Vous êtes sur la page 1sur 7

UN SMP 2013 Fisika

Kode Soal
Doc. Name: UNSMP2013FIS999

Doc. Version : 2013-09 |

halaman 1

01. Tabel berikut ini merupakan beberapa


besaran dan satuannya.

Kelompok besaran turunan dengan satuannya dalam Sistem Internasional yang benar
ditunjukkan oleh nomor-nomor
(A) (1), (2) dan (3)
(B) (1), (3) dan (4)
(C) (2), (3) dan (5)
(D) (3), (4) dan (5)
02. Perhatikan tabel massa jenis beberapa zat
berikut!

Posisi benda padat yang benar saat dimasukkan ke dalam zat cair adalah ...

03. Gamber berikut menunjukkan pengukuran


suhu zat cair dengan thermometer skala
Celcius. Jika suhu zat cair
tersebut diukur dengan
thermometer Fahrenheit,
maka suhu zat cair tersebut
adalah ...
(A) 40F
(B) 58F
(C) 104F
(D) 122F

Kunci dan pembahasan soal ini bisa dilihat di www.zenius.net dengan memasukkan kode 3056 ke menu search.
Copyright 2012 Zenius Education

UN SMP 2013 Fisika, Kode Soal


doc. name: UNSMP2013FIS999

doc. version : 2013-09 |

halaman 2

04. Perhatikan grafik pemanasan 1 kg es berikut!


Jika kalor jenis es 2.100 J/kgC, kalor lebur
es 336.000 J/kg dan kalor jenis air adalah
4.200 J/kgC maka kalor yang dibutuhkan
dalam proses dari P-Q-R adalah ...
(A) 10.500 J
(B) 21.000 J
(C) 336.000 J
(D) 346.500 J

05. Jika benda-benda berikut mempunyai massa


yang sama, maka gambar manakah yang
mempunyai percepatan paling kecil?

06. Perhatikan gambar bus dan mobil yang


sedang melaju berikut ini!

Massa bus 10.000 kg dan massa mobil 500


kg, maka perbandingan energi kinetik bus
dan energy kinetik mobil adalah ...
(A) 2 : 1
(B) 4 : 1
(C) 5 : 1
(D) 20 : 1

Kunci dan pembahasan soal ini bisa dilihat di www.zenius.net dengan memasukkan kode 3056 ke menu search.
Copyright 2012 Zenius Education

UN SMP 2013 Fisika, Kode Soal


doc. name: UNSMP2013FIS999

doc. version : 2013-09 |

halaman 3

07. Seorang kuli ingin memindahkan kotak ke


atas trus dengan berat 500 N dengan menggunakan bidang miring seperti gambar di
bawah ...

Bila tinggi truk 1,5 m, berapa besar gaya


yang siperlukan untuk memindahkan kotak
tersebut?
(A) 125 N
(B) 250 N
(C) 500 N
(D) 1500 N
08. Perhatikan gambar berikut! Keempat benda
terbuat dari bahan yang sama dan massa
yang sama. Tekanan terbesar benda terhadap
bidang tekan adalah ...

09. Sebuah tali digetarkan sehingga membentuk


gelombang seperti pada gambar. Jika cepat
rambat gelombang 2 m/s, berapa periode
gelombang tersebut?
(A) 3 S
(B) 5 S
(C) 10 S
(D) 15 S

Kunci dan pembahasan soal ini bisa dilihat di www.zenius.net dengan memasukkan kode 3056 ke menu search.
Copyright 2012 Zenius Education

UN SMP 2013 Fisika, Kode Soal


doc. name: UNSMP2013FIS999

doc. version : 2013-09 |

halaman 4

10. Di suatu lembah yang dalam di bumi, teriakan seseorang akan terdengar bergema
karena bunyi dipantulkan kembali dari
gunung-gunung yang mengelilinginya. Di
lembah yang sama di bulan tidak akan terdengr gema karena
(A) Gaya tank gravitasi di bulan lebih kecil
dari[ada di bumi
(B) Suhu di bulan lebih rendah daripada di
bumi
(C) Di bulan tidak ada udara sebagai perantara bunyi untuk merambat
(D) Gunung-gunung di bulan tidak dapat
memantulkan bunyi

11. Apabila kita mengamati obyak menggunakan


lup dengan mata berakomodasi maksimum,
maka posisi obyek yang bener adalah ...

Kunci dan pembahasan soal ini bisa dilihat di www.zenius.net dengan memasukkan kode 3056 ke menu search.
Copyright 2012 Zenius Education

UN SMP 2013 Fisika, Kode Soal


doc. name: UNSMP2013FIS999

doc. version : 2013-09 |

halaman 5

12. Perhatikan sederet benda-benda bermuatan


listrik berkut!

Diketahui benda Q bermuatan listrik positif,


benda P berlotak oleh benda Q, benda Q
ditarik oleh benda R, benda R ditolak oleh
benda S, dan benda S ditarik T. manakah
pernyataan muatan listrik berikut yang
benar?
(A) P dan R negatif
(B) P dan R positif
(C) R dan S negatif
(D) S dan T positif

13. Perhatikan gambar rangkaian listrik berikut!


Besar beda potensial antara titik P dan Q
adalah ...
(A) 2,4 v
(B) 4,8 v
(C) 7,2 v
(D) 12,0 v

14. Pada sebuah rumah terdapat 4 lampu masing


-masing 200 watt menyala selama 8 jam per
hari, sebuah TV 50 watt digunakan selama 3
jam per hari. Berapa besar energy listrik yang
digunakan selama 1 bulan (30 hari)?
(A) 32,40 kWh
(B) 69,12 kWh
(C) 182,00 kWh
(D) 223,50 kWh

Kunci dan pembahasan soal ini bisa dilihat di www.zenius.net dengan memasukkan kode 3056 ke menu search.
Copyright 2012 Zenius Education

UN SMP 2013 Fisika, Kode Soal


doc. name: UNSMP2013FIS999

doc. version : 2013-09 |

halaman 6

15. Perhatikan gambar berikut.


Batang besi menjadi magnet dengan kutub
utara di A dan kutub selatan di B akibat disentuhkan batang baja PQ yang telah dijadikan magnet secara induksi. Gambar yang
benar cara pembuatan magnet sehingga
menghasilkan magnet PQ adalah ...

16. Perhatikan tabel data berikut!

Bedasarkan data di atas sisimpulkan bahwa


jenis transformer ...
(A) I = Step Down, karena Ip > Is
(B) II = Step Down, Np > Ns
(C) I = II = Step Up, karena arus sekundernya sama
(D) 1 = 1 = Step Down, karena dayanya
sama

17. Perhatikan data berikut ini!


(1) Memiliki awan Hidrogen
(2) Mengitari matahari dengan orbit
lingkaran
(3) Memiliki ekor panjang
(4) Berawan kemerah-merahan.
Dari pernyataan di atas yang merupakan ciriciri dari adalah ...
(A) (1) dan (2)
(B) (1) dan (3)
(C) (2) dan (3)
(D) (3) dan (4)

Kunci dan pembahasan soal ini bisa dilihat di www.zenius.net dengan memasukkan kode 3056 ke menu search.
Copyright 2012 Zenius Education

UN SMP 2013 Fisika, Kode Soal


doc. name: UNSMP2013FIS999

doc. version : 2013-09 |

halaman 7

18. Perhatikan gambar berikut ini!

Pasangan yang tergolong ke dalam molekul


senyawa adalah ...
(A) (1) dan (2)
(B) (1) dan (3)
(C) (2) dan (3)
(D) (3) dan (4)
19. Perhatikan data berikut ini!

Larutan yang bersifat asam dan basa berturut


-turut ditunjukkan oleh pasangan nomor
(A) (1) dan (2)
(B) (1) dan (3)
(C) (2) dan (4)
(D) (3) dan (4)

20. Di antara gas berikut yang menyebabkan


karat pada kaleng adalah ...
(A) Hidrogen
(B) Oksigen
(C) Nitrogen
(D) Helium

Kunci dan pembahasan soal ini bisa dilihat di www.zenius.net dengan memasukkan kode 3056 ke menu search.
Copyright 2012 Zenius Education

Vous aimerez peut-être aussi