
- Sebutkan zat yang termasuk zat cair.
- Apakah zat cair memiliki sifat mengalir?
- Apakah gas termasuk fuida?
- Apakah konsep tekanan hidrostatika dapat diterapkan pada bejana
berhubungan dengan penampang berbeda Siswa menjawab pertanyaan
dari guru.
Kegiatan Inti (60 menit)
Eksplorasi
Siswa menyimak penjelasan guru tentang massa jenis sampai
memformulasikannya.
Siswa menyimak penjelasan guru tentang hukum utama Hidrostatika dan
memformulasikannya.
Elaborasi
Siswa berdiskusi tentang massa jenis, tekanan, dan persamaaannya.
Siswa melakukan tanya jawab tentang tekanan, satuan tekanan, dan
persamaannya.
Siswa berdiskusi tentang tekanan hidrostatis dan persamaannya.
Siswa berdiskusi tentang hukum utama Hidrostatika dan
memformulasikannya.
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 70

Siswa melakukan tanya jawab tentang Hukum Pascal bahwa tekanan yang
diberikan pada fluida dalam ruang tertutup akan diteruskan ke segala arah
sama besar.
Siswa dibimbing oleh guru saat melakukan diskusi.
Konfirmasi
Siswa menginformasikan tentang massa jenis, tekanan dan persamaannya.
Siswa menginformasikan tentang hukum utama hidrostatis dan Hukum
Pascal.
Siswa menyimak contoh soal dan penyelesaiannya yang diberikan oleh
guru.
Kegiatan Penutup (15 menit)
Guru menyimpulkan mengenai massa jenis, tekanan, hukum utama
hidrostatis, dan Hukum Pascal.
Guru menyuruh siswa membagi kelompok belajar untuk mengerjakan soal
latihan tekanan hidrostatis dan hukum utama hidrostatiska serta Hukum
Pascal.

V. Alat/Bahan/Sumber pembelajaran
Sumber : Buku Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI
Sekolah Menengah Kejuruanterbitan Grafindo Media Pratama.
Sarana/Media : lembar kerja LKS, modul, perpustakaan, lingkungan, dan
internet.
VI. Penilaian
Tugas kelompok
Aspek Penilaian
Nama Siswa : . . . .
Kelas/Semester: XI/1 (satu)
Materi : Fluida Statis
Skor:
70 150 = A
50 69 = B
0 49 = C
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 71

Kognitif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Mendeskripsikan definisi
fluida.

2. Mengidentifikasi massa jenis,
tekanan, dan tekanan
hidrostatis.

3. Mendeskripsikan Hukum
Utama Hidrostatika dan hukum
Pascal



Psikomotor
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Menilai keterampilan siswa
melakukan pengukuran

2. Berdiskusi dengan temannya


Afektif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Berpartisipasi aktif dalam
menggali informasi

2. Berpartisipasi aktif dalam
diskusi

3. Memperhatikan secara seksama
dalam presentasi

4. Ikut serta dalam menyimpulkan
hasil diskusi







PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 72

Pengamatan aktivitas siswa dalam proses pembelajaran saat tanya
jawab/diskusi, sikap, dan tingkah laku siswa di dalam kelas.

Instrumen Penilaian Pengamatan Keaktifan Siswa
dalam Proses Tanya Jawab/Diskusi
No Nama
Bertanya Menjawab
Sesuai Materi
Tidak
Sesuai
Materi
Disertai Alasan
yang Kuat
Tidak Disertai
Alasan yang Kuat


















Mengetahui _______,_________________
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran
_________________________ _________________________
NIP NIP
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 73

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan
Mata Pelajaran : Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan
Kelas/Semester : XI/1 (satu)
Pertemuan : 2 dari 6 pertemuan
Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran (2 x 45 menit)
Standar Kompetensi : 2. Menerapkan konsep fluida
Kompetensi Dasar :



Indikator :





I. Tujuan Pembelajaran
Melalui ekspositori, diskusi informasi, dan pemberian tugas, setelah
mempelajari materi dalam bab ini, siswa diharapkan dapat:
mendeskripsikan Hukum Archimedes melalui tanya jawab dan informasi;
mengidentifikasi konsep terapung, melayang, dan tenggelam melalui tanya
jawab dan informasi;
mengidentifikasi tegangan permukaan melalui tanya jawab dan informasi;
mengidentifikasi sudut kontak melalui diskusi;
mengembangkan nilai-nilai karakter budaya bangsa seperti sungguh-
sungguh, gemar membaca, teliti, dan toleransi.

II. Materi Pembelajaran
Fluida statis

2.1 Menguasai hukum fluida statis
2.2 Menguasai hukum fluida dinamis
2.3 Menghitung fluida statis
2.4 Menghitung fluida dinamis
Memformulasikan Hukum Archimedes.
Memformulasikan konsep terapung, melayang, dan
tenggelam.
Memformulasikan tegangan permukaan.
Memformulasikan sudut kontak.
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 74

III. Metode Pembelajaran
Model : cooperative learning, konstruktivisme, interaktif dan inkuiri.
Metode : ekspositori, diskusi informasi, dan pemberian tugas.

IV. Langkah-Langkah Pembelajaran
Kegiatan Pendahuluan (15 menit)
Guru membawa sebuah bola pingpong dan segelas air, kemudian
mengajukan pertanyaan tentang Hukum Archimedes, seperti berikut.
- Apa yang terjadi jika bola pingpong ini dimasukkan ke dalam gelas
berisi air?
- Mengapa bola pingpong ini terapung?
Guru mengajukan pertanyaan tentang tegangan permukaan, seperti berikut.
- Pernahkah Anda memerhatikan seekor nyamuk hinggap di atas
permukaan air?
- Mengapa nyamuk tersebut tidak tenggelam?
- Bagaimanakah jika burung yang hinggap di atas permukaan air
tersebut
Siswa menjawab pertanyaan dari guru.
Kegiatan Inti (60 menit)
Eksplorasi
Siswa menyimak penjelasan guru tentang Hukum Archimides dan
persamaannya.
Siswa menyimak penjelasan guru tentang konsep tegangan permukaan air
yang terjadi karena adanya gaya kohesi dan adhesi.
Elaborasi
Siswa berdiskusi tentang Hukum Archimides dan persamaannya.
Siswa berdiskusi tentang konsep tegangan permukaan air.
Siswa dapat memformulasikan tegangan permukaan air sebagai gaya
permukaan persatuan panjang permukaan.
siswa berdiskusi tentang konsep sudut kontak yang terjadi antara
permukaan zat cair dan dinding bejana. Sudut kontak lebih besar dari 90
tidak membasahi dinding dan sebaliknya.
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 75

Siswa dibimbing oleh guru saat melakukan diskusi.
Konfirmasi
Siswa menginformasikan tentang penerapan Hukum Archimides dan
persamaannya pada saat terapung, tenggelam, dan melayang.
Siswa menginformasikan tentang tegangan permukaan air dan sudut
kontak.
Siswa menyimak contoh soal dan penyelesaiannya yang diberikan oleh
guru.
Kegiatan Penutup (15 menit)
Guru menyimpulkan mengenai Hukum Archimedes, tegangan permukaan
air, dan sudut kontak.
Guru menyuruh siswa membagi kelompok belajar untuk mengerjakan soal
latihan Hukum Archimedes, tegangan permukaan air, dan sudut kontak.

V. Alat/Bahan/Sumber pembelajaran
Sumber : Buku Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI
Sekolah Menengah Kejuruanterbitan Grafindo Media Pratama.
Sarana/Media : lembar kerja LKS, modul, perpustakaan, lingkungan, dan
internet.
VI. Penilaian
Tugas kelompok
Aspek Penilaian
Nama Siswa : . . . .
Kelas/Semester: XI/1 (satu)
Materi : Fluida Statis
Skor:
70 150 = A
50 69 = B
0 49 = C



PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 76

Kognitif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Mendeskripsikan hukum
Archimedes

2. Mengidentifikasi penerapan
Hukum Archimedes.

3. Mendeskripsikan tegangan
permukaan air.


Psikomotor
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1.

Menilai keterampilan siswa
melakukan pengukuran

2. Berdiskusi dengan temannya


Afektif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Berpartisipasi aktif dalam
menggali informasi

2. Berpartisipasi aktif dalam
diskusi

3. Memperhatikan secara seksama
dalam presentasi

4. Ikut serta dalam menyimpulkan
hasil diskusi








PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 77

Pengamatan aktivitas siswa dalam proses pembelajaran saat tanya
jawab/diskusi, sikap, dan tingkah laku siswa di dalam kelas.

Instrumen Penilaian Pengamatan Keaktifan Siswa
dalam Proses Tanya Jawab/Diskusi
No Nama
Bertanya Menjawab
Sesuai Materi
Tidak
Sesuai
Materi
Disertai Alasan
yang Kuat
Tidak Disertai
Alasan yang Kuat


















Mengetahui _______,_________________
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran
_________________________ _________________________
NIP NIP

PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 78

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan
Mata Pelajaran : Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan
Kelas/Semester : XI/1 (satu)
Pertemuan : 3 dari 6 pertemuan
Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran (2 x 45 menit)
Standar Kompetensi : 2. Menerapkan konsep fluida
Kompetensi Dasar :



Indikator :




I. Tujuan Pembelajaran
Melalui ekspositori, diskusi informasi, dan pemberian tugas, setelah
mempelajari materi dalam bab ini, siswa diharapkan dapat:
mengidentifikasi kapilaritas melalui diskusi;
mengidentifikasi viskositas zat cair melalui tanya jawab dan informasi
menganalisis konsep viskositas dalam pemecahan masalah melalui
diskusi;
mengembangkan nilai-nilai karakter budaya bangsa seperti sungguh-
sungguh, gemar membaca, teliti, dan toleransi.

II. Materi Pembelajaran
Fluida statis



2.1 Menguasai hukum fluida statis
2.2 Menguasai hukum fluida dinamis
2.3 Menghitung fluida statis
2.4 Menghitung fluida dinamis
Memformulasikan gejala kapilaritas zat cair.
Mendeskripsikan viskositas.
Memformulasikan gaya stokes.
Memformulasikan viskositas fluida.
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 79

III. Metode Pembelajaran
Model : cooperative learning, konstruktivisme, interaktif dan inkuiri.
Metode : ekspositori, diskusi informasi, dan pemberian tugas.

IV. Langkah-Langkah Pembelajaran
Kegiatan Pendahuluan (15 menit)
Guru mengajukan pertanyaan tentang kapilaritas, seperti:
- Mengapa ujung kain yang dicelupkan pada air, air tersebut
merambat?
Guru mempersiapkan 2 gelas ukur masing-masing berisi gliserin dan air.
Kemudian, sebuah kelereng dijatuhkan pada tiap-tiap cairan. Selanjutnya,
guru mengajukan pertanyaan, seperti sebagai berikut.
- Mohon diperhatikan waktu jatuh kelereng. Mana yang lebih lambat,
di dalam gliserin atau air?
- Mengapa demikian?
- Apa yang dimaksud dengan viskositas?
Siswa menjawab pertanyaan dari guru.
Kegiatan Inti (60 menit)
Eksplorasi
Siswa menyimak penjelasan guru tentang gejala kapilaritas.
Siswa menyimak penjelasan guru tentang viskositas
Siswa menyimak penjelasan guru tentang konsep gaya gesek stokes dan
memformulasikan.
Elaborasi
Siswa berdiskusi tentang gejala kapilaritas dengan bimbingan guru dan
memformulasikan kenaikan atau penurunan zat cair pada pipa kapiler.
Siswa berdiskusi mendiskusikan angka kekentalan (viskositas)
berdasarkan konsep gaya Archimedes dan gaya stokes serta konsep gaya
berat.
Siswa dibimbing oleh guru saat melakukan diskusi.


PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 80

Konfirmasi
Siswa menginformasikan tentang kapilaritas dan viskositas.
Siswa menyimak contoh soal dan penyelesaiannya yang diberikan oleh
guru.
Kegiatan Penutup (15 menit)
Guru menyimpulkan mengenai kapilaritas dan viskositas.
Guru memberikan tugas individu kepada siswa untuk mengrjakan Uji
Kompetensi 2.1

V. Alat/Bahan/Sumber pembelajaran
Sumber : Buku Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI
Sekolah Menengah Kejuruanterbitan Grafindo Media Pratama.
Sarana/Media : lembar kerja LKS, modul, perpustakaan, lingkungan, dan
internet.

VI. Penilaian
Tugas kelompok
Aspek Penilaian
Nama Siswa : . . . .
Kelas/Semester: XI/1 (satu)
Materi : Fluida Statis
Skor:
70 150 = A
50 69 = B
0 49 = C

Kognitif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Mendeskripsikan gejala
kapilaritas

2. Mendeskripsikan viskositas

PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 81

Psikomotor
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Menilai keterampilan siswa
melakukan pengukuran

2. Berdiskusi dengan temannya

Afektif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Berpartisipasi aktif dalam
menggali informasi

2. Berpartisipasi aktif dalam
diskusi

3. Memperhatikan secara seksama
dalam presentasi

4. Ikut serta dalam menyimpulkan
hasil diskusi


Pengamatan aktivitas siswa dalam proses pembelajaran saat tanya
jawab/diskusi, sikap, dan tingkah laku siswa di dalam kelas.
Instrumen Penilaian Pengamatan Keaktifan Siswa
dalam Proses Tanya Jawab/Diskusi
No Nama
Bertanya Menjawab
Sesuai Materi
Tidak
Sesuai
Materi
Disertai Alasan
yang Kuat
Tidak Disertai
Alasan yang Kuat





Mengetahui _______,_________________
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran
_________________________ _________________________
NIP NIP
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 82

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan
Mata Pelajaran : Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan
Kelas/Semester : XI/1 (satu)
Pertemuan : 4 dari 6 pertemuan
Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran (2 x 45 menit)
Standar Kompetensi : 2. Menerapkan konsep fluida
Kompetensi Dasar :



Indikator :



I. Tujuan Pembelajaran
Melalui ekspositori, diskusi informasi, dan pemberian tugas, setelah
mempelajari materi dalam bab ini, siswa diharapkan dapat:
mengidentifikasi karakteristik fluida ideal melalui tanya jawab dan
informasi;
mengidentifikasi debit aliran fluida melalui diskusi;
mengidentifikasi persamaan kontinuitas dalam pemecahan;
mengembangkan nilai-nilai karakter budaya bangsa seperti sungguh-
sungguh, gemar membaca, teliti, dan toleransi.

II. Materi Pembelajaran
Fluida dinamis

III. Metode Pembelajaran
Model : cooperative learning, konstruktivisme, interaktif dan inkuiri.
Metode : ekspositori, diskusi informasi, dan pemberian tugas.
2.1 Menguasai hukum fluida statis
2.2 Menguasai hukum fluida dinamis
2.3 Menghitung fluida statis
2.4 Menghitung fluida dinamis
Mendeskripsikan karakteristik fluida ideal
Memformulasikan debit aliran fluida
Memformulasikan persamaan kontinuitas
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 83

IV. Langkah-Langkah Pembelajaran
Kegiatan Pendahuluan (15 menit)
Guru mengajukan pertanyaan tentang fluida dinamis, seperti:
- Bandingkan aliran air sungai yang tenang dengan aliran asap rokok.
- Manakah yang alirannya lebih tunak?
- Mengapa demikian?
Siswa menjawab pertanyaan dari guru.
Kegiatan Inti (60 menit)
Eksplorasi
Siswa menyimak penjelasan guru tentang karakteristik fluida ideal.
Siswa menyimak penjelasan guru tentang debit aliran fluida dan
memformulasikannya.
Siswa menyimak penjelasan guru tentang persamaan kontinuitas
berdasarkan sifat fluida yang inkompresible dan memformulasikannya.
Elaborasi
Siswa berdiskusi tentang karakteristik fluida ideal, seperti inkompresible,
nonviscous, aliran irotasional, dan aliran stasioner.
Siswa berdiskusi tentang debit aliran fluida dan memformulasikannya.
Siswa berdiskusi tentang persamaan kontinuitas berdasarkan sifat fluida
yang inkompresible dan memformulasikannya.
Siswa dibimbing oleh guru saat melakukan diskusi.
Konfirmasi
Siswa menginformasikan tentang karakteristik fluida, debit aliran fluida,
dan persamaan kontinuitas.
Siswa menyimak contoh soal dan penyelesaiannya yang diberikan oleh
guru.
Kegiatan Penutup (15 menit)
Guru menyimpulkan mengenai karakteristik fluida, debit aliran fluida, dan
persamaan kontinuitas.
Guru menyuruh siswa membentuk kelompok untuk berdiskusi
mengerjakan soal latihan tentang debit aliran dan persamaan kontinuitas.

PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 84

V. Alat/Bahan/Sumber pembelajaran
Sumber : Buku Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI
Sekolah Menengah Kejuruanterbitan Grafindo Media Pratama.
Sarana/Media : lembar kerja LKS, modul, perpustakaan, lingkungan, dan
internet.

VI. Penilaian
Tugas kelompok
Aspek Penilaian
Nama Siswa : . . . .
Kelas/Semester: XI/1 (satu)
Materi : Fluida Dinamis
Skor:
70 150 = A
50 69 = B
0 49 = C

Kognitif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Mendeskripsikan karakteristik
fluida ideal

2. Mendeskripsikan debit aliran
dan persamaan kontinuitas



Psikomotor
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Menilai keterampilan siswa
melakukan pengukuran

2. Berdiskusi dengan temannya


PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 85

Afektif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Berpartisipasi aktif dalam
menggali informasi

2. Berpartisipasi aktif dalam
diskusi

3. Memperhatikan secara seksama
dalam presentasi

4. Ikut serta dalam menyimpulkan
hasil diskusi



Pengamatan aktivitas siswa dalam proses pembelajaran saat tanya
jawab/diskusi, sikap, dan tingkah laku siswa di dalam kelas.
Instrumen Penilaian Pengamatan Keaktifan Siswa
dalam Proses Tanya Jawab/Diskusi
No Nama
Bertanya Menjawab
Sesuai Materi
Tidak
Sesuai
Materi
Disertai Alasan
yang Kuat
Tidak Disertai
Alasan yang Kuat










Mengetahui _______,_________________
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran
_________________________ _________________________
NIP NIP

PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 86

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan
Mata Pelajaran : Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan
Kelas/Semester : XI/1 (satu)
Pertemuan : 5 dari 6 pertemuan
Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran (2 x 45 menit)
Standar Kompetensi : 2. Menerapkan konsep fluida
Kompetensi Dasar :



Indikator :


I. Tujuan Pembelajaran
Melalui ekspositori, diskusi informasi, dan pemberian tugas, setelah
mempelajari materi dalam bab ini, siswa diharapkan dapat:
mendeskripsikan Asas Bernoulli melalui tanya jawab dan informasi;
mendeskripsikan persamaan Bernoulli melalui diskusi;
mengembangkan nilai-nilai karakter budaya bangsa seperti sungguh-
sungguh, gemar membaca, teliti, dan toleransi.

II. Materi Pembelajaran
Fluida dinamis

III. Metode Pembelajaran
Model : cooperative learning, konstruktivisme, interaktif dan inkuiri.
Metode : ekspositori, diskusi informasi, dan pemberian tugas.



2.1 Menguasai hukum fluida statis
2.2 Menguasai hukum fluida dinamis
2.3 Menghitung fluida statis
2.4 Menghitung fluida dinamis
Mendeskripsikan Asas Bernoulli
Memformulasikan persamaan Bernoulli
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 87

IV. Langkah-Langkah Pembelajaran
Kegiatan Pendahuluan (15 menit)
Guru membuka pertemuan dengan menunjukkan gambar sebatang pipa
berhubungan dengan diameter berbeda dan di ujungnya terdapat sebuah
keran air. Kemudian memberikan pertanyaan, seperti:
- Jika keran dibuka, pipa bagian mana yang memiliki permukaan air
lebih tinggi?
- Manakah tekanannya yang lebih tinggi?
- Di titik manakah kecepatan air lebih besar?
- Mengapa demikian?
Siswa menjawab pertanyaan dari guru.
Kegiatan Inti (60 menit)
Eksplorasi
Siswa menyimak penjelasan guru tentang Asas Bernoulli.
Siswa menyimak penjelasan guru dalam memformulasikan persamaan
Bernouli dari hubungan antara tekanan, ketinggian, dan kecepatan fluida.
Elaborasi
Siswa berdiskusi tentang Asas Bernoulli hingga pada kesimpulan bahwa
tekanan fluida di tempat yang kecepatannya besar lebih kecil daripada
tekanan fluida di tempat yang kecepatannya kecil.
Siswa berdiskusi dalam memformulasikan persamaan Bernouli dari
hubungan antara tekanan, ketinggian, dan kecepatan fluida.
Siswa dibimbing oleh guru saat melakukan diskusi.
Konfirmasi
Siswa menginformasikan tentang Asas bernoulli dan persamaannya.
Siswa menyimak contoh soal dan penyelesaiannya yang diberikan oleh
guru.
Kegiatan Penutup (15 menit)
Guru menyimpulkan mengenai Asas Bernoulli dan persamaannya.
Guru menyuruh siswa membentuk kelompok untuk berdiskusi
mengerjakan soal latihan tentang Asas Bernoulli.

PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 88

V. Alat/Bahan/Sumber pembelajaran
Sumber : Buku Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI
Sekolah Menengah Kejuruanterbitan Grafindo Media Pratama.
Sarana/Media : lembar kerja LKS, modul, perpustakaan, lingkungan, dan
internet.

VI. Penilaian
Tugas kelompok
Aspek Penilaian
Nama Siswa : . . . .
Kelas/Semester: XI/1 (satu)
Materi : Fluida Dinamis
Skor:
70 150 = A
50 69 = B
0 49 = C

Kognitif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Mendeskripsikan Asas
Bernoulli



Psikomotor
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Menilai keterampilan siswa
melakukan pengukuran

2. Berdiskusi dengan temannya



PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 89

Afektif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Berpartisipasi aktif dalam
menggali informasi

2. Berpartisipasi aktif dalam
diskusi

3. Memperhatikan secara seksama
dalam presentasi

4. Ikut serta dalam menyimpulkan
hasil diskusi



Pengamatan aktivitas siswa dalam proses pembelajaran saat tanya
jawab/diskusi, sikap, dan tingkah laku siswa di dalam kelas.
Instrumen Penilaian Pengamatan Keaktifan Siswa
dalam Proses Tanya Jawab/Diskusi
No Nama
Bertanya Menjawab
Sesuai Materi
Tidak
Sesuai
Materi
Disertai Alasan
yang Kuat
Tidak Disertai
Alasan yang Kuat










Mengetahui _______,_________________
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran
_________________________ _________________________
NIP NIP

PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 90

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan
Mata Pelajaran : Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan
Kelas/Semester : XI/1 (satu)
Pertemuan : 6 dari 6 pertemuan
Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran (2 x 45 menit)
Standar Kompetensi : 2. Menerapkan konsep fluida
Kompetensi Dasar :



Indikator :







I. Tujuan Pembelajaran
Melalui ekspositori, diskusi informasi, dan pemberian tugas, setelah
mempelajari materi dalam bab ini, siswa diharapkan dapat:
mengidentifikasi penerapan Asas Bernoulli melalui tanya jawab dan
informasi;
menganalisis penerapan konsep Bernoulli dalam pemecahan masalah
melalui diskusi;
mengembangkan nilai-nilai karakter budaya bangsa seperti sungguh-
sungguh, gemar membaca, teliti, dan toleransi.

II. Materi Pembelajaran
Fluida dinamis
2.1 Menguasai hukum fluida statis
2.2 Menguasai hukum fluida dinamis
2.3 Menghitung fluida statis
2.4 Menghitung fluida dinamis
Memformulasikan persamaan kecepatan aliran pada
dinding tangki yang bocor.
Mendeskripsikan asas Bernoulli pada penyemprot
nyamuk.
Memformulasikan gaya angkat pesawat terbang.
Memformulasikan kecepatan aliran pada tabung
venturi.
Memformulasikan kecepatan aliran pada tabung
pitot
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 91


III. Metode Pembelajaran
Model : cooperative learning, konstruktivisme, interaktif dan inkuiri.
Metode : ekspositori, diskusi informasi, dan pemberian tugas.

IV. Langkah-Langkah Pembelajaran
Kegiatan Pendahuluan (15 menit)
Guru membuka pertemuan dengan mengingatkan kembali materi
mengenai asas Bernoulli disertai dengan pertanyaan, seperti:
- Masih ingatkah materi minggu lalu tentang asas Bernoulli?
- Bagaimana prinsip Bernoulli?
Siswa menjawab pertanyaan dari guru.
Kegiatan Inti (60 menit)
Eksplorasi
Siswa menyimak penjelasan guru tentang persamaan kecepatan aliran
fluida pada dinding tangki yang bocor dan persamaan jarak jatuhnya fluida
dari dinding tangki yang bocor.
Siswa menyimak penjelasan guru dalam memformulasikan gaya angkat
pesawat terbang dan kecepatan aliran pada tabung venturi berdasarkan
prinsip Bernoulli.
Elaborasi
Siswa berdiskusi tentang persamaan kecepatan aliran fluida pada dinding
tangki yang bocor dan persamaan jarak jatuhnya fluida dari dinding tangki
yang bocor.
Siswa berdiskusi dalam memformulasikan gaya angkat pesawat terbang
dan kecepatan aliran pada tabung venturi berdasarkan prinsip Bernoulli.
Siswa dibimbing oleh guru saat melakukan diskusi.
Konfirmasi
Siswa menginformasikan tentang penerapan persamaan Asas bernoulli.
Siswa menyimak contoh soal dan penyelesaiannya yang diberikan oleh
guru.
Siswa mengerjakan Uji Kompetensi 2.2 secara berkelompok
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 92

Kegiatan Penutup (15 menit)
Guru menyimpulkan mengenai penerapan persamaan Asas Bernoulli.
Guru memberikan tugas individu kepada siswa untuk mengerjakan Uji
Kompetensi Bab 2.

V. Alat/Bahan/Sumber pembelajaran
Sumber : Buku Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI
Sekolah Menengah Kejuruanterbitan Grafindo Media Pratama.
Sarana/Media : lembar kerja LKS, modul, perpustakaan, lingkungan, dan
internet.

VI. Penilaian
Tugas Individu (Uji Kompetensi Bab 2) dan tugas kelompok (Uji
Kompetensi 2.2)
Aspek Penilaian
Nama Siswa : . . . .
Kelas/Semester: XI/1 (satu)
Materi : Fluida Dinamis
Skor:
70 150 = A
50 69 = B
0 49 = C

Kognitif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1.

Mengidentifikasi kecepatan
aliran pada dinding tangki yang
bocor

2. Mendeskripsikan prinsip kerja
penyemprot nyamuk

3. Mengidentifikasi gaya angkat
pesawat terbang



PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 93

Psikomotor
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Menilai keterampilan siswa
melakukan pengukuran

2. Berdiskusi dengan temannya

Afektif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Berpartisipasi aktif dalam
menggali informasi

2. Berpartisipasi aktif dalam
diskusi

3. Memperhatikan secara seksama
dalam presentasi

4. Ikut serta dalam menyimpulkan
hasil diskusi


Pengamatan aktivitas siswa dalam proses pembelajaran saat tanya
jawab/diskusi, sikap, dan tingkah laku siswa di dalam kelas.
Instrumen Penilaian Pengamatan Keaktifan Siswa
dalam Proses Tanya Jawab/Diskusi
No Nama
Bertanya Menjawab
Sesuai Materi
Tidak
Sesuai
Materi
Disertai Alasan
yang Kuat
Tidak Disertai
Alasan yang Kuat





Mengetahui _______,_________________
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran
_________________________ _________________________
NIP NIP
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 94

Bab 3
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan
Mata Pelajaran : Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan
Kelas/Semester : XI/1 (satu)
Pertemuan : 1 dari 5 pertemuan
Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran (2 x 45 menit)
Standar Kompetensi : 3. Menerapkan Hukum Termodinamika
Kompetensi Dasar :

Indikator :







I. Tujuan Pembelajaran
Melalui ekspositori, diskusi informasi, dan pemberian tugas, setelah
mempelajari materi dalam bab ini, siswa diharapkan dapat:
mendeskripsikan pengertian Termodinamika melalui tanya jawab dan
informasi;
mengidentifikasi persamaan umum gas ideal melalui diskusi;
menerapkan konsep persamaan umum gas ideal dalam pemecahan masalah
melalui diskusi;
mengembangkan nilai-nilai karakter budaya bangsa seperti gemar
membaca, rasa ingin tahu, teliti, dan sungguh-sungguh.

II. Materi Pembelajaran
Persamaan Umum Gas Ideal
3.1 Menguasai Hukum Termodinamika
3.2 Menggunakan Hukum Termodinamika dalam perhitungan
Mengidentifikasi pengertian gas ideal secara
mikroskopis.
Memformulasikan Hukum Boyle.
Memformulasikan Hukum Gay Lussac.
Memformulasikan Hukum BoyleGay Lussac.
Memformulasikan kecepatan aliran pada tabung
pitot.
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 95

III. Metode Pembelajaran
Model : cooperative learning, konstruktivisme, interaktif dan inkuiri.
Metode : ekspositori, diskusi informasi, dan pemberian tugas.

IV. Langkah-Langkah Pembelajaran
Kegiatan Pendahuluan (15 menit)
Guru membuka pertemuan dengan memberikan pertanyaan tentang
Termodinamika, seperti:
- Mengapa kendaraan bermotor memerlukan bahan bakar agar
mesinnya dapat bekerja?
- Apa yang dimanfaatkan mesin dari bahan bakar?
- Digunakan untuk apa kalor yang dihasilkan?
Siswa menjawab pertanyaan dari guru.
Kegiatan Inti (60 menit)
Eksplorasi
Siswa menyimak penjelasan guru tentang pengertian Termodinamika.
Siswa menyimak penjelasan guru tentang gas ideal jika dipandang secara
makroskopis.
Siswa menyimak penjelasan guru tentang deskripsi Hukum Boyle, Gay-
Lussac, dan Boyle-Gay Lussac.
Elaborasi
Siswa berdiskusi tentang Hukum Boyle, yaitu pada suhu tetap, volume gas
berbanding terbalik dengan tekanan dan persamaannya.
Siswa berdiskusi tentang Hukum Charles-Gay Lussac yang
mengungkapkan bahwa jika tekanan gas yang berada dalam bejana
tertutup dipertahankan konstan, maka volume gas sebanding dengan suhu
mutlak.
Siswa dan guru membahas Hukum Gaya Lussac yang menyatakan
hubungan antara tekanan dan suhu gas pada volume tetap, kemudian
memformulasikannya dalam persamaan.
Siswa berdiskusi tentang Hukum Boyle-Gay Lussac sampai didapat
persamaan umum gas ideal,
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 96

Siswa dibimbing oleh guru saat melakukan diskusi.
Konfirmasi
Siswa menginformasikan tentang persamaan umum gas ideal.
Siswa menyimak contoh soal dan penyelesaiannya yang diberikan oleh
guru.
Kegiatan Penutup (15 menit)
Guru menyimpulkan mengenai persamaan umum gas ideal.
Guru memberikan tugas individu kepada siswa untuk mengerjakan Uji
Kompetensi Bab 3.1.

V. Alat/Bahan/Sumber pembelajaran
Sumber : Buku Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI
Sekolah Menengah Kejuruanterbitan Grafindo Media Pratama.
Sarana/Media : lembar kerja LKS, modul, perpustakaan, lingkungan, dan
internet.

VI. Penilaian
Tugas Individu (Uji Kompetensi Bab 3.1)
Aspek Penilaian
Nama Siswa : . . . .
Kelas/Semester: XI/1 (satu)
Materi : Persamaan Umum Gas Ideal
Skor:
70 150 = A
50 69 = B
0 49 = C
Kognitif
No. Aspek yang Dinilai
Skor Skor
Ideal
Skor
Siswa 1 2 3 4 5
1. Mendeskripsikan definisi
termodinamika

2. Mengidentifikasi anggapan gas ideal
3. Mendeskripsikan
Hukum Boyle, Gay-Lussac, dan Boyle-
Gay Lussac


PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 97

Psikomotor
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Menilai keterampilan siswa
melakukan pengukuran

2. Berdiskusi dengan temannya

Afektif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Berpartisipasi aktif dalam
menggali informasi

2. Berpartisipasi aktif dalam
diskusi

3. Memperhatikan secara seksama
dalam presentasi

4. Ikut serta dalam menyimpulkan
hasil diskusi


Pengamatan aktivitas siswa dalam proses pembelajaran saat tanya
jawab/diskusi, sikap, dan tingkah laku siswa di dalam kelas.
Instrumen Penilaian Pengamatan Keaktifan Siswa
dalam Proses Tanya Jawab/Diskusi
No Nama
Bertanya Menjawab
Sesuai Materi
Tidak
Sesuai
Materi
Disertai Alasan
yang Kuat
Tidak Disertai
Alasan yang Kuat





Mengetahui _______,_________________
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran
_________________________ _________________________
NIP NIP
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 98

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan
Mata Pelajaran : Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan
Kelas/Semester : XI/1 (satu)
Pertemuan : 2 dari 5 pertemuan
Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran (2 x 45 menit)
Standar Kompetensi : 3. Menerapkan Hukum Termodinamika
Kompetensi Dasar :

Indikator :







I. Tujuan Pembelajaran
Melalui ekspositori, diskusi informasi, dan pemberian tugas, setelah
mempelajari materi dalam bab ini, siswa diharapkan dapat:
mendeskripsikan Teori Kinetik Gas melalui tanya jawab dan informasi;
menganalisis penerapan teori kinetik gas dalam pemecahan masalah
melalui diskusi;
mengembangkan nilai-nilai karakter budaya bangsa seperti gemar
membaca, rasa ingin tahu, teliti, dan sungguh-sungguh.

II. Materi Pembelajaran
Teori Kinetik Gas



3.1 Menguasai Hukum Termodinamika
3.2 Menggunakan Hukum Termodinamika dalam perhitungan
Memformulasikan persamaan tekanan gas.
Memformulasikan hubungan antara tekanan gas dan
energi kinetik gas.
Memformulasikan hubungan antara suhu dan energi
kinetik gas.
Memformulasikan kecepatan efektif gas.
Memformulasikan ekuipartisi energi.
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 99

III. Metode Pembelajaran
Model : cooperative learning, konstruktivisme, interaktif dan inkuiri.
Metode : ekspositori, diskusi informasi, dan pemberian tugas.

IV. Langkah-Langkah Pembelajaran
Kegiatan Pendahuluan (15 menit)
Guru membuka pertemuan dengan memberikan pertanyaan tentang
Termodinamika, seperti:
- Secara mikroskopis, gas terdiri atas apa?
- Apakah partikel-partikel gas itu bergerak?
- Apakah partikel gas itu saling bertumbukan termasuk dengan dinding
- bejana?
- Apa yang terjadi jika partikel gas bertumbukan?
Siswa menjawab pertanyaan dari guru.
Kegiatan Inti (60 menit)
Eksplorasi
Siswa menyimak penjelasan guru tentang tekanan gas.
Siswa menyimak penjelasan guru tentang hubungan tekanan gas, suhu gas,
dan kecepatan afektif gas dengan energi kinetik dan persamaan umum gas
ideal.
Elaborasi
Siswa berdiskusi tentang tekanan gas dan persamaannya.
Siswa berdiskusi tentang hubungan tekanan gas, suhu gas, dan kecepatan
afektif gas dengan energi kinetik dan persamaan umum gas ideal sampai
pada memformulasikannya.
Siswa berdiskusi tentang ekuipartisi energi sampai pada memformulasikan
energi dalam gas.
Siswa dibimbing oleh guru saat melakukan diskusi.
Konfirmasi
Siswa menginformasikan tentang persamaan tekanan gas dan energi
kinetiknya.
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 100

Siswa menyimak contoh soal dan penyelesaiannya yang diberikan oleh
guru.
Kegiatan Penutup (15 menit)
Guru menyimpulkan mengenai persamaan tekanan gas dan energi kinetik.
Guru memberikan tugas individu kepada siswa untuk mengerjakan Uji
Kompetensi Bab 3.2.

V. Alat/Bahan/Sumber pembelajaran
Sumber : Buku Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI
Sekolah Menengah Kejuruanterbitan Grafindo Media Pratama.
Sarana/Media : lembar kerja LKS, modul, perpustakaan, lingkungan, dan
internet.

VI. Penilaian
Tugas Individu (Uji Kompetensi Bab 3.2)
Aspek Penilaian
Nama Siswa : . . . .
Kelas/Semester: XI/1 (satu)
Materi : Teori Kinetik Gas
Skor:
70 150 = A
50 69 = B
0 49 = C

Kognitif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Mendeskripsikan persamaan
tekanan gas

2. Mengidentifikasi tekanan gas
dan energi kinetiknya




PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 101

Psikomotor
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Menilai keterampilan siswa
melakukan pengukuran

2. Berdiskusi dengan temannya

Afektif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Berpartisipasi aktif dalam
menggali informasi

2. Berpartisipasi aktif dalam
diskusi

3. Memperhatikan secara seksama
dalam presentasi

4. Ikut serta dalam menyimpulkan
hasil diskusi


Pengamatan aktivitas siswa dalam proses pembelajaran saat tanya
jawab/diskusi, sikap, dan tingkah laku siswa di dalam kelas.
Instrumen Penilaian Pengamatan Keaktifan Siswa
dalam Proses Tanya Jawab/Diskusi
No Nama
Bertanya Menjawab
Sesuai Materi
Tidak
Sesuai
Materi
Disertai Alasan
yang Kuat
Tidak Disertai
Alasan yang Kuat





Mengetahui _______,_________________
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran
_________________________ _________________________
NIP NIP
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 102

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan
Mata Pelajaran : Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan
Kelas/Semester : XI/1 (satu)
Pertemuan : 3 dari 5 pertemuan
Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran (2 x 45 menit)
Standar Kompetensi : 3. Menerapkan Hukum Termodinamika
Kompetensi Dasar :

Indikator :





I. Tujuan Pembelajaran
Melalui ekspositori, diskusi informasi, dan pemberian tugas, setelah
mempelajari materi dalam bab ini, siswa diharapkan dapat:
mendeskripsikan usaha luar gas melalui tanya jawab dan informasi;
mengidentifikasi proses-proses termodinamika pada gas melalui tanya
jawab dan informasi;
mengembangkan nilai-nilai karakter budaya bangsa seperti gemar
membaca, rasa ingin tahu, teliti, dan sungguh-sungguh.

II. Materi Pembelajaran
Usaha dan Proses dalam Termodinamika

III. Metode Pembelajaran
Model : cooperative learning, konstruktivisme, interaktif dan inkuiri.
Metode : ekspositori, diskusi informasi, dan pemberian tugas.

3.1 Menguasai Hukum Termodinamika
3.2 Menggunakan Hukum Termodinamika dalam perhitungan
Memformulasikan usaha luar gas
Memformulasikan proses isotermik
Memformulasikan proses isobarik
Memformulasikan proses isokhorik
Memformulasikan proses adiabatik
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 103

IV. Langkah-Langkah Pembelajaran
Kegiatan Pendahuluan (15 menit)
Guru membuka pertemuan dengan memberikan pertanyaan, seperti:
- Apa yang terjadi jika sejumlah gas terkurung dalam bejana tertutup
piston
- dipanaskan?
- Apakah volume gas dalam bejana bertambah?
- Apakah piston tersebut bergerak?
Siswa menjawab pertanyaan dari guru.
Kegiatan Inti (60 menit)
Eksplorasi
Siswa menyimak penjelasan guru tentang usaha luar gas yang merupakan
hasil perkalian antara tekanan gas dan perubahan volumenya.
Siswa menyimak penjelasan guru tentang proses termodinamika serta
penurunan persamaannya.
Siswa menyimak penjelasan guru tentang siklus gas menggunakan grafik.
Elaborasi
Siswa berdiskusi tentang tekanan usaha luar gas yang merupakan hasil
perkalian antara tekanan gas dan perubahan volumenya.
Siswa berdiskusi tentang proses termodinamika serta penurunan
persamaan proses isotermik, proses isobarik, proses isokhorik, dan proses
adiabatik.
Siswa melakukan tanya jawab tentang siklus pada gas menggunakan
grafik tekanan sebagai sumber volume.
Siswa dibimbing oleh guru saat melakukan diskusi.
Konfirmasi
Siswa menginformasikan tentang proses termodinamika serta penurunan
persamaan proses isotermik, proses isobarik, proses isokhorik, dan proses
adiabatik.
Siswa menginformasikan siklus pada gas menggunakan grafik.
Siswa menyimak contoh soal dan penyelesaiannya yang diberikan oleh
guru.
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 104

Kegiatan Penutup (15 menit)
Guru menyimpulkan mengenai proses termodinamika serta penurunan
persamaannya dan siklus pada gas.
Guru memberikan tugas individu kepada siswa untuk mengerjakan Uji
Kompetensi Bab 3.3.

V. Alat/Bahan/Sumber pembelajaran
Sumber : Buku Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI
Sekolah Menengah Kejuruanterbitan Grafindo Media Pratama.
Sarana/Media : lembar kerja LKS, modul, perpustakaan, lingkungan, dan
internet.

VI. Penilaian
Tugas Individu (Uji Kompetensi Bab 3.2)
Aspek Penilaian
Nama Siswa : . . . .
Kelas/Semester: XI/1 (satu)
Materi : Usaha dan Proses dalam Termodinamika
Skor:
70 150 = A
50 69 = B
0 49 = C

Kognitif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Mendeskripsikan usaha luar
gas

2. Mendeskripsikan proses-proses
pada gas




PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 105

Psikomotor
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Menilai keterampilan siswa
melakukan pengukuran

2. Berdiskusi dengan temannya

Afektif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Berpartisipasi aktif dalam
menggali informasi

2. Berpartisipasi aktif dalam
diskusi

3. Memperhatikan secara seksama
dalam presentasi

4. Ikut serta dalam menyimpulkan
hasil diskusi


Pengamatan aktivitas siswa dalam proses pembelajaran saat tanya
jawab/diskusi, sikap, dan tingkah laku siswa di dalam kelas.
Instrumen Penilaian Pengamatan Keaktifan Siswa
dalam Proses Tanya Jawab/Diskusi
No Nama
Bertanya Menjawab
Sesuai Materi
Tidak
Sesuai
Materi
Disertai Alasan
yang Kuat
Tidak Disertai
Alasan yang Kuat





Mengetahui _______,_________________
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran
_________________________ _________________________
NIP NIP
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 106

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan
Mata Pelajaran : Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan
Kelas/Semester : XI/1 (satu)
Pertemuan : 4 dari 5 pertemuan
Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran (2 x 45 menit)
Standar Kompetensi : 3. Menerapkan Hukum Termodinamika
Kompetensi Dasar :

Indikator :









I. Tujuan Pembelajaran
Melalui ekspositori, diskusi informasi, dan pemberian tugas, setelah
mempelajari materi dalam bab ini, siswa diharapkan dapat:
mendeskripsikan Hukum I Termodinamika melalui tanya jawab dan
informasi;
mengidentifikasi penerapan hukum I Termodinamika melalui tanya jawab
dan informasi;
mengembangkan nilai-nilai karakter budaya bangsa seperti gemar
membaca, rasa ingin tahu, teliti, dan sungguh-sungguh.

II. Materi Pembelajaran
Hukum Termodinamika
3.1 Menguasai Hukum Termodinamika
3.2 Menggunakan Hukum Termodinamika dalam perhitungan
Memformulasikan hukum I Termodinamika
Memformulasikan penerapan hukum I Termodinamika pada
proses isotermik.
Memformulasikan penerapan hukum I Termodinamika pada
proses isobarik.
Memformulasikan penerapan hukum I Termodinamika pada
proses isokhorik.
Memformulasikan penerapan hukum I Termodinamika pada
proses adiabatik.
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 107

III. Metode Pembelajaran
Model : cooperative learning, konstruktivisme, interaktif dan inkuiri.
Metode : ekspositori, diskusi informasi, dan pemberian tugas.

IV. Langkah-Langkah Pembelajaran
Kegiatan Pendahuluan (15 menit)
Guru membuka pertemuan dengan memberikan pertanyaan, seperti:
- Sebutkan bunyi hukum kekekalan energi.
- Bagaimanakah jika hukum kekekalan energi diterapkan pada
termodinamika?
- Apakah yang dimaksud hukum I Termodinamika?
Siswa menjawab pertanyaan dari guru.
Kegiatan Inti (60 menit)
Eksplorasi
Siswa menyimak penjelasan guru tentang hukum I Termodinamika.
Siswa menyimak penjelasan guru tentang penerapan hukum I
Termodinamika pada proses gas hingga penurunan persamaannya.
Elaborasi
Siswa berdiskusi tentang hukum I Termodinamika yang merupakan bentuk
lain dari hukum kekekalan energi.
Siswa berdiskusi tentang penerapan hukum I Termodinamika pada proses
gas hingga penurunan persamaannya.
Siswa berdiskusi tentang kapasitas kalor gas, yaitu banyaknya kalor yang
dibutuhkan untuk menaikkan suhu gas sebesar 1C.
Siswa dibimbing oleh guru saat melakukan diskusi.
Konfirmasi
Siswa menginformasikan tentang hukum I termodinamika dan penurunan
persamaannya.
Siswa menginformasikan tentang kapasitas kalor gas.
Siswa menyimak contoh soal dan penyelesaiannya yang diberikan oleh
guru.

PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 108

Kegiatan Penutup (15 menit)
Guru menyimpulkan mengenai hukum I Termodinamika dan kapasitas
kalor gas.
Guru menyuruh siswa membentuk kelompok untuk berdiskusi
mengerjakan soal latihan hukum I Termodinamika.

V. Alat/Bahan/Sumber pembelajaran
Sumber : Buku Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI
Sekolah Menengah Kejuruanterbitan Grafindo Media Pratama.
Sarana/Media : lembar kerja LKS, modul, perpustakaan, lingkungan, dan
internet.

VI. Penilaian
Tugas Individu
Aspek Penilaian
Nama Siswa : . . . .
Kelas/Semester: XI/1 (satu)
Materi : Hukum Termodinamika
Skor:
70 150 = A
50 69 = B
0 49 = C

Kognitif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1.

mendeskripsikan Hukum I
Termodinamika dan penerapan
hukum I Termodinamika pada
proses gas





PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 109

Psikomotor
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Menilai keterampilan siswa
melakukan pengukuran

2. Berdiskusi dengan temannya

Afektif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Berpartisipasi aktif dalam
menggali informasi

2. Berpartisipasi aktif dalam
diskusi

3. Memperhatikan secara seksama
dalam presentasi

4. Ikut serta dalam menyimpulkan
hasil diskusi


Pengamatan aktivitas siswa dalam proses pembelajaran saat tanya
jawab/diskusi, sikap, dan tingkah laku siswa di dalam kelas.
Instrumen Penilaian Pengamatan Keaktifan Siswa
dalam Proses Tanya Jawab/Diskusi
No Nama
Bertanya Menjawab
Sesuai Materi
Tidak
Sesuai
Materi
Disertai Alasan
yang Kuat
Tidak Disertai
Alasan yang Kuat





Mengetahui _______,_________________
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran
_________________________ _________________________
NIP NIP
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 110

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan
Mata Pelajaran : Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan
Kelas/Semester : XI/1 (satu)
Pertemuan : 5 dari 5 pertemuan
Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran (2 x 45 menit)
Standar Kompetensi : 3. Menerapkan Hukum Termodinamika
Kompetensi Dasar :

Indikator :








I. Tujuan Pembelajaran
Melalui ekspositori, diskusi informasi, dan pemberian tugas, setelah
mempelajari materi dalam bab ini, siswa diharapkan dapat:
mendeskripsikan kapasitas kalor melalui tanya jawab dan informasi;
membedakan kapasitas kalor gas ideal monoatomik dan diatomik melalui
tanya jawab dan informasi;
mendeskripsikan siklus Carnot melalui diskusi dan informasi;
mengidentifikasikan konsep efisiensi mesin melalui diskusi dan informasi;
mendeskripsikan rumusan hukum II Termodinamika melalui tanya jawab
dan informasi;
membedakan antara proses reversible dan irreversible melalui tanya jawab
dan informasi;
mendeskripsikan entropi melalui diskusi dan informasi;
3.1 Menguasai Hukum Termodinamika
3.2 Menggunakan Hukum Termodinamika dalam perhitungan
Memformulasikan kapasitas kalor
Memformulasikan kapasitas kalor gas monoatomik
Memformulasikan kapasitas kalor gas diatomik
Memformulasikan usaha gas yang dilakukan sistem
Memformulasikan efisiensi mesin
Mendeskripsikan rumusan hukum II Termodinamika.
Membedakan proses reversible dan irreversible
Memformulasikan entropi
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 111

mengembangkan nilai-nilai karakter budaya bangsa seperti gemar
membaca, rasa ingin tahu, teliti, dan sungguh-sungguh.

II. Materi Pembelajaran
Hukum Termodinamika

III. Metode Pembelajaran
Model : cooperative learning, konstruktivisme, interaktif dan inkuiri.
Metode : ekspositori, diskusi informasi, dan pemberian tugas.

IV. Langkah-Langkah Pembelajaran
Kegiatan Pendahuluan (15 menit)
Guru membuka pertemuan dengan memberikan pertanyaan, seperti:
- Apa yang dimaksud dengan isokhorik?
- Apa yang dimaksud dengan kapasitas kalor?
- Sebutkan bunyi hukum I Termodinamika.
- Apakah panas dapat diubah menjadi usaha dan sebaliknya?
Siswa menjawab pertanyaan dari guru.
Kegiatan Inti (60 menit)
Eksplorasi
Siswa menyimak penjelasan guru tentang kapasitas kalor gas dan kapasitas
kalor pada tekanan tetap dan volume tetap.
Siswa menyimak penjelasan guru tentang siklus carnot dan usaha serta
efiseinsi mesin.
Siswa menyimak penjelasan guru tentang rumusan hukum II
Termodinamika dan proses reversible dan irreversible.
Elaborasi
Siswa berdiskusi tentang kapasitas kalor gas serta memformulasikannya.
Siswa melakukan tanya jawab untuk menginformasikan kapasitas kalor
pada tekanan tetap dan volume tetap.
Siswa berdiskusi tentang siklus carnot dan usaha sampai dapat
memformulasikannya.
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 112

Siswa berdiskusi tentang rumusan hukum II Termodinamika dan proses
reversible dan irreversible.
Siswa berdiskusi tentang entropi serta merumuskan persamaannya.
Siswa berdiskusi tentang efisensi mesin serta merumuskan persamaannya.
Siswa dibimbing oleh guru saat melakukan diskusi.
Konfirmasi
Siswa menginformasikan tentang kapasitas kalor, siklus carnot, efisensi
mesin dan hukum II Termodinamika.
Siswa menyimak contoh soal dan penyelesaiannya yang diberikan oleh
guru.
Kegiatan Penutup (15 menit)
Guru menyimpulkan mengenai kapasitas kalor, siklus carnot, efisensi
mesin dan hukum II Termodinamika.
Guru memberikan tugas individu untuk mengerjakan Uji Kompetensi 3.3

V. Alat/Bahan/Sumber pembelajaran
Sumber : Buku Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI
Sekolah Menengah Kejuruanterbitan Grafindo Media Pratama.
Sarana/Media : lembar kerja LKS, modul, perpustakaan, lingkungan, dan
internet.

VI. Penilaian
Tugas Individu (Uji Kompetensi 3.3)
Aspek Penilaian
Nama Siswa : . . . .
Kelas/Semester: XI/1 (satu)
Materi : Hukum Termodinamika
Skor:
70 150 = A
50 69 = B
0 49 = C

PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 113

Kognitif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1.

Mendeskripsikan kapasitas
kalor gas, siklus Carnot, serta
efisiensi mesin

2. Mendeskripsikan rumusan
hukum II Termodinamika,
proses reversible, dan proses
irreversible



Psikomotor
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Menilai keterampilan siswa
melakukan pengukuran

2. Berdiskusi dengan temannya


Afektif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Berpartisipasi aktif dalam
menggali informasi

2. Berpartisipasi aktif dalam
diskusi

3. Memperhatikan secara seksama
dalam presentasi

4. Ikut serta dalam menyimpulkan
hasil diskusi








PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 114

Pengamatan aktivitas siswa dalam proses pembelajaran saat tanya
jawab/diskusi, sikap, dan tingkah laku siswa di dalam kelas.
Instrumen Penilaian Pengamatan Keaktifan Siswa
dalam Proses Tanya Jawab/Diskusi
No Nama
Bertanya Menjawab
Sesuai Materi
Tidak
Sesuai
Materi
Disertai Alasan
yang Kuat
Tidak Disertai
Alasan yang Kuat


















Mengetahui _______,_________________
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran
_________________________ _________________________
NIP NIP

PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 115

Bab 4
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan
Mata Pelajaran : Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan
Kelas/Semester : XI/2 (dua)
Pertemuan : 1 dari 6 pertemuan
Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran (2 x 45 menit)
Standar Kompetensi : 4. Menerapkan getaran, gelombang, dan bunyi
Kompetensi Dasar :


Indikator :


I. Tujuan Pembelajaran
Melalui ekspositori, demostrasi, praktikum, diskusi informasi, dan pemberian
tugas, setelah mempelajari materi dalam bab ini, siswa diharapkan dapat:
berdiskusi untuk membuktikan bahwa getaran adalah gerak periodik
dengan lintasan lurus melalui titik setimbang;
mengembangkan nilai-nilai karakter budaya bangsa seperti teliti, gemar
membaca, kreatif, dan kerja keras.

II. Materi Pembelajaran
Getaran

III. Metode Pembelajaran
Model : cooperative learning, konstruktivisme, interaktif dan inkuiri.
Metode : ekspositori, demostrasi, praktikum, diskusi informasi, dan
pemberian tugas.


4.1 Menguasai Hukum getaran, gelombang, dan bunyi
4.2 Membedakan getaran, gelombang, dan bunyi
4.3 Menghitung getaran, gelombang, dan bunyi
Konsep getaran sebagai gerak periodik dibuktikan melalui
percobaan dan persamaan matematika.
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 116

IV. Langkah-Langkah Pembelajaran
Kegiatan Pendahuluan (15 menit)
Guru membuka pertemuan dengan memberikan pertanyaan tentang
getaran, seperti:
- Apakah getaran itu?
- Berikan contoh getaran dalam kehidupan sehari-hari.
- Apakah pengertian gerak periodik dan berikan contohnya?
Siswa menjawab pertanyaan dari guru.
Kegiatan Inti (60 menit)
Eksplorasi
Siswa menyimak penjelasan guru tentang getaran dan titik kesetimbangan.
Siswa menyimak penjelasan guru saat mendemonstrasikan gerak ayun
pegas spiral yang diberi beban berbeda-beda.
Elaborasi
Siswa melakukan kegiatan 4.1 dengan bimbingan guru.
Siswa berdsikusi tentang hasil pengamatan kegiatan tersebut.
Siswa berdiskusi untuk merumuskan pengertian getaran, simpangan,
amplitudo, periode, dan frekuensi.
Siswa berdiskusi tentang hubungan antara massa beban, konstanta pegas,
dan periode getaran pegas.
Siswa dibimbing oleh guru saat melakukan diskusi.
Konfirmasi
Siswa menginformasikan tentang getaran, simpangan, amplitudo, periode,
dan frekuensi.
Siswa menyimak contoh soal dan penyelesaiannya yang diberikan oleh
guru.
Kegiatan Penutup (15 menit)
Guru menyimpulkan mengenai getaran, simpangan, amplitudo, periode,
dan frekuensi.
Guru membagi siswa kelompok untuk mengerjakan soal latihan getaran.


PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 117

V. Alat/Bahan/Sumber pembelajaran
Sumber : Buku Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI
Sekolah Menengah Kejuruanterbitan Grafindo Media Pratama.
Sarana/Media : peralatan praktikum, jas laboratorium, lembar kerja LKS,
modul, perpustakaan, lingkungan, dan internet.

VI. Penilaian
Tugas kelompok
Aspek Penilaian
Nama Siswa : . . . .
Kelas/Semester: XI/2 (dua)
Materi : Getaran
Skor:
70 150 = A
50 69 = B
0 49 = C

Kognitif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1.

Mendeskripsikan pengertian
getaran, simpangan, amplitudo,
periode, dan frekuensi getaran



Psikomotor
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Menilai keterampilan siswa
melakukan pengukuran

2. Berdiskusi dengan temannya



PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 118

Afektif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Berpartisipasi aktif dalam
menggali informasi

2. Berpartisipasi aktif dalam
diskusi

3. Memperhatikan secara seksama
dalam presentasi

4. Ikut serta dalam menyimpulkan
hasil diskusi


Pengamatan aktivitas siswa dalam proses pembelajaran saat tanya
jawab/diskusi, sikap, dan tingkah laku siswa di dalam kelas.
Instrumen Penilaian Pengamatan Keaktifan Siswa
dalam Proses Tanya Jawab/Diskusi
No Nama
Bertanya Menjawab
Sesuai Materi
Tidak
Sesuai
Materi
Disertai Alasan
yang Kuat
Tidak Disertai
Alasan yang Kuat











Mengetahui _______,_________________
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran
_________________________ _________________________
NIP NIP

PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 119

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan
Mata Pelajaran : Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan
Kelas/Semester : XI/2 (dua)
Pertemuan : 2 dari 6 pertemuan
Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran (2 x 45 menit)
Standar Kompetensi : 4. Menerapkan getaran, gelombang, dan bunyi
Kompetensi Dasar :


Indikator :


I. Tujuan Pembelajaran
Melalui ekspositori, praktikum, diskusi informasi, dan pemberian tugas,
setelah mempelajari materi dalam bab ini, siswa diharapkan dapat:
berdiskusi untuk membuktikan bahwa getaran adalah gerak periodik
dengan lintasan lurus melalui titik setimbang;
mengembangkan nilai-nilai karakter budaya bangsa seperti teliti, gemar
membaca, kreatif, dan kerja keras.

II. Materi Pembelajaran
Getaran

III. Metode Pembelajaran
Model : cooperative learning, konstruktivisme, interaktif dan inkuiri.
Metode : ekspositori, praktikum, diskusi informasi, dan pemberian
tugas.



4.1 Menguasai Hukum getaran, gelombang, dan bunyi
4.2 Membedakan getaran, gelombang, dan bunyi
4.3 Menghitung getaran, gelombang, dan bunyi
Konsep getaran sebagai gerak periodik dibuktikan melalui
percobaan dan persamaan matematika.
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 120

IV. Langkah-Langkah Pembelajaran
Kegiatan Pendahuluan (15 menit)
Guru membuka pertemuan dengan memberikan pertanyaan tentang
getaran, seperti:
- Bagaimana hubungan antara panjang tali dan periode ayunan bandul?
- Bagaimana pula hubungan antara massa beban dan periode getaran
pegas?
- Apakah pengaruh kekakuan pegas terhadap periode getaran pegas?
Siswa menjawab pertanyaan dari guru.
Kegiatan Inti (60 menit)
Eksplorasi
Siswa menyimak penjelasan guru tentang proyeksi gerak melingkar
beraturan sebagai gerak harmonis sederhana.
Elaborasi
Siswa melakukan kegiatan 4.2 dengan bimbingan guru.
Siswa berdsikusi tentang hasil pengamatan kegiatan tersebut.
Siswa berdiskusi untuk merumuskan simpangan sebagai fungsi sinusoidal
dari perubahan waktu.
Siswa berdiskusi tentang getran harmonik pada bandul.
Siswa dibimbing oleh guru saat melakukan diskusi.
Konfirmasi
Siswa menginformasikan simpangan sebagai fungsi sinusoidal dari
perubahan waktu.
Siswa menyimak contoh soal dan penyelesaiannya yang diberikan oleh
guru.
Kegiatan Penutup (15 menit)
Guru menyimpulkan mengenai simpangan sebagai fungsi sinusoidal dari
perubahan waktu.
Guru memberi tugas individu kepada siswa untuk mengerjakan Uji
Kompetensi 4.1.


PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 121

V. Alat/Bahan/Sumber pembelajaran
Sumber : Buku Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI
Sekolah Menengah Kejuruanterbitan Grafindo Media Pratama.
Sarana/Media : peralatan praktikum, jas laboratorium, lembar kerja LKS,
modul, perpustakaan, lingkungan, dan internet.

VI. Penilaian
Tugas individu (Uji Kompetensi 4.1)
Aspek Penilaian
Nama Siswa : . . . .
Kelas/Semester: XI/2 (dua)
Materi : Getaran
Skor:
70 150 = A
50 69 = B
0 49 = C

Kognitif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1.

Mendeskripsikan simpangan
sebagai fungsi sinusoidal dari
perubahan waktu.



Psikomotor
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Menilai keterampilan siswa
melakukan pengukuran

2. Berdiskusi dengan temannya



PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 122

Afektif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Berpartisipasi aktif dalam
menggali informasi

2. Berpartisipasi aktif dalam
diskusi

3. Memperhatikan secara seksama
dalam presentasi

4. Ikut serta dalam menyimpulkan
hasil diskusi



Pengamatan aktivitas siswa dalam proses pembelajaran saat tanya
jawab/diskusi, sikap, dan tingkah laku siswa di dalam kelas.
Instrumen Penilaian Pengamatan Keaktifan Siswa
dalam Proses Tanya Jawab/Diskusi
No Nama
Bertanya Menjawab
Sesuai Materi
Tidak
Sesuai
Materi
Disertai Alasan
yang Kuat
Tidak Disertai
Alasan yang Kuat










Mengetahui _______,________________
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran
_________________________ _________________________
NIP NIP

PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 123

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan
Mata Pelajaran : Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan
Kelas/Semester : XI/2 (dua)
Pertemuan : 3 dari 6 pertemuan
Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran (2 x 45 menit)
Standar Kompetensi : 4. Menerapkan getaran, gelombang, dan bunyi
Kompetensi Dasar :


Indikator :



I. Tujuan Pembelajaran
Melalui ekspositori, praktikum, diskusi informasi, dan pemberian tugas,
setelah mempelajari materi dalam bab ini, siswa diharapkan dapat:
berdiskusi untuk merumuskan gelombang sebagai rambatan energi
getaran;
berdiskusi untuk mengklasifikasikan gelombang berdasarkan arah getar,
amplitudo, dan medium rambat;
mengembangkan nilai-nilai karakter budaya bangsa seperti teliti, gemar
membaca, kreatif, dan kerja keras.

II. Materi Pembelajaran
Gelombang

III. Metode Pembelajaran
Model : cooperative learning, konstruktivisme, interaktif dan inkuiri.
Metode : ekspositori, praktikum, diskusi informasi, dan pemberian
tugas.
4.1 Menguasai Hukum getaran, gelombang, dan bunyi
4.2 Membedakan getaran, gelombang, dan bunyi
4.3 Menghitung getaran, gelombang, dan bunyi
Gelombang sebagai energi getaran yang merambat, diuraikan
secara kualitatif.
Macam gelombang dijelaskan secara kualitatif dan kuantitatif.
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 124

IV. Langkah-Langkah Pembelajaran
Kegiatan Pendahuluan (15 menit)
Guru membuka pertemuan dengan memberikan pertanyaan tentang
gelombang, seperti:
- pengertian gelombang.
- macam-macam gelombang?
Siswa menjawab pertanyaan dari guru.
Kegiatan Inti (60 menit)
Eksplorasi
Siswa mempersiapkan sebuah slinki untuk percobaan.
Siswa menyimak penjelasan guru tentang gelombang tranversal dan
longitudinal.
Elaborasi
Siswa melakukan kegiatan 4.3 dengan bimbingan guru.
Siswa berdiskusi tentang hasil pengamatan kegiatan tersebut.
Siswa berdiskusi tentang pengertian gelombang dan macam gelombang
berdasarkan arah getarnya.
Siswa berdiskusi tentang persamaan gelombang termasuk hubungan antara
frekuensi, panjang gelombang, dan cepat rambat gelombang.
Siswa melakukan kegiatan 4.4 dengan bimbingan guru.
Siswa berdiskusi tentang hasil pengamatan kegiatan tersebut.
Siswa dibimbing oleh guru saat melakukan diskusi.
Konfirmasi
Siswa menginformasikan persamaan gelombang termasuk hubungan
antara frekuensi, panjang gelombang, dan cepat rambat gelombang.
Siswa menginformasikan persamaan gelombang berjalan.
Siswa menyimak contoh soal dan penyelesaiannya yang diberikan oleh
guru.
Kegiatan Penutup (15 menit)
Guru menyimpulkan mengenai persamaan gelombang termasuk hubungan
antara frekuensi, panjang gelombang, dan cepat rambat gelombang.
Guru menyuruh siswa membagi kelompok untuk mengerjakan soal latihan.
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 125

V. Alat/Bahan/Sumber pembelajaran
Sumber : Buku Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI
Sekolah Menengah Kejuruanterbitan Grafindo Media Pratama.
Sarana/Media : peralatan praktikum, jas laboratorium, lembar kerja LKS,
modul, perpustakaan, lingkungan, dan internet.

VI. Penilaian
Tugas kelompok
Aspek Penilaian
Nama Siswa : . . . .
Kelas/Semester: XI/2 (dua)
Materi : Gelombang
Skor:
70 150 = A
50 69 = B
0 49 = C

Kognitif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1.

Mendeskripsikan pengertian
gelombang sebagai energi
getaran yang merambat serta
jenis-jenisnya



Psikomotor
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Menilai keterampilan siswa
melakukan pengukuran

2. Berdiskusi dengan temannya


PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 126

Afektif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Berpartisipasi aktif dalam
menggali informasi

2. Berpartisipasi aktif dalam
diskusi

3. Memperhatikan secara seksama
dalam presentasi

4. Ikut serta dalam menyimpulkan
hasil diskusi



Pengamatan aktivitas siswa dalam proses pembelajaran saat tanya
jawab/diskusi, sikap, dan tingkah laku siswa di dalam kelas.
Instrumen Penilaian Pengamatan Keaktifan Siswa
dalam Proses Tanya Jawab/Diskusi
No Nama
Bertanya Menjawab
Sesuai Materi
Tidak
Sesuai
Materi
Disertai Alasan
yang Kuat
Tidak Disertai
Alasan yang Kuat










Mengetahui _______,_________________
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran
_________________________ _________________________
NIP NIP

PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 127

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan
Mata Pelajaran : Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan
Kelas/Semester : XI/2 (dua)
Pertemuan : 4 dari 6 pertemuan
Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran (2 x 45 menit)
Standar Kompetensi : 4. Menerapkan getaran, gelombang, dan bunyi
Kompetensi Dasar :


Indikator :



I. Tujuan Pembelajaran
Melalui ekspositori, praktikum, diskusi informasi, dan pemberian tugas,
setelah mempelajari materi dalam bab ini, siswa diharapkan dapat:
berdiskusi untuk merumuskan gelombang sebagai rambatan energi
getaran;
berdiskusi untuk mengklasifikasikan gelombang berdasarkan arah getar,
amplitudo, dan medium rambat;
mengembangkan nilai-nilai karakter budaya bangsa seperti teliti, gemar
membaca, kreatif, dan kerja keras.

II. Materi Pembelajaran
Gelombang

III. Metode Pembelajaran
Model : cooperative learning, konstruktivisme, interaktif dan inkuiri.
Metode : ekspositori, praktikum, diskusi informasi, dan pemberian
tugas.
4.1 Menguasai Hukum getaran, gelombang, dan bunyi
4.2 Membedakan getaran, gelombang, dan bunyi
4.3 Menghitung getaran, gelombang, dan bunyi
Macam gelombang dijelaskan secara kualitatif dan kuantitatif.
Gejala refleksi, refraksi, interferensi, difraksi, dan polarisasi
ditunjukkan melalui percobaan.
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 128

IV. Langkah-Langkah Pembelajaran
Kegiatan Pendahuluan (15 menit)
Guru membuka pertemuan dengan memberikan pertanyaan tentang
gelombang, seperti:
- pengertian gelombang stasioner;
- karakteristik gelombang?
Siswa menjawab pertanyaan dari guru.
Kegiatan Inti (60 menit)
Eksplorasi
Siswa mempersiapkan vibrator, benang, beban, katrol, sumber tegangan
AC, dan mistar panjang untuk percobaan.
Siswa menyimak penjelasan guru tentang gelombang stasioner.
Elaborasi
Siswa melakukan kegiatan 4.5 dengan bimbingan guru.
Siswa berdsikusi tentang hasil pengamatan kegiatan tersebut.
Siswa berdiskusi tentang pengertian gelombang stasioner dan cara
menentukan letak simpul dan perut.
Siswa berdiskusi tentang persamaan gelombang stasioner pada ujung
bebas dan ujung terikat.
Siswa berdiskusi tentang sifat-sifat gelombang, seperti pemantulan
gelombang, pembiasan gelombang, interferensi, difraksi, dan polarisasi
gelombang.
Siswa dibimbing oleh guru saat melakukan diskusi.
Konfirmasi
Siswa menginformasikan persamaan gelombang stasioner pada ujung
bebas dan ujung terikat.
Siswa menyimak contoh soal dan penyelesaiannya yang diberikan oleh
guru.
Kegiatan Penutup (15 menit)
Guru menyimpulkan mengenai persamaan gelombang stasioner pada
ujung bebas dan ujung terikat.
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 129

Guru memberikan tugas individu kepada siswa untuk mengerjakan Uji
Kompetensi 4.2

V. Alat/Bahan/Sumber pembelajaran
Sumber : Buku Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI
Sekolah Menengah Kejuruanterbitan Grafindo Media Pratama.
Sarana/Media : peralatan praktikum, jas, laboratorium, lembar kerja LKS,
modul, perpustakaan, lingkungan, dan internet.

VI. Penilaian
Tugas individu (Uji Kompetensi 4.2)
Aspek Penilaian
Nama Siswa : . . . .
Kelas/Semester: XI/2 (dua)
Materi : Gelombang
Skor:
70 150 = A
50 69 = B
0 49 = C

Kognitif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1.

Mendeskripsikan persamaan
gelombang stasioner pada
ujung bebas dan ujung terikat.

2. Mendesmripsikan sifat-sifat
gelombang, seperti
pemantulan, pembiasan,
interferensi, difraksi, dan
polarisasi gelombang.





PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 130

Psikomotor
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Menilai keterampilan siswa
melakukan pengukuran

2. Berdiskusi dengan temannya

Afektif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Berpartisipasi aktif dalam
menggali informasi

2. Berpartisipasi aktif dalam
diskusi

3. Memperhatikan secara seksama
dalam presentasi

4. Ikut serta dalam menyimpulkan
hasil diskusi


Pengamatan aktivitas siswa dalam proses pembelajaran saat tanya
jawab/diskusi, sikap, dan tingkah laku siswa di dalam kelas.
Instrumen Penilaian Pengamatan Keaktifan Siswa
dalam Proses Tanya Jawab/Diskusi
No Nama
Bertanya Menjawab
Sesuai Materi
Tidak
Sesuai
Materi
Disertai Alasan
yang Kuat
Tidak Disertai
Alasan yang Kuat





Mengetahui _______,_________________
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran
_________________________ _________________________
NIP NIP
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 131

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan
Mata Pelajaran : Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan
Kelas/Semester : XI/2 (dua)
Pertemuan : 5 dari 6 pertemuan
Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran (2 x 45 menit)
Standar Kompetensi : 4. Menerapkan getaran, gelombang, dan bunyi
Kompetensi Dasar :


Indikator :

I. Tujuan Pembelajaran
Melalui ekspositori, diskusi informasi, dan pemberian tugas, setelah
mempelajari materi dalam bab ini, siswa diharapkan dapat:
berdiskusi untuk merumuskan pengertian bunyi sebagai gelombang
longitudinal;
mengembangkan nilai-nilai karakter budaya bangsa seperti teliti, gemar
membaca, kreatif, dan kerja keras.

II. Materi Pembelajaran
Bunyi

III. Metode Pembelajaran
Model : cooperative learning, konstruktivisme, interaktif dan inkuiri.
Metode : ekspositori, diskusi informasi, dan pemberian tugas.





4.1 Menguasai Hukum getaran, gelombang, dan bunyi
4.2 Membedakan getaran, gelombang, dan bunyi
4.3 Menghitung getaran, gelombang, dan bunyi
Bunyi dijelaskan sebagai gelombang mekanik longitudinal.
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 132

IV. Langkah-Langkah Pembelajaran
Kegiatan Pendahuluan (15 menit)
Guru membuka pertemuan dengan memberikan pertanyaan tentang bunyi,
seperti:
- Apa yang disebut gelombang bunyi?
- Sebutkan sifat-sifat bunyi sebagai gelombang.
- Apa saja pemanfaatan gelombang bunyi?
Siswa menjawab pertanyaan dari guru.
Kegiatan Inti (60 menit)
Eksplorasi
Siswa menyimak penjelasan guru tentang deskripsi bunyi sebagai
gelombang longitudinal serta sifat-sifatnya sebagai gelombang.
Elaborasi
Siswa berdiskusi mengenai pemanfaatan gelombang bunyi di bidang
teknologi.
Siswa berdiskusi untuk memformulasikan nada dan pola gelombang pada
dawai dan pipa organa.
Siswa dibimbing oleh guru saat melakukan diskusi.
Konfirmasi
Siswa menginformasikan persamaan nada dan pola gelombang pada dawai
dan pipa organa.
Siswa menyimak contoh soal dan penyelesaiannya yang diberikan oleh guru.
Kegiatan Penutup (15 menit)
Guru menyimpulkan mengenai persamaan nada dan pola gelombang pada
dawai dan pipa organa.
Guru menyuruh siswa membagi kelompok untuk mengerjakan soal latihan.

V. Alat/Bahan/Sumber pembelajaran
Sumber : Buku Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI
Sekolah Menengah Kejuruanterbitan Grafindo Media Pratama.
Sarana/Media : lembar kerja LKS, modul, perpustakaan, lingkungan, dan
internet.
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 133

VI. Penilaian
Tugas kelompok
Aspek Penilaian
Nama Siswa : . . . .
Kelas/Semester: XI/2 (dua)
Materi : Bunyi
Skor:
70 150 = A
50 69 = B
0 49 = C
Kognitif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1.

Mendeskripsikan manfaat
gelombang bunyi dibidang
teknologi

2. Mendeskripsikan persamaan
nada dan pola gelombang pada
dawai dan pipa organa


Psikomotor
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Menilai keterampilan siswa
melakukan pengukuran

2. Berdiskusi dengan temannya

Afektif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Berpartisipasi aktif dalam
menggali informasi

2. Berpartisipasi aktif dalam
diskusi

3. Memperhatikan secara seksama
dalam presentasi

4. Ikut serta dalam menyimpulkan
hasil diskusi



PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 134

Pengamatan aktivitas siswa dalam proses pembelajaran saat tanya
jawab/diskusi, sikap, dan tingkah laku siswa di dalam kelas.
Instrumen Penilaian Pengamatan Keaktifan Siswa
dalam Proses Tanya Jawab/Diskusi
No Nama
Bertanya Menjawab
Sesuai Materi
Tidak
Sesuai
Materi
Disertai Alasan
yang Kuat
Tidak Disertai
Alasan yang Kuat



















Mengetahui _______,_________________
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran
_________________________ _________________________
NIP NIP
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 135

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan
Mata Pelajaran : Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan
Kelas/Semester : XI/2 (dua)
Pertemuan : 6 dari 6 pertemuan
Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran (2 x 45 menit)
Standar Kompetensi : 4. Menerapkan getaran, gelombang, dan bunyi
Kompetensi Dasar :


Indikator :

I. Tujuan Pembelajaran
Melalui ekspositori, diskusi informasi, dan pemberian tugas, setelah
mempelajari materi dalam bab ini, siswa diharapkan dapat:
berdiskusi untuk menjelaskan karakteristik bunyi;
berdiskusi untuk menerapkan bunyi dalam pemecahan masalah sehari-
hari;
mengembangkan nilai-nilai karakter budaya bangsa seperti teliti, gemar
membaca, kreatif, dan kerja keras.

II. Materi Pembelajaran
Bunyi

III. Metode Pembelajaran
Model : cooperative learning, konstruktivisme, interaktif dan inkuiri.
Metode : ekspositori, diskusi informasi, dan pemberian tugas.




4.1 Menguasai Hukum getaran, gelombang, dan bunyi
4.2 Membedakan getaran, gelombang, dan bunyi
4.3 Menghitung getaran, gelombang, dan bunyi
Karakteristik bunyi diuraikan secara kualitatif dan kuantitatif.
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 136

IV. Langkah-Langkah Pembelajaran
Kegiatan Pendahuluan (15 menit)
Guru membuka pertemuan dengan memberikan pertanyaan tentang bunyi,
seperti:
- Apakah cepat rambat bunyi dipengaruhi oleh medium perambatannya?
- Apakah bunyi memiliki energi?
- Apa yang dimaksud dengan intensitas dan taraf intensitas bunyi?
- Apa yang dimaksud efek Doppler?
Siswa menjawab pertanyaan dari guru.
Kegiatan Inti (60 menit)
Eksplorasi
Siswa menyimak penjelasan guru tentang deskripsi cepat rambat bunyi
pada medium zat cair, zat padat, dan gas.
Siswa menyimak penjelasan guru tentang tinggi nada, kuat bunyi, warna
bunyi, energi gelombang, intensitas bunyi, dan taraf intensitas bunyi
disertai persamaan matematikanya.
Siswa menyimak penjelasan guru tentang peristiwaefek Doppler.
Elaborasi
Siswa berdiskusi mengenai cepat rambat bunyi pada medium zat cair, zat
padat, dan gas dengan persamaannya.
Siswa berdiskusi tentang tinggi nada, kuat bunyi, warna bunyi, energi
gelombang, intensitas bunyi, dan taraf intensitas bunyi disertai persamaan
matematikanya.
Siswa berdiskusi tentang efek Doppler
Siswa dibimbing oleh guru saat melakukan diskusi.
Konfirmasi
Siswa menginformasikan karakteristik bunyi.
Siswa menyimak contoh soal dan penyelesaiannya yang diberikan oleh
guru.
Kegiatan Penutup (15 menit)
Guru menyimpulkan mengenai karakteristik bunyi.
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 137

Guru memberikan tugas individu kepada siswa untuk mengrjakan Uji
Kompetensi 4.3.

V. Alat/Bahan/Sumber pembelajaran
Sumber : Buku Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI
Sekolah Menengah Kejuruanterbitan Grafindo Media Pratama.
Sarana/Media : lembar kerja LKS, modul, perpustakaan, lingkungan, dan
internet.

VI. Penilaian
Tugas individu (Uji Kompetensi 4.3)
Aspek Penilaian
Nama Siswa : . . . .
Kelas/Semester: XI/2 (dua)
Materi : Bunyi
Skor:
70 150 = A
50 69 = B
0 49 = C
Kognitif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Mendeskripsikan karakteristik
bunyi

2. Mendeskripsikan efek Doppler

Psikomotor
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Menilai keterampilan siswa
melakukan pengukuran

2. Berdiskusi dengan temannya

PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 138

Afektif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Berpartisipasi aktif dalam
menggali informasi

2. Berpartisipasi aktif dalam
diskusi

3. Memperhatikan secara seksama
dalam presentasi

4. Ikut serta dalam menyimpulkan
hasil diskusi



Pengamatan aktivitas siswa dalam proses pembelajaran saat tanya
jawab/diskusi, sikap, dan tingkah laku siswa di dalam kelas.
Instrumen Penilaian Pengamatan Keaktifan Siswa
dalam Proses Tanya Jawab/Diskusi
No Nama
Bertanya Menjawab
Sesuai Materi
Tidak
Sesuai
Materi
Disertai Alasan
yang Kuat
Tidak Disertai
Alasan yang Kuat










Mengetahui _______,_________________
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran
_________________________ _________________________
NIP NIP

PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 139

Bab 5
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan
Mata Pelajaran : Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan
Kelas/Semester : XI/2 (dua)
Pertemuan : 1 dari 5 pertemuan
Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran (2 x 45 menit)
Standar Kompetensi : 5. Menerapkan konsep magnet dan elektromagnetik
Kompetensi Dasar :



Indikator :





I. Tujuan Pembelajaran
Melalui ekspositori, diskusi informasi, dan pemberian tugas, setelah
mempelajari materi dalam bab ini, siswa diharapkan dapat:
melakukan diskusi untuk merumuskan kemagnetan di sekitar kawat
berarus listrik;
melakukan diskusi untuk merumuskan gaya magnet yang dialami kawat
berarus listrik yang ditempatkan di dalam medan magnet homogen;
mengembangkan nilai-nilai karakter budaya bangsa seperti pedulis sosial,
kreatif, dan rasa ingin tahu.

II. Materi Pembelajaran
Magnet

5.1 Menguasai konsep kemagnetan
5.2 Menguasai hokum magnet dan elektromagnetik
5.3 Menggunakan magnet
5.4 Menggunakan elektromagnetik
Konsep magnet di sekitar kawat berarus listrik dibuktikan dan
dirumuskan melalui percobaan.
Gaya Lorentz pada kawat berarus listrik yang berada di dalam
medan magnet atau partikel bermuatan di dalam medan magnet
dirumuskan melalui percobaan.
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 140

III. Metode Pembelajaran
Model : cooperative learning, konstruktivisme, interaktif dan inkuiri.
Metode : ekspositori, diskusi informasi, dan pemberian tugas.

IV. Langkah-Langkah Pembelajaran
Kegiatan Pendahuluan (15 menit)
Guru membuka pertemuan dengan memberikan pertanyaan tentang
magnet dan kemagnetan, seperti:
- Apakah magnet itu?
- Sewaktu Anda di SMP pernahkah membuat magnet?
- Mengapa besi yang dililit kawat konduktor dan diberi arus listrik
searah
- dapat menjadi magnet?
- Jika menggunakan arus listrik AC, dapatkah besi diubah menjadi
- magnet?
Siswa menjawab pertanyaan dari guru.
Kegiatan Inti (60 menit)
Eksplorasi
Siswa mempersiapkan alat-alat, seperti jarum kompas, magnet batang,
benang, kawat konduktor lurus, accu, sakelar, hambatan geser, dan
amperemeter.
Elaborasi
Siswa mendemonstrasikan kawat konduktor yang berarus listrik searah di
dekat jarum kompas dengan bimbingan guru.
Siswa diskusi mendeskripsikan medan magnet yang timbul di sekitar
kawat berarus listrik beserta kaidah tangan kanan dan memformulasikan
hukum Biot-Savart.
Siswa dibimbing oleh guru saat melakukan diskusi.
Konfirmasi
Siswa menginformasikan medan magnet di sekitar kawat berlistrik beserta
kaidah tangan kanan dan memformulasikan hukum Biot-Savart.
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 141

Siswa menyimak contoh soal dan penyelesaiannya yang diberikan oleh
guru.
Kegiatan Penutup (15 menit)
Guru menyimpulkan mengenai medan magnet di sekitar kawat berlistrik
beserta kaidah tangan kanan dan memformulasikan hukum Biot-Savart.
Guru menyuruh siswa membagi kelompok untuk mengerjakan soal latihan.

V. Alat/Bahan/Sumber pembelajaran
Sumber : Buku Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI
Sekolah Menengah Kejuruanterbitan Grafindo Media Pratama.
Sarana/Media : lembar kerja LKS, modul, perpustakaan, lingkungan, dan
internet.

VI. Penilaian
Tugas kelompok
Aspek Penilaian
Nama Siswa : . . . .
Kelas/Semester: XI/2 (dua)
Materi : Magnet
Skor:
70 150 = A
50 69 = B
0 49 = C

Kognitif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1.

Mendeskripsikan medan
magnet di sekitar kawat
berlistrik beserta kaidah tangan
kanan dan memformulasikan
hukum Biot-Savart



PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 142

Psikomotor
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Menilai keterampilan siswa
melakukan pengukuran

2. Berdiskusi dengan temannya

Afektif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Berpartisipasi aktif dalam
menggali informasi

2. Berpartisipasi aktif dalam
diskusi

3. Memperhatikan secara seksama
dalam presentasi

4. Ikut serta dalam menyimpulkan
hasil diskusi


Pengamatan aktivitas siswa dalam proses pembelajaran saat tanya
jawab/diskusi, sikap, dan tingkah laku siswa di dalam kelas.
Instrumen Penilaian Pengamatan Keaktifan Siswa
dalam Proses Tanya Jawab/Diskusi
No Nama
Bertanya Menjawab
Sesuai Materi
Tidak
Sesuai
Materi
Disertai Alasan
yang Kuat
Tidak Disertai
Alasan yang Kuat





Mengetahui _______,_________________
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran
_________________________ _________________________
NIP NIP
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 143

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan
Mata Pelajaran : Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan
Kelas/Semester : XI/2 (dua)
Pertemuan : 2 dari 5 pertemuan
Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran (2 x 45 menit)
Standar Kompetensi : 5. Menerapkan konsep magnet dan elektromagnetik
Kompetensi Dasar :



Indikator :





I. Tujuan Pembelajaran
Melalui ekspositori, demostrasi, praktikum, diskusi informasi, dan pemberian
tugas, setelah mempelajari materi dalam bab ini, siswa diharapkan dapat:
melakukan diskusi untuk merumuskan kemagnetan di sekitar kawat
berarus listrik;
melakukan diskusi untuk merumuskan gaya magnet yang dialami kawat
berarus listrik yang ditempatkan di dalam medan magnet homogen;
mengembangkan nilai-nilai karakter budaya bangsa seperti pedulis sosial,
kreatif, dan rasa ingin tahu.

II. Materi Pembelajaran
Magnet


5.1 Menguasai konsep kemagnetan
5.2 Menguasai hokum magnet dan elektromagnetik
5.3 Menggunakan magnet
5.4 Menggunakan elektromagnetik
Konsep magnet di sekitar kawat berarus listrik dibuktikan dan
dirumuskan melalui percobaan.
Gaya Lorentz pada kawat berarus listrik yang berada di dalam
medan magnet atau partikel bermuatan di dalam medan magnet
dirumuskan melalui percobaan.
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 144

III. Metode Pembelajaran
Model : cooperative learning, konstruktivisme, interaktif dan inkuiri.
Metode : ekspositori, demostrasi, praktikum, diskusi informasi, dan
pemberian tugas.

IV. Langkah-Langkah Pembelajaran
Kegiatan Pendahuluan (15 menit)
Guru membuka pertemuan dengan memberikan pertanyaan, seperti:
- Bagaimanakah besar induksi magnetik di sekitar kawat berarus listrik
melingkar?
- Bagaimanakah besar induksi magnetnya jika jumlah lilitan kawatnya
ditambah?
Siswa menjawab pertanyaan dari guru.
Kegiatan Inti (60 menit)
Eksplorasi
Siswa mempersiapkan alat-alat, seperti jarum kompas, magnet batang,
benang, kawat konduktor lurus, kawat konduktor melingkar, kumparan
tipis, solenoida, accu, sakelar, hambatan geser, dan amperemeter.
Elaborasi
Siswa mendemonstrasikan kawat konduktor melingkar yang berarus listrik
searah di dekat jarum kompas dengan posisi jarum kompas yang
berbedabeda dengan bimbingan guru.
Siswa diskusi mendeskripsikan induksi magnet pada kumparan solenoida
dan toroida, serta memformulasikan persamaannya.
Siswa dibimbing oleh guru saat melakukan diskusi.
Konfirmasi
Siswa menginformasikan induksi magnet pada kumparan solenoida dan
toroida, serta memformulasikan persamaannya.
Siswa menyimak contoh soal dan penyelesaiannya yang diberikan oleh
guru.


PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 145

Kegiatan Penutup (15 menit)
Guru menyimpulkan mengenai induksi magnet pada kumparan solenoida
dan toroida, serta memformulasikan persamaannya.
Guru menyuruh siswa membagi kelompok untuk mengerjakan soal latihan.

V. Alat/Bahan/Sumber pembelajaran
Sumber : Buku Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI
Sekolah Menengah Kejuruanterbitan Grafindo Media Pratama.
Sarana/Media : peralatan demostrasi/praktikum, jas laboratorium, lembar
kerja LKS, modul, perpustakaan, lingkungan, dan internet.

VI. Penilaian
Tugas kelompok
Aspek Penilaian
Nama Siswa : . . . .
Kelas/Semester: XI/2 (dua)
Materi : Magnet
Skor:
70 150 = A
50 69 = B
0 49 = C

Kognitif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1.

Mendeskripsikan induksi
magnet pada kumparan
solenoida dan toroida, serta
memformulasikan
persamaannya





PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 146

Psikomotor
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Menilai keterampilan siswa
melakukan pengukuran

2. Berdiskusi dengan temannya

Afektif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Berpartisipasi aktif dalam
menggali informasi

2. Berpartisipasi aktif dalam
diskusi

3. Memperhatikan secara seksama
dalam presentasi

4. Ikut serta dalam menyimpulkan
hasil diskusi


Pengamatan aktivitas siswa dalam proses pembelajaran saat tanya
jawab/diskusi, sikap, dan tingkah laku siswa di dalam kelas.
Instrumen Penilaian Pengamatan Keaktifan Siswa
dalam Proses Tanya Jawab/Diskusi
No Nama
Bertanya Menjawab
Sesuai Materi
Tidak
Sesuai
Materi
Disertai Alasan
yang Kuat
Tidak Disertai
Alasan yang Kuat





Mengetahui _______,_________________
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran
_________________________ _________________________
NIP NIP
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 147

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan
Mata Pelajaran : Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan
Kelas/Semester : XI/2 (dua)
Pertemuan : 3 dari 5 pertemuan
Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran (2 x 45 menit)
Standar Kompetensi : 5. Menerapkan konsep magnet dan elektromagnetik
Kompetensi Dasar :



Indikator :





I. Tujuan Pembelajaran
Melalui ekspositori, demostrasi, praktikum, diskusi informasi, dan pemberian
tugas, setelah mempelajari materi dalam bab ini, siswa diharapkan dapat:
melakukan diskusi untuk merumuskan kemagnetan di sekitar kawat
berarus listrik;
melakukan diskusi untuk merumuskan gaya magnet yang dialami kawat
berarus listrik yang ditempatkan di dalam medan magnet homogen;
mengembangkan nilai-nilai karakter budaya bangsa seperti pedulis sosial,
kreatif, dan rasa ingin tahu.

II. Materi Pembelajaran
Magnet


5.1 Menguasai konsep kemagnetan
5.2 Menguasai hokum magnet dan elektromagnetik
5.3 Menggunakan magnet
5.4 Menggunakan elektromagnetik
Konsep magnet di sekitar kawat berarus listrik dibuktikan dan
dirumuskan melalui percobaan.
Gaya Lorentz pada kawat berarus listrik yang berada di dalam
medan magnet atau partikel bermuatan di dalam medan magnet
dirumuskan melalui percobaan.
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 148

III. Metode Pembelajaran
Model : cooperative learning, konstruktivisme, interaktif dan inkuiri.
Metode : ekspositori, diskusi informasi, dan pemberian tugas.

IV. Langkah-Langkah Pembelajaran
Kegiatan Pendahuluan (15 menit)
Guru membuka pertemuan dengan memberikan pertanyaan, seperti:
- Jika kawat berarus listrik diletakkan di dalam medan magnet homogen,
apa yang terjadi?
- Bagaimana prinsip kerja motor listrik.
Siswa menjawab pertanyaan dari guru.
Kegiatan Inti (60 menit)
Eksplorasi
Siswa mempersiapkan alat-alat, seperti kawat lurus, magnet U, accu,
sakelar, hambatan geser, dan amperemeter.
Elaborasi
Siswa mendemonstrasikan kawat konduktor yang berarus listrik searah
yang diletakkan di dalam medan magnet homogen dengan bimbingan
guru.
Siswa berdiskusi merumuskan gaya magnet yang dialami kawat berarus
listrik di dalam medan magnet homogen, kaidah tangan kanan, aplikasi
gaya Lorentz, muatan listrik yang bergerak di dalam medan magnet
homogen, serta memformulasikan persamaan untuk kawat lurus di dalam
medan magnet homogeny, untuk dua kawat lurus berarus listrik sejajar dan
untuk muatan listrik yang bergerak di dalam medan magnet homogen.
Siswa dibimbing oleh guru saat melakukan diskusi.
Konfirmasi
Siswa menginformasikan gaya magnet yang dialami kawat berarus listrik
di dalam medan magnet homogen, kaidah tangan kanan, aplikasi gaya
Lorentz, muatan listrik yang bergerak di dalam medan magnet homogen.
Siswa menyimak contoh soal dan penyelesaiannya yang diberikan oleh
guru.
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 149

Kegiatan Penutup (15 menit)
Guru menyimpulkan mengenai gaya magnet yang dialami kawat berarus
listrik di dalam medan magnet homogen, kaidah tangan kanan, aplikasi
gaya Lorentz, muatan listrik yang bergerak di dalam medan magnet
homogen.
Guru menyuruh siswa membagi kelompok untuk mengerjakan soal latihan.

V. Alat/Bahan/Sumber pembelajaran
Sumber : Buku Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI
Sekolah Menengah Kejuruanterbitan Grafindo Media Pratama.
Sarana/Media : peralatan demostrasi/praktikum, jas laboratorium, lembar
kerja LKS, modul, perpustakaan, lingkungan, dan internet.

VI. Penilaian
Tugas kelompok
Aspek Penilaian
Nama Siswa : . . . .
Kelas/Semester: XI/2 (dua)
Materi : Magnet
Skor:
70 150 = A
50 69 = B
0 49 = C

Kognitif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1.

Mendeskripsikan gaya magnet
yang dialami kawat berarus
listrik di dalam medan magnet
homogen, kaidah tangan kanan,
aplikasi gaya Lorentz, muatan
listrik yang bergerak di dalam
medan magnet homogen


PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 150

Psikomotor
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Menilai keterampilan siswa
melakukan pengukuran

2. Berdiskusi dengan temannya

Afektif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Berpartisipasi aktif dalam
menggali informasi

2. Berpartisipasi aktif dalam
diskusi

3. Memperhatikan secara seksama
dalam presentasi

4. Ikut serta dalam menyimpulkan
hasil diskusi


Pengamatan aktivitas siswa dalam proses pembelajaran saat tanya
jawab/diskusi, sikap, dan tingkah laku siswa di dalam kelas.
Instrumen Penilaian Pengamatan Keaktifan Siswa
dalam Proses Tanya Jawab/Diskusi
No Nama
Bertanya Menjawab
Sesuai Materi
Tidak
Sesuai
Materi
Disertai Alasan
yang Kuat
Tidak Disertai
Alasan yang Kuat





Mengetahui _______,_________________
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran
_________________________ _________________________
NIP NIP
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 151

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan
Mata Pelajaran : Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan
Kelas/Semester : XI/2 (dua)
Pertemuan : 4 dari 5 pertemuan
Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran (2 x 45 menit)
Standar Kompetensi : 5. Menerapkan konsep magnet dan elektromagnetik
Kompetensi Dasar :



Indikator :


I. Tujuan Pembelajaran
Melalui ekspositori, demostrasi, praktikum, diskusi informasi, dan pemberian
tugas, setelah mempelajari materi dalam bab ini, siswa diharapkan dapat:
melakukan diskusi untuk merumuskan gaya gerak listrik induksi akibat
perubahan fluks magnet pada kumparan;
mengembangkan nilai-nilai karakter budaya bangsa seperti pedulis sosial,
kreatif, dan rasa ingin tahu.

II. Materi Pembelajaran
Induksi Elektromagnetik

III. Metode Pembelajaran
Model : cooperative learning, konstruktivisme, interaktif dan inkuiri.
Metode : ekspositori, demostrasi, praktikum, diskusi informasi, dan
pemberian tugas.


5.1 Menguasai konsep kemagnetan
5.2 Menguasai hukum magnet dan elektromagnetik
5.3 Menggunakan magnet
5.4 Menggunakan elektromagnetik
Konsep pembangkitan gaya gerak listrik induksi dibuktikan dan
dirumuskan melalui percobaan.
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 152

IV. Langkah-Langkah Pembelajaran
Kegiatan Pendahuluan (15 menit)
Guru membuka pertemuan dengan memberikan pertanyaan, seperti:
- Apa Apakah pengertian gaya gerak listrik induksi?
- Bagaimanakah cara membangkitkan gaya gerak listrik induksi.
- Bagaimana bunyi hukum Faraday?
- Apakah fluks magnet itu?
- yang terjadi jika magnet digerakan di dekat kumparan?
Siswa menjawab pertanyaan dari guru.
Kegiatan Inti (60 menit)
Eksplorasi
Siswa mempersiapkan alat-alat, seperti kumparan, magnet batang, benang,
galvanometer, sumber arus bolak-balik, dan sakelar.
Elaborasi
Siswa mendemonstrasikan magnet yang digerakkan di dekat kumparan
dengan mengubah-ubah arah gerak, kecepatan gerak, dan kutub magnet
dengan bimbingan guru.
Siswa berdiskusi tentang gaya gerak listrik induksi, gaya Lorentz, dan
hukum Lenz serta merumuskannya.
Siswa mendemonstrasikan dua buah kumparan yang berdekatan di mana
kumparan pertama diberi arus bolak-balik dan kumparan kedua
dihubungkan dengan galvanometer. Lalu, demonstrasi tersebut diulang
menggunakan sumber arus searah, tetapi sakelar ditutup dibuka
berulangulang dengan cepat dengan bimbingan guru.
Siswa berdiskusi tentang mengenai gaya gerak listrik induksi dan
memformulasikan Hukum Faraday dan Lenz.
Siswa dibimbing oleh guru saat melakukan diskusi.
Konfirmasi
Siswa menginformasikan gaya gerak listrik induksi, gaya Lorentz, dan
hukum Lenz serta merumuskannya.
Siswa menginformasikan gaya gerak listrik induksi dan memformulasikan
Hukum Faraday dan Lenz.
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 153

Siswa menyimak contoh soal dan penyelesaiannya yang diberikan oleh
guru.
Kegiatan Penutup (15 menit)
Guru menyimpulkan mengenai gaya gerak listrik induksi, gaya Lorentz,
dan hukum Lenz serta merumuskannya.
Guru menyimpulkan mengenai gaya gerak listrik induksi dan
memformulasikan Hukum Faraday dan Lenz.
Guru menyuruh siswa membagi kelompok untuk mengerjakan soal latihan.

V. Alat/Bahan/Sumber pembelajaran
Sumber : Buku Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI
Sekolah Menengah Kejuruanterbitan Grafindo Media Pratama.
Sarana/Media : peralatan demostrasi/praktikum, jas laboratorium, lembar
kerja LKS, modul, perpustakaan, lingkungan, dan internet.

VI. Penilaian
Tugas kelompok
Aspek Penilaian
Nama Siswa : . . . .
Kelas/Semester: XI/2 (dua)
Materi : Induksi Elektromagnetik
Skor:
70 150 = A
50 69 = B
0 49 = C
Kognitif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1.

Me rumuskan gaya gerak listrik
induksi akibat perubahan fluks
magnet pada kumparan



PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 154

Psikomotor
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Menilai keterampilan siswa
melakukan pengukuran

2. Berdiskusi dengan temannya

Afektif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Berpartisipasi aktif dalam
menggali informasi

2. Berpartisipasi aktif dalam
diskusi

3. Memperhatikan secara seksama
dalam presentasi

4. Ikut serta dalam menyimpulkan
hasil diskusi


Pengamatan aktivitas siswa dalam proses pembelajaran saat tanya
jawab/diskusi, sikap, dan tingkah laku siswa di dalam kelas.
Instrumen Penilaian Pengamatan Keaktifan Siswa
dalam Proses Tanya Jawab/Diskusi
No Nama
Bertanya Menjawab
Sesuai Materi
Tidak
Sesuai
Materi
Disertai Alasan
yang Kuat
Tidak Disertai
Alasan yang Kuat





Mengetahui _______,_________________
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran
_________________________ _________________________
NIP NIP
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 155

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan
Mata Pelajaran : Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan
Kelas/Semester : XI/2 (dua)
Pertemuan : 5 dari 5 pertemuan
Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran (2 x 45 menit)
Standar Kompetensi : 5. Menerapkan konsep magnet dan elektromagnetik
Kompetensi Dasar :



Indikator :


I. Tujuan Pembelajaran
Melalui ekspositori, demostrasi, praktikum, diskusi informasi, dan pemberian
tugas, setelah mempelajari materi dalam bab ini, siswa diharapkan dapat:
melakukan diskusi untuk mendeskripsikan aplikasi induksi
elektromagnetik;
mengembangkan nilai-nilai karakter budaya bangsa seperti pedulis sosial,
kreatif, dan rasa ingin tahu.

II. Materi Pembelajaran
Induksi Elektromagnetik

III. Metode Pembelajaran
Model : cooperative learning, konstruktivisme, interaktif dan inkuiri.
Metode : ekspositori, demostrasi, praktikum, diskusi informasi, dan
pemberian tugas.


5.1 Menguasai konsep kemagnetan
5.2 Menguasai hokum magnet dan elektromagnetik
5.3 Menggunakan magnet
5.4 Menggunakan elektromagnetik
Aplikasi Induksi Elektromganetik diuraikan dan dirumuskan
secara kualitatif dan kuantitatif.
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 156

IV. Langkah-Langkah Pembelajaran
Kegiatan Pendahuluan (15 menit)
Guru membuka pertemuan dengan memberikan pertanyaan, seperti:
- Bagaimanakah cara mengubah tegangan listrik?
- Bagaimanakah prinsip kerja dari generator listrik?
Siswa menjawab pertanyaan dari guru.
Kegiatan Inti (60 menit)
Eksplorasi
Siswa mempersiapkan alat-alat, seperti kumparan, inti besi, sumber
arus bolak-balik, sakelar, hambatan beban, dan amperemeter.
Elaborasi
Siswa mendemonstrasikan prinsip kerja trafo dengan jumlah lilitan
kumparan sekunder diubah-ubahdengan bimbingan guru.
Siswa berdiskusi tentang merumuskan prinsip kerja serta
memformulasikan persaamaannya untuk trafo ideal dan trafo sebenarnya.
Siswa dibimbing oleh guru saat melakukan diskusi.
Konfirmasi
Siswa menginformasikan perumusan untuk trafo ideal dan trafo sebenarnya.
Siswa menyimak contoh soal dan penyelesaiannya yang diberikan oleh guru.
Guru memberikan tugas kelompok kepada siswa untuk mengerjakan Uji
Kompetensi 5.1.
Kegiatan Penutup (15 menit)
Guru menyimpulkan mengenai perumusan untuk trafo ideal dan trafo
sebenarnya.
Guru memberikan tugas individu kepada siswa untuk mengerjakan Uji
Kompetensi Bab 5.

V. Alat/Bahan/Sumber pembelajaran
Sumber : Buku Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI
Sekolah Menengah Kejuruanterbitan Grafindo Media Pratama.
Sarana/Media : peralatan demostrasi/praktikum, jas laboratorium, lembar
kerja LKS, modul, perpustakaan, lingkungan, dan internet.
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 157

VI. Penilaian
Tugas individu (Uji Kompetensi Bab 5) dan tugas kelompok (Uji
Kompetensi 5.1)
Aspek Penilaian
Nama Siswa : . . . .
Kelas/Semester: XI/2 (dua)
Materi : Induksi Elektromagnetik
Skor:
70 150 = A
50 69 = B
0 49 = C
Kognitif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Mendeskripsikan aplikasi
induksi elektromagnetik


Psikomotor
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Menilai keterampilan siswa
melakukan pengukuran

2. Berdiskusi dengan temannya

Afektif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Berpartisipasi aktif dalam
menggali informasi

2. Berpartisipasi aktif dalam
diskusi

3. Memperhatikan secara seksama
dalam presentasi

4. Ikut serta dalam menyimpulkan
hasil diskusi


PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 158

Pengamatan aktivitas siswa dalam proses pembelajaran saat tanya
jawab/diskusi, sikap, dan tingkah laku siswa di dalam kelas.
Instrumen Penilaian Pengamatan Keaktifan Siswa
dalam Proses Tanya Jawab/Diskusi
No Nama
Bertanya Menjawab
Sesuai Materi
Tidak
Sesuai
Materi
Disertai Alasan
yang Kuat
Tidak Disertai
Alasan yang Kuat


















Mengetahui _______,_________________
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran
_________________________ _________________________
NIP NIP

PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 159

Bab 6
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan
Mata Pelajaran : Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan
Kelas/Semester : XI/2 (dua)
Pertemuan : 1 dari 4 pertemuan
Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran (2 x 45 menit)
Standar Kompetensi : 6. Menerapkan konsep optik
Kompetensi Dasar :


Indikator :




I. Tujuan Pembelajaran
Melalui ekspositori, praktikum, diskusi informasi, dan pemberian tugas,
setelah mempelajari materi dalam bab ini, siswa diharapkan dapat:
menerapkan sifat-sifat cahaya dan optika geometri dalam memecahkan
masalah optik;
mengidentifikasi sifat-sifat cahaya pada alat-alat optik;
mengembangkan nilai-nilai karakter budaya bangsa seperti rasa ingin tahu,
gemar membaca, kreatif, dan religius.

II. Materi Pembelajaran
Cahaya




6.1 Membedakan konsep cermin dan lensa
6.2 Menggunakan hukum pemantulan
6.3 Menggunakan cermin dan lensa
Menerapkan sifat-sifat cahaya dan optika geometri dalam
memecahkan masalah optik.
Menggunakan persamaan tentang optika geometri untuk
menyelesaikan masalah peralatan optik.
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 160

III. Metode Pembelajaran
Model : cooperative learning, konstruktivisme, interaktif dan inkuiri.
Metode : ekspositori, praktikum, diskusi informasi, dan pemberian
tugas.

IV. Langkah-Langkah Pembelajaran
Kegiatan Pendahuluan (15 menit)
Guru membuka pertemuan dengan memberikan pertanyaan, seperti:
- Apakah cahaya itu?
- Tahukah kamu, apa saja sifat-sifat cahaya?
- Apakah cahaya dapat dipantulkan?
Siswa menjawab pertanyaan dari guru.
Kegiatan Inti (60 menit)
Eksplorasi
Siswa mempersiapkan alat-alat, seperti sumber laser, cermin datar, dan
kertas putih.
Siswa dibagi dalam beberapa kelompok dibimbing oleh guru.
Elaborasi
Siswa melakukan kegiatan 6.1 tentang hukum pemantulan dengan
bimbingan dan arahan dari guru.
Siswa mendiskusikan hasil kegiatan tersebut.
Siswa berdiskusi tentang pembentukan bayangan pada cermin cekung dan
cermin cembung dengan perhitungan-perhitungannya.
Siswa dibimbing oleh guru saat melakukan diskusi.
Konfirmasi
Siswa menginformasikan pembentukan bayangan pada cermin cekung dan
cermin cembung dengan perhitungan-perhitungannya.
Siswa menyimak contoh soal dan penyelesaiannya yang diberikan oleh
guru.
Kegiatan Penutup (15 menit)
Guru menyimpulkan mengenai pembentukan bayangan pada cermin
cekung dan cermin cembung dengan perhitungan-perhitungannya.
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 161

Guru memberikan tugas individu kepada siswa untuk mengerjakan Uji
Kompetensi Bab 6.1.



V. Alat/Bahan/Sumber pembelajaran
Sumber : Buku Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI
Sekolah Menengah Kejuruanterbitan Grafindo Media Pratama.
Sarana/Media : peralatan praktikum, jas laboratorium, lembar kerja LKS,
modul, perpustakaan, lingkungan, dan internet.

VI. Penilaian
Tugas individu (Uji Kompetensi Bab 6.1)
Aspek Penilaian
Nama Siswa : . . . .
Kelas/Semester: XI/2 (dua)
Materi : Cahaya
Skor:
70 150 = A
50 69 = B
0 49 = C
Kognitif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Mendeskripsikan pemantulan
cahaya pada bidang datar


Psikomotor
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Menilai keterampilan siswa
melakukan pengukuran

2. Berdiskusi dengan temannya


PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 162

Afektif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Berpartisipasi aktif dalam
menggali informasi

2. Berpartisipasi aktif dalam
diskusi

3. Memperhatikan secara seksama
dalam presentasi

4. Ikut serta dalam menyimpulkan
hasil diskusi



Pengamatan aktivitas siswa dalam proses pembelajaran saat tanya
jawab/diskusi, sikap, dan tingkah laku siswa di dalam kelas.
Instrumen Penilaian Pengamatan Keaktifan Siswa
dalam Proses Tanya Jawab/Diskusi
No Nama
Bertanya Menjawab
Sesuai Materi
Tidak
Sesuai
Materi
Disertai Alasan
yang Kuat
Tidak Disertai
Alasan yang Kuat










Mengetahui _______,_________________
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran
_________________________ _________________________
NIP NIP

PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 163

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan
Mata Pelajaran : Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan
Kelas/Semester : XI/2 (dua)
Pertemuan : 2 dari 4 pertemuan
Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran (2 x 45 menit)
Standar Kompetensi : 6. Menerapkan konsep optik
Kompetensi Dasar :


Indikator :




I. Tujuan Pembelajaran
Memulai ekspositori, praktikum, diskusi informasi, dan pemberian tugas,
setelah mempelajari materi dalam bab ini, siswa diharapkan dapat:
menerapkan sifat-sifat cahaya dan optika geometri dalam memecahkan
masalah optik;
mengidentifikasi sifat-sifat cahaya pada alat-alat optik;
mengembangkan nilai-nilai karakter budaya bangsa seperti rasa ingin tahu,
gemar membaca, kreatif, dan religius.

II. Materi Pembelajaran
Pembentukan Cahaya

III. Metode Pembelajaran
Model : cooperative learning, konstruktivisme, interaktif dan inkuiri.
Metode : ekspositori, praktikum, diskusi informasi, dan pemberian
tugas.
6.1 Membedakan konsep cermin dan lensa
6.2 Menggunakan hukum pemantulan
6.3 Menggunakan cermin dan lensa
Menerapkan sifat-sifat cahaya dan optika geometri dalam
memecahkan masalah optik.
Menggunakan persamaan tentang optika geometri untuk
menyelesaikan masalah peralatan optik.
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 164

IV. Langkah-Langkah Pembelajaran
Kegiatan Pendahuluan (15 menit)
Guru membuka pertemuan dengan membawa gelas berisi air dan sebatang
tongkat yang dicelupkan sebagiannya di dalam air. Kemudian, guru bertanya
mengapa tongkat tersebut tampak bengkok ketika dicelupkan. Siswa
diharapkan menjawab pertanyaan tersebut dengan cepat.
Kegiatan Inti (60 menit)
Eksplorasi
Siswa mempersiapkan alat-alat, seperti lampu senter, kotak akuarium, dan
air teh.
Siswa dibagi dalam beberapa kelompok untuk melakukan kegiatan
bersama-sama dibimbing oleh guru.
Elaborasi
Siswa melakukan kegiatan 6.2 tentang hukum pemantulan dengan
bimbingan dan arahan dari guru.
Siswa mendiskusikan hasil kegiatan tersebut.
Siswa berdiskusi tentang indeks bias dan pemantulan sempurna.
Siswa dibimbing oleh guru saat melakukan diskusi.
Konfirmasi
Siswa menginformasikan indeks bias dan pemantulan sempurna.
Siswa menyimak contoh soal dan penyelesaiannya yang diberikan oleh
guru.
Siswa melaporkan dan mengumpulkan hasil kegiatan tersebut.
Kegiatan Penutup (15 menit)
Guru menyimpulkan mengenai indeks bias dan pemantulan sempurna.
Guru memberikan tugas individu kepada siswa untuk mengerjakan Uji
Kompetensi Bab 6.2.





PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 165

V. Alat/Bahan/Sumber pembelajaran
Sumber : Buku Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI
Sekolah Menengah Kejuruanterbitan Grafindo Media Pratama.
Sarana/Media : peralatan praktikum, jas laboratorium, lembar kerja LKS,
modul, perpustakaan, lingkungan, dan internet.

VI. Penilaian
Tugas individu (Uji Kompetensi Bab 6.2)
Aspek Penilaian
Nama Siswa : . . . .
Kelas/Semester: XI/2 (dua)
Materi : Pembentukan Cahaya
Skor:
70 150 = A
50 69 = B
0 49 = C
Kognitif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Mendeskripsikan pembiasan
cahaya



Psikomotor
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Menilai keterampilan siswa
melakukan pengukuran

2. Berdiskusi dengan temannya




PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 166

Afektif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Berpartisipasi aktif dalam
menggali informasi

2. Berpartisipasi aktif dalam
diskusi

3. Memperhatikan secara seksama
dalam presentasi

4. Ikut serta dalam menyimpulkan
hasil diskusi



Pengamatan aktivitas siswa dalam proses pembelajaran saat tanya
jawab/diskusi, sikap, dan tingkah laku siswa di dalam kelas.
Instrumen Penilaian Pengamatan Keaktifan Siswa
dalam Proses Tanya Jawab/Diskusi
No Nama
Bertanya Menjawab
Sesuai Materi
Tidak
Sesuai
Materi
Disertai Alasan
yang Kuat
Tidak Disertai
Alasan yang Kuat










Mengetahui _______,_________________
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran
_________________________ _________________________
NIP NIP

PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 167

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan
Mata Pelajaran : Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan
Kelas/Semester : XI/2 (dua)
Pertemuan : 3 dari 4 pertemuan
Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran (2 x 45 menit)
Standar Kompetensi : 6. Menerapkan konsep optik
Kompetensi Dasar :


Indikator :




I. Tujuan Pembelajaran
Memulai ekspositori, diskusi informasi, dan pemberian tugas, setelah
mempelajari materi dalam bab ini, siswa diharapkan dapat:
menerapkan sifat-sifat cahaya dan optika geometri dalam memecahkan
masalah optik;
mengidentifikasi sifat-sifat cahaya pada alat-alat optik;
mengembangkan nilai-nilai karakter budaya bangsa seperti rasa ingin tahu,
gemar membaca, kreatif, dan religius.

II. Materi Pembelajaran
Lensa

III. Metode Pembelajaran
Model : cooperative learning, konstruktivisme, interaktif dan inkuiri.
Metode : ekspositori, diskusi informasi, dan pemberian tugas.

6.1 Membedakan konsep cermin dan lensa
6.2 Menggunakan hukum pemantulan
6.3 Menggunakan cermin dan lensa
Menerapkan sifat-sifat cahaya dan optika geometri dalam
memecahkan masalah optik.
Menggunakan persamaan tentang optika geometri untuk
menyelesaikan masalah peralatan optik.
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 168

IV. Langkah-Langkah Pembelajaran
Kegiatan Pendahuluan (15 menit)
Guru membuka pertemuan dengan mengajukan sebuah pertanyaan: Apakah
lensa itu? Siswa diharapkan menjawab pertanyaan tersebut dengan cepat.
Kegiatan Inti (60 menit)
Eksplorasi
Siswa mempersiapkan alat-alat, seperti lensa positif, lup, dan lensa negatif
dengan berbagai macam fokus.
Siswa dibagi dalam beberapa kelompok untuk melakukan kegiatan
bersama-sama dibimbing oleh guru.
Elaborasi
Siswa berdiskusi tentang pembentukan bayangan pada lensa cembung dan
cekung, serta perhitungan-perhitungan pada lensa tipis.
Siswa dibimbing oleh guru saat melakukan diskusi.
Konfirmasi
Siswa menginformasikan pembentukan bayangan pada lensa cembung dan
cekung, serta perhitungan-perhitungan pada lensa tipi.
Siswa menyimak contoh soal dan penyelesaiannya yang diberikan oleh
guru.
Kegiatan Penutup (15 menit)
Guru menyimpulkan mengenai pembentukan bayangan pada lensa
cembung dan cekung, serta perhitungan-perhitungan pada lensa tipis.
Guru memberikan tugas individu kepada siswa untuk mengerjakan Uji
Kompetensi Bab 6.3.

V. Alat/Bahan/Sumber pembelajaran
Sumber : Buku Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI
Sekolah Menengah Kejuruanterbitan Grafindo Media Pratama.
Sarana/Media : lembar kerja LKS, modul, perpustakaan, lingkungan, dan
internet.


PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 169

VI. Penilaian
Tugas individu (Uji Kompetensi Bab 6.3)
Aspek Penilaian
Nama Siswa : . . . .
Kelas/Semester: XI/2 (dua)
Materi : Lensa
Skor:
70 150 = A
50 69 = B
0 49 = C
Kognitif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1.

Mendeskripsikan lensa dan
jenis-jenisnya disertai
persamaan geometri optiknya


Psikomotor
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Menilai keterampilan siswa
melakukan pengukuran

2. Berdiskusi dengan temannya

Afektif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Berpartisipasi aktif dalam
menggali informasi

2. Berpartisipasi aktif dalam
diskusi

3. Memperhatikan secara seksama
dalam presentasi

4. Ikut serta dalam menyimpulkan
hasil diskusi



PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 170

Pengamatan aktivitas siswa dalam proses pembelajaran saat tanya
jawab/diskusi, sikap, dan tingkah laku siswa di dalam kelas.
Instrumen Penilaian Pengamatan Keaktifan Siswa
dalam Proses Tanya Jawab/Diskusi
No Nama
Bertanya Menjawab
Sesuai Materi
Tidak
Sesuai
Materi
Disertai Alasan
yang Kuat
Tidak Disertai
Alasan yang Kuat


















Mengetahui _______,_________________
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran
_________________________ _________________________
NIP NIP

PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 171

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan
Mata Pelajaran : Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan
Kelas/Semester : XI/2 (dua)
Pertemuan : 4 dari 4 pertemuan
Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran (2 x 45 menit)
Standar Kompetensi : 6. Menerapkan konsep optik
Kompetensi Dasar :


Indikator :




I. Tujuan Pembelajaran
Memulai ekspositori, diskusi informasi, dan pemberian tugas, setelah etelah
mempelajari materi dalam bab ini, siswa diharapkan dapat:
menerapkan sifat-sifat cahaya dan optika geometri dalam memecahkan
masalah optik;
mengidentifikasi sifat-sifat cahaya pada alat-alat optik;
mengembangkan nilai-nilai karakter budaya bangsa seperti rasa ingin tahu,
gemar membaca, kreatif, dan religius.

II. Materi Pembelajaran
Alat-Alat Optik

III. Metode Pembelajaran
Model : cooperative learning, konstruktivisme, interaktif dan inkuiri.
Metode : ekspositori, diskusi informasi, dan pemberian tugas.

6.1 Membedakan konsep cermin dan lensa
6.2 Menggunakan hukum pemantulan
6.3 Menggunakan cermin dan lensa
Menerapkan sifat-sifat cahaya dan optika geometri dalam
memecahkan masalah optik.
Menggunakan persamaan tentang optika geometri untuk
menyelesaikan masalah peralatan optik.
PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 172

IV. Langkah-Langkah Pembelajaran
Kegiatan Pendahuluan (15 menit)
Guru membuka pertemuan dengan mengajukan pertanyaan mengenai alat-alat
optik di sekitar siswa yang mereka ketahui. Siswa diharapkan menjawab
pertanyaan tersebut dengan cepat.
Kegiatan Inti (60 menit)
Eksplorasi
Siswa diperlihatkan gambar alat-alat optik oleh guru.
Siswa menyimak penjelasan dari guru tentang alat-alat optik beserta
prinsip kerja dan kegunaannya.
Elaborasi
Siswa berdiskusi tentang alat optik mata serta semua permasalahan yang
ada hubungannya dengan mata serta perumusannya.
Siswa berdiskusi tentang kamera, lup, mikroskop, teropong bintang, dan
alat optik lainnya secara kuantitatif.
Siswa dibimbing oleh guru saat melakukan diskusi.
Konfirmasi
Siswa menginformasikan alat-alat optik serta permasalahan yang
berhubungan dengan mata.
Siswa menyimak contoh soal dan penyelesaiannya yang diberikan oleh
guru.
Siswa mengerjakan Uji Kompetensi 6.4 secara berkelompok
Kegiatan Penutup (15 menit)
Guru menyimpulkan mengenai alat-alat optik dan perumusannya serta
kegunaannya secara kuantitatif.
Guru memberikan tugas individu kepada siswa untuk mengerjakan Uji
Kompetensi Bab 6.





PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 173

V. Alat/Bahan/Sumber pembelajaran
Sumber : Buku Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI
Sekolah Menengah Kejuruanterbitan Grafindo Media Pratama.
Sarana/Media : lembar kerja LKS, modul, perpustakaan, lingkungan, dan
internet.
VI. Penilaian
Tugas individu (Uji Kompetensi Bab 6) dan Tugas kelompok (Uji
Kompetensi 6.4)
Aspek Penilaian
Nama Siswa : . . . .
Kelas/Semester: XI/2 (dua)
Materi : Alat-alat optik
Skor:
70 150 = A
50 69 = B
0 49 = C

Kognitif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1.

Mendeskripsikan prinsip kerja
alat-alat optik dan
kegunaannya



Psikomotor
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Menilai keterampilan siswa
melakukan pengukuran

2. Berdiskusi dengan temannya



PAG Fisika Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk Kelas XI SMK 174

Afektif
No. Aspek yang Dinilai
Skor
Skor Ideal Skor Siswa
1 2 3 4 5
1. Berpartisipasi aktif dalam
menggali informasi

2. Berpartisipasi aktif dalam
diskusi

3. Memperhatikan secara seksama
dalam presentasi

4. Ikut serta dalam menyimpulkan
hasil diskusi



Pengamatan aktivitas siswa dalam proses pembelajaran saat tanya
jawab/diskusi, sikap, dan tingkah laku siswa di dalam kelas.
Instrumen Penilaian Pengamatan Keaktifan Siswa
dalam Proses Tanya Jawab/Diskusi
No Nama
Bertanya Menjawab
Sesuai Materi
Tidak
Sesuai
Materi
Disertai Alasan
yang Kuat
Tidak Disertai
Alasan yang Kuat









Mengetahui _______,_________________
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran
_________________________ _________________________
NIP NIP

Vous aimerez peut-être aussi