Vous êtes sur la page 1sur 2

ANEKDOT

1. Pengertian Anekdot
Anekdot dalam kamus besar bahasa indonesia adalah cerita singkat tapi lucu
dan menarik, karena biasanya menganai orang penting atau terkenal dan
berdasarkan kejadian yang sebenarnya.
2. Karakteristik Anekdot
a. Struktur Anekdot
Anekdot berupa cerita atau pun percakapan singkat. Didalamnyah
terkandung tokoh, latar, dan rangkaian peristiwa.
b. Kaidah Anekdot
Anekdot merupakan lelucon atau humor yang didalamnyah terkandung
atau pelajaran dan nasihat. Tujuannya untuk menyindir atau nasihat
mengingatkan seseorang.
3. Fungsi Anekdot
Anekdot memiliki dan fungsi yaitu :
a. Fungsi primer, sebagai sarana ekspresi yang berhubungan dengan
ketidakpuasan, kejengkelan,
kemarahan dan sebagainya.
b. Fungsi Sekunder, sebagai bahan hiburan, sebagai analogi atau contoh
dalam menjelaskan sesuatu sebagai penarik perhatian dan sebagainyah.
4. Usnsur-unsur teks Anekdot :
a. Abstrak adalah bagian awal paragraf yang berfungsi memberi gambaran
tentang isi teks. Biasanya ini menunjukan hal unik yang akan ada dalam
teks.
b. Orientasi adalah bagian yang menunjukan awal kejadian cerita atau latar
belakang bagaimana peristiwa terjadi biasanya penulis bercerita dengan
detail di bagian ini.
c. Krisis adalah bagian mana terjadi hal/ masalah yang unik atau tidak biasa
yang terjadi pada penulis atau orang yang diceritakan.
d. Reaksi adalah bagian bagaimana cara penulis/orang yang ditulis
menyelesaikan masalah yang timbul dibagian krisis yang tadi.
e. Koda adalah bagian akhir dari ciri unik tersebut, bisa juga dengan
memberikan kesimpulan tentang kejadian yang dialami penulis/orang yang
ditulis.
5. Perbdaan struktur Anekdot dan Cerpen .
Cerpen :
- Tema
- Penokohan
- Latar/setting
- alur =>alur maju dan alur mundur
- Sudut Pandang
- Gaya bahasa
- Amanat
Anekdot :
- Tokoh
- Latar/setting
- Alur
6. Menyunting Anekdot
Menyunting menurut kamus bahasa indonesia adalah :
a. menyiapkan naskah siap cetak atau siap terbit dengan memperhatikan
segi sistematika penyajian, isi dan bahasa
b. merencanakan dan mengarahkan penerbitan
c. menyusun/memotong motong dan memasang kembali

TUGAS

BUATLAH ANEKDOT ATAU CERITA LUCU MINIMAL 3 PARAGRAF,


DIKERJAKAN DIKERTAS !

Vous aimerez peut-être aussi