Vous êtes sur la page 1sur 4

Nama: Krisna Masyuda

NIM : 1204505022
Jurusan: Teknologi
Informasi

Algoritma
Menentukan Bilangan Prima atau Bukan

Kode dalam bahasa C++:


#include <iostream>
#include <stdlib.h>
int main()
{
char pilihan;
int x,y;
start:
system("cls");
std::cout <<"--Menentukan bilangan prima atau bukan--\n";
std::cout<<"\nMasukkan bilangan: ";
std::cin>>x; y=0;
for(int i=1; i<=x; i++)
if(x%i==0)
y++;
if(y==2)
std::cout<<x<<" adalah bilangan prima";
else
std::cout<<x<<" bukan bilangan prima";
ask:
std::cout << "\nUlangi? < y / t > " ;
std::cin>>pilihan;
if(pilihan == 'y' || pilihan == 'Y')
{
goto start;
}
if(pilihan == 't' || pilihan == 'T')
{
return 0;
}
else
goto ask;
}

Flowchart:

Input
read x

for(int i=1; i<=x; i++)


if(x%i==0)
y++;

if (y == 2)

Print " bukan


bilangan prima"

y
Print " adalah
bilangan prima"

read pilihan
"Ulangi?"

pilihan 'y' || 'Y'

pilihan 't' || 'T'

Algoritma:
1. Start.
2. Masukkan / input bilangan yang ingin detentukan yang merupakan variabel x.
3. Kemudian diproses dengan fungsi for dan fungsi if.
4. Jika hasil proses y=2 maka cetak "adalah bilangan prima", jika tidak maka cetak "bukan
bilangan prima".
5. Tanya apakah user ingin mengulang program atau tidak (pilihan)
6. Jika pilihan y atau Y maka loncat ke langkah 2.
7. Jika pilihan t atau T maka program langsung diakhiri.
8. Jika pilihan bukan keduanya maka akan ditanyakan kembali (kembali ke langkah 5).

Penjelasan:
Program diatas adalah program yang di gunakan untuk menentukan nilai yang di inputkan
oleh user merupakan bilangan prima atau bukan. Bilangan prima adalah bilangan ganjil
kecuali angka 2 dan hanya bisa di bagi dengan angka 1 dan bilangan itu sendiri, sehingga
dalam program di atas kita gunakan fungsi perulangan atau for untuk membagi bilangan yang
di inputkan oleh user. Perulangan ini mempunyai nilai i sama dengan 1 dan i lebih kecil dari
x. Jadi nilai yang di inputkan akan terus di bagi dengan angka perulangannya, apabila sisa
hasil bagi 0 maka nilai y akan tambah 1 begitu seterusnya. Jika nilai perulangan sudah
melebihi nilai x maka akan berlanjut ke funsi selanjutnya yaitu IF, bila nilai y yang
mengalami penambahan 1 demi 1 tadi sama dengan 2 berarti nilai yang dimasukkan adalah
bilangan prima bila tidak sama dengan 0 bilangan itu bukan bilangan prima.

Kesimpulan:
Program diatas dapat digunakan untuk menentukan bilangan prima atau bukan yang
diinputkan oleh user dengan cepat dan mudah. Program ini dapat digunakan oleh para guru di
Sekolah Dasar maupun Sekolah Menengah agar memudahkan dalam memeriksa
penghitungan yang dilakukan oleh para muridnya.

Penjelasan pada program:


#include <iostream>
//sebagai kode pustaka pada pemrograman c++
#include <stdlib.h>
//sebagai kode pustaka pada pemrograman c++
int main()
//header fungsi atau kode awal suatu program
{
//permulaan badan fungsi
char pilihan;
//mendeklarasikan kata pilihan
int x,y;
//menjadikan x dan y sebagai indentitas integer
start:
//program mulai.
system("cls");
//kode untuk membersihkan layar
std::cout <<"--Menentukan bilangan prima atau bukan--\n";
//judul pesan dalam
program
std::cout<<"\nMasukkan bilangan: ";
//judul pada variabel x
std::cin>>x; y=0;
//nilai x yang diinputkan
for(int i=1; i<=x; i++)
//fungsi perulangan untuk variabel i
if(x%i==0)
//fungsi if, jika hasil bagi x pada i = 0 maka
y++;
//variabel y bertambah 1 demi 1
if(y==2)
//jika variabel y = 2
std::cout<<x<<" adalah bilangan prima"; //pesan jika y=2
else
//selain itu
std::cout<<x<<" bukan bilangan prima"; //pesan jika y bukan 2
ask:
//tanyakan
std::cout << "\nUlangi? < y / t > " ;
//pesan apakah akan mengulangi lagi
std::cin>>pilihan;
//input pilihan
if(pilihan == 'y' || pilihan == 'Y')
//jika pilihan y atau Y maka
{
goto start;
//pergi atau kembali ke start
}
if(pilihan == 't' || pilihan == 'T')
//jika pilihan t atau T maka
{
return 0;
//program selesai
}
else
//selain itu (bukan y,Y,t,T)
goto ask;
//pergi atau kembali ke ask (bertanya)
}

Vous aimerez peut-être aussi