Vous êtes sur la page 1sur 17

ASUHAN

KEPERAWATAN
PREOPERATIF
Nina Rosdiana

PENGANTAR
Konsep keperawatan perioperatif

serangkaian kegiatan yang dilakukan perawat


dalam memberikan asuhan keperawatan klien
dengan kebutuhan dalam persiapan atau
penatalaksanaan praoperatif,intraoperatif dan
pascaoperatif.

Pertimbangan gerontologi

Menimbulkan stres fisik dan psikologis


Lansia memiliki toleransi yang rendah

dibanding usia muda


Persyaratan :
(1)Pengkajian dan pengobatan praoperatif yang
terampil
(2)Anestesi dan pembedahan yang cermat,
(3) penatalaksanaan pascaoperatif yang dangat
cermat dan kompeten.

Indikasi pembedahan
Berdasarkan hasil diagnostik seperti :
biopsi
kuratif
reparatif seperti ketika harus memperbaiki
luka multiple
rekonstrukstif atau kosmetik
paliatif seperti ketika harus menghilangkan
rasa nyeri atau masalah lain.

Klasifikasi pembedahan
Berdasarkan tingkat urgensi
Istilah yang digunakan :
Kedaruratan
Urgen
Diperlukan
Elektif
Pilihan

Tinjauan proses keperawatan


Pengkajian
Usia
Penggunaan alkohol, substansi obat
terlarang termasuk marijuana dan
penggunaan tembakau
Beberapa jenis pengobatan
Riwayat pengobatan alternatif
Riwayat pengobatan
Prosedur operasi sebelumnya dan
pengalaman

Tinjauan proses keperawatan


Pengalaman sebelumnya menggunakan

anestesi
Riwayat donor darah
Riwayat alergi termasuk alergi lateks
Riwayat kesehatan secara umum
Jenis operasi yang direncanakan
Riwayat kesehatan keluarga
Pengetahuan dan pemahaman tentang
prosedur perioperatif
Support system klien

Diagnosa Keperawatan
Diagnosa keperawatan mayor ;
1. ansietas yang berhubungan dengan
pengalaman bedah dan hasil akhir
pembedahan
2. defisit pengetahuan mengenai prosedur dan
protokol praoperatif dan harapan
pascaoperatif

Perencanaan
Tujuan utama meliputi
menghilangkan ansietas
meningkatkan pengetahuan tentang
persiapan praoperatif dan harapan
pascaperatif.

Intervensi Keperawatan
Menurunkan ansietas praoperatif
Penyuluhan kesehatan
Preparation of patients for their procedure

involves
ensuring
pre-medication
is
administered, the patient/guardian has given
written consent, the required blood-tests have
been
done,
identification
labels
and
identification bracelets are correct, all allergies
have been recorded in the patient's notes and
that the patient has been fasted appropriately.

Evaluasi
Ansietas dikurangi
Mendiskusikan kekhawatiran yang berkaitan
dengan tipe anestesi dan induksi dengan ahli
anestesi
Mengungkapkan suatu pemahaman tentang
medikasi praanestesi dan anestesi umum
Mendiskusikan kekhawatiran saat-saat
terakhir dengan perawat atau dokter

Evaluasi
Mendiskusikan masalah finansial dengan

pekerja sosial bila diperlukan


Meminta kunjungan tokoh agama bila
diperlukan
Benar-benar rileks setelah mendapatkan
kunjungan tim kesehatan

Intervensi
Menyiapkan intervensi pembedahan
Ikut serta dalam persiapan praoperatif
Menunjukan dan menggambarkan latihan yang

diperkirakan akan dilakukan pasien setelah dioperasi


Menelaah informasi tentang perawatan
pascaoperatif
Menerima medikasi praanestesi
Tetap berada di tempat tidur
Relaks selama transformasi ke unit bedah
Menyebutkan rasional penggunaan pagar tempat
tidur

Pendidikan pasien
preopratif
Latihan nafas dalam, batuk dan relaksasi
Perubahan posisi dan gerak tubuh aktif
Kontrol dan medikasi nyeri
Kontrol kognitif
Pemberian informasi lain

Intervensi
Nutrisi
Persiapan intestinal
Persiapan kulit preoprasi

Intervensi Keperawatan preoperatif


segera
Pasien dipakaikan baju rumah sakit dengan

dibiarkan tidak terikat dan dibuka pada bagian


belakang.
Mulut pasien diinspeksi, gigi palsu dan kawat
gigi dilepas
Perhiasan pasien dibuka termasuk cincin kawin,
apabila menolak pasang kasa pada cincin dan
ikatkan ke lengan pasien, semua perhiasan
pasien diberi label dan disimpan dalam tempat
aman sesuai dengan prosedur rumah sakit.

Intervensi Keperawatan preoperatif


segera
Semua pasien yang akan dioperasi dianjurkan

untuk buang air kecil sesaat sebelum


pembedahan dimulai untuk menghindari
inkontinen kandung kemih saat pembedahan
berlangsung.
Apabila sangat darurat kateterisasi dapat
dilakukan untuk memastikan pengosongan
kandung kemih

Vous aimerez peut-être aussi