Vous êtes sur la page 1sur 5

PORTOFOLIO Vertigo

No. ID dan Nama Peserta : dr. Ruth Agnes Anastasia


No. ID dan Nama Wahana : RSUD Kota Madiun (Sogaten)
Topik :Bedah
Tanggal Kasus :12 Februari 2016
Nama Pasien :Ny. S
No. RM :096612
Tanggal Presentasi :
SPV: dr. Agus, Sp. S
Tempat presentasi :
Obyektif Presentasi :
Keilmuan
Keterampilan
Penyegara
Tinjauan pustaka
n
Diagnostik
Manajemen
Masalah
Neonatus
Bayi
Anak
Remaja
Deskripsi : Wanita , 44 thn, pusing berputar, vertigo
Tujuan :

Istimewa
Dewasa

Lansia

Bumil

Memperdalam pengetahuan hingga tingkat manajemen pada kasus Close Fracture Clavicula S
Bahan bahasan
Tinjauan Pustaka
Riset
Kasus
Audit
Cara membahas
Diskusi
Presentasi &
E-mail
Pos
diskusi
Data Pasien

Nama

: Ny. S

No. Registrasi :

Alamat : Ds. Bagi RT 3/1, Madiun, Kab.


Madiun
Nama Klinik : RSUD Kota Madiun

Telp.

(Sogaten)
1. Keluhan Utama : Pusing berputar
2. Keluhan Tambahan : mual, muntah
3. Riwayat Penyakit Sekarang :

096612
Terdaftar sejak :
12 Februari 2016

Pasien datang dengan keluhan sakit kepala terasa berputar-putar sejak 1 hari
SMRS, Keluhan ini dirasakan setiap kali terjadi perubahan posisi dari posisi tidur
menjadi posisi duduk. Sakit kepala disertai mual dan muntah Muntah 1 kali dan isi
apa yang dimakan dan diminum, kira-kira gelas aqua. Rasa telinga berdenging
disangkal oleh pasien. Keluhan tuli atau rasa tertutup pada telinga disangkal oleh
pasien. Riwayat trauma disangkal oleh pasien. Pasien mengaku tidak memliki
riwayat gastritis.
4. Riwayat Penyakit Dahulu:
-

Riwayat sakit darah tinggi, kencing manis, dan asma disangkal oleh pasien.

Riwayat trauma kepala disangkal

- Tidak ada riwayat alergi.


5. Riwayat Pengobatan : 6. Riwayat Sosial :
-

Penderita sehari-hari bekerja sebagai Ibu Rumah Tangga

Pemeriksaan Fisik (Poli Bedah)

Vital Sign :
TD : 130/90 Nadi : 88 x/menit, baik, isi cukup
KU : baik

T : 36,7 C RR : 20x/menit

Kesadaran : compos mentis

Status generalis
Kepala : Normocephali, simetris, tidak ada deformitas, rambut hitam distribusi merata, tidak
mudah dicabut, tidak rontok, tidak nyeri tekan, tidak oedem facial.
Mata: konjunctiva anemis (+/+), sclera ikterus (-/-), cyanosis (-/-), palpebra edema (-/-) Reflek
pupil (+/+), isokor 2mm.
THT: Telinga: secret (-) anomaly (-)
Hidung : secret (-) darah (-) anomaly (-)
Tenggorokan : Tonsil T1/T1, faring hiperemis (-)
Thorax :
Cor : S1S2 tunggal, regular, murmur (-)
Pulmo :
Inspeksi: pergerakan dada kiri dan kanan simetris,
Palpasi: dbn
Perkusi: sonor (+/+)
Auskultasi: vesikuler (+ /+), ronchi (-/-), wheezing (-/-).
Abdomen : Inspeksi: distended
Palpasi : NT (-) , defans muskuler (-)
Auskultasi: Bising usus normal
Ext : akral hangat (+) pada keempat ekstremitas, edema (-)
Hasil Pemeriksaan Laboratorium :
( 12/02/16)
GDA 104 (74-106)
Darah Lengkap
WBC 6,5 (4,8-10,8)
RBC 5,42 (4,7-6,1)
HGB 12,9(12-16)
Hct 46 (42-52)
PLT 300(150-450)
Faal Hepar
AST 21 (14-19)
ALT 18 (8-72)
Serum Elektrolit
Natrium 148 (135-145)

Kalium 3,7 (3,5-5,5)


Klorida 102 (96-106)
Faal Ginjal
Ureum 17 (15-42,9)
Creatinine 0,85 (0,55-1,3)
Screening
HbSAg negative

Daftar Pustaka

1. Skorecki K, Green J, Brenner BM, Chronic Renal Failure. Dalam : Braunwald E,


Fauci AS, Kasper DL, Hauser SL, Longo DL, Jameson JL, penyunting. Harrisons
Principles of Internal Medicine. Edisi ke-17. New York : McGraw Hill.2001.h.15511611
2. Sibernagl, Stefan, Lang Florian. Teks dan Atlas Berwarna Patofisiologi. Jakarta :
Penerbit Buku Kedokteran EGC,2007.h.30-33
3. Suyono, Slamet, Sarwono Waspadji, Laurentius Lesmana, Idrus Alwi. Buku Ajar
Ilmu Penyakit Dalam. Jilid II. Edisi ketiga. Jakarta : Balai Penerbit FKUI, 2003
4. Mark S Sabatine. Pocket Medicine Third Edition. USA: Lippincott Williams and
Wilkins, 2008.
5. Stephen J. McPhee, Maxine A. Papadakis, et.al. Current Medical Diagnosis and
Treatment 2009. Forty Eighth edition. USA: The McGraw-Hill Companies, 2009.
6. Current Diagnosis & Treatment in Pulmonary Medicine. United States of America:
The McGraw-Hill Companies, 2003.
7. Sylvia A Price. Patofisiologi: Konsep Klinis Proses-Proses Penyakit. Volume 2.
Edisi 6. Jakarta: Penerbit Buku Kedokteran EGC, 2006; hlm 912.

SUBYEKTIF :
Pasien datang dengan keluhan sakit kepala terasa berputar-putar sejak 1 hari SMRS,
Keluhan ini dirasakan setiap kali terjadi perubahan posisi dari posisi tidur menjadi posisi duduk.
Sakit kepala disertai mual dan muntah Muntah 1 kali Rasa telinga berdenging disangkal oleh
pasien. Keluhan tuli atau rasa tertutup pada telinga disangkal oleh pasien.
Pasien mengaku tidak memliki riwayat gastritis. Riwayat sakit darah tinggi, kencing manis,
dan asma disangkal oleh pasien. Riwayat trauma kepala disangkal. Tidak ada riwayat alergi.

OBYEKTIF
Dari hasil pemeriksaan tanda-tanda vital didapatkan tekanan darah 130/90 mmHg, nadi 88
x/menit baik, isi cukup, regular, respirasi 20 x/menit, temperatur axilla 36,70C, kesadaran compos
mentis.
ASESSMENT
- Vertigo
PLANNING
-

Inj. Dyphenhydramin 1 amp (IM)

Inj. Ondansentron 3 x 1 amp (k/p)

Po :
o

Betahistin 3 x 1

Neurodex 1 x 1

Dahlia (13/02/2016)
S : pusing berputar mulai berkurang, muntah (-)
O:

KU : sedang
Thorax : Cor : S1 S2 tunggal
Pulmo : ves/ves, rhonki -/-, wheezing -/Abdomen : cembung, BU + N, supel
Ext : akral hangat (+) pada keempat ekstremitas, edema (-)
A: vertigo
P:
-

Inj. Dyphenhydramin 1 amp (IM) k/p

Po :
o

Betahistin 3 x 1

Neurodex 1 x 1

Dahlia (14/02/2016)
S : pusing berputar (-), muntah (-)
O:

KU : sedang
Thorax : Cor : S1 S2 tunggal
Pulmo : ves/ves, rhonki -/-, wheezing -/Abdomen : cembung, BU + N, supel
Ext : akral hangat (+) pada keempat ekstremitas, edema (-)
A: vertigo
P:
-

Pasien KRS

Po :
o

Betahistin 3 x 1

Neurodex 1 x 1

Kontrol poli saraf : 17/02/2016

Vous aimerez peut-être aussi