Vous êtes sur la page 1sur 6

KUMPULAN SOAL TRY OUT UKMPPD BATCH 2

FK TRISAKTI LULUS 100%


Anak

1. Seorang bayi lahir menangis, badan kemerahan dengan ujung jari biru, tonus baik,
denyut jantung 130 x/m, meringis. Apgar bayi tersebut adalah ?
a. 6
b. 7
c. 8
d. 9
e. 10
1. Bayi baru lahir dirujuk ke RS karena merintih sejak 4 jam setelah lahir. Bayi lahir
spontan, ditolong bidan, hamil cukup bulan, dan air ketuban hijau kekuningan.
Pemeriksaan fisik menunjukkan sianosis pada mulut dan jari, warna kekuningan pada
tali pusat dan kuku, nafas cuping hidung. Diagnosis yang tepat adalah ?
a. HMD
b. ARDS
c. Sindrom aspirasi meconium
d. Asfiksia neonatorum
e. Transient tachypnea of the newborn

3. Seorang anak berusia 8 minggu dibawa ibunya untuk imunisasi yang pertama. Pada
saat datang anak mengalami demam, batuk dan pilek. Ibunya mengatakan bahwa
anaknya tidak mau minum ASI. Langkah selanjutnya

a. Tunda imunisasi, minta ibu kembali 2-3 hari lagi

b. Tetap lakukan imunisasi

c. Berikan imunisasi setengah dosis

d. Selang imunisasi tiap 1 minggu

e. Konsultasi ke dokter spesialis anak untuk langkah selanjutnya

4. Seorang anak 6 bulan dibawa ibunya dengan keluhan demam dan tidak mau makan. 3
hari yang lalu pasien mengalami diare terus menerus. Pada saat ini pasien sudah tidak
diare. PF didapatkan teraba massa pada perut kiri pasien, perut kanan kosong, Pada
colok dubur didapatkan portio like sign. Pemeriksaan yang tepat sekaligus untuk
tatalaksana adalah

a. Pemijatan

b. Laparotomi
KUMPULAN SOAL TRY OUT UKMPPD BATCH 2

FK TRISAKTI LULUS 100%


c. Laparoskopi

d. Barium enema

e. USG abdomen

5. Anak usia 10 bulan. Keluhan sesak nafas sejak 4 hari lalu. Tidak ada demam.
Pada pemeriksaan fisik didapatkan wheezing dan ekpirasi memanjang. Ronkhi (+).
Diagnosis pada pasien ini
a. Asma
b. Bronkopneumonia
c. Bronkiolitis
d. Tuberculosis
6. Seorang anak berusia 2 tahun datang dibawa ibunya dengan riwayat belum
dapat tengkurap atau duduk pada usianya yang sekarang. Pada saat
persalinan bayi tidak menangis, gerakan lemah dan kulit berwarna kebiruan, BBL
3300 gram. BB/U kurang dari -2, TB/U Normal, BB/TB kurang dari -2. Apakah
diagnosis yang mungkin pada pasien ini?
A. Delayed developmental
B. Cerebral Palsy
C. Gangguan pertumbuhan karena kurang gizi
D. Gangguan pertumbuhan oleh karena suatu penyakit
E. Gangguan pertumbuhan oleh karena gangguan metabolisme

7. Seorang anak berusia 5 tahun datang dengan keluhan sering bengong, menurut
ibunya pasien sering mengalami bengong selama kurang lebih 5 menit. Selama anak
bengong, bila dipanggil anak tidak menengok. Pemeriksaan neurologi dalam
batas normal. Apakah diagnosis anak tersebut?
A. Bangkitan Lena
B. Bangkitan Epilepsi
C. Bangkitan Kejang Simplek
D. Bangkitan Kejang Kompleks
E. ..............................................

8. Seorang anak berusia 7 bulan datang dengan keluhan sesak napas dan
napasnya berbunyi. Apabila pasien terlentang dan menangis maka keluhan
bertambah hebat. Apakah diagnosis pada pasien ini?
A. Laringotrakheobronkhitis
B. Laringomalasia
C. Sumbatan benda asing
D. Laringitis akut
E. ........................................
KUMPULAN SOAL TRY OUT UKMPPD BATCH 2

FK TRISAKTI LULUS 100%


9. Seorang anak berusia 4 tahun datang diantar ibunya dengan keluhan diare cair tanpa
lendir dan darah sebanyak 10-15 kali dalam sehari. Pada pemeriksaan fisik didapatkan
ubun- ubun sangat cekung, mata cekung, bibir kering dan turgor kulit kembali sangat
lambat. Pasien sudah tidak mau minum. Dari pemeriksaan fisik didapatkan TD
100/70, Nadi 96x/menit, pernapasan 24x/menit dan suhu 37,8oC. Didapatkan adanya
diaper rash. Apakah diagnosis pada pasien ini?
A. Diare tanpa dehidrasi
B. Diare dengan dehidrasi ringan-sedang
C. Diare dengan dehidrasi berat
D. ...................................................
E. ...................................................

10. Seorang anak berusia 12 bulan datang dengan keluhan batuk dan demam. Pada
pemeriksaan fisik didapatkan ronkhi +/+, wheezing +/+ dan didapatkan
expirasi memanjang. Diagnosis pada pasien ini yang paling mungkin adalah?
A. Bronkiolitis
B. Bronkitis
C. Bronkopneumonia
D. Asma
E. ..............................

11. Seorang anak berusia 7 tahun datang ke poli diantar ibunya dengan keluhan
kelopak mata bengkak pada pagi hari dan pada hari berikut bengkak di alami di
kedua tungkai. Pada pemeriksaan urin di dapatkan protein ++. Apakah
diagnosis yang paling mungkin pada pasien ini?
A. Glomerulonefritis
B. Sindroma nefritik
C. Sindroma Nefrotik
D. Pyelonefritis
E. Ginjal polikistik

12. Seorang anak berusia 7 tahun datang ke poli diantar ibunya dengan keluhan
kelopak mata bengkak pada pagi hari dan pada hari berikut bengkak di alami di
kedua tungkai. Pada pemeriksaan urin di dapatkan protein ++. Pemeriksaan
lanjutan yang digunakan untuk menegakkan diagnosis adalah?
A. Kadar albumin serum
B. Sediaan apus darah tepi
C. Urin rutin
D. Urin lengkap
E. ......................................

13. Seorang anak datang dengan keluhan diare cair tanpa disertai lendir dan darah.
Apakah kemungkinan bakteri penyebabnya?
KUMPULAN SOAL TRY OUT UKMPPD BATCH 2

FK TRISAKTI LULUS 100%


A. Enterotoxigenic E.Coli (ETEC)
B. Enteroinvasive E.Coli (EIEC)
C. Enteropathogenic E.Coli (EPEC)
D. Enterohemorrhagic E.Coli (EHEC)
E. Enteroaggregattive E.Coli (EAEC)

14. Anak usia 8 tahun, keluhan batuk kurang lebih 2 minggu, demam tidak terlalu
tinggi, berat badan sukar naik. Pada pemeriksaan rontgen thorax didapatkan
gambaran perselubungan inhomogen pada parahiler kanan dan kiri. Diagnosis?

a. Pneumonia
b. Bronkopneumonia
c. TB lama aktif
d. Efusi pleura
e.

15. Seorang anak laki-laki berusia 4 tahun datang dengan keluhan sesak nafas.
Pada pemeriksaan fisik ditemukan retraksi suprasternal dan stridor. Terdapat
membran putih keabu-abuan pada laring dan faring. Riwayat imunisasi diketahui
tidak lengkap. Apakah diagnosis pada pasien ini adalah :
a. TB Paru
b. Bronkopneumonia
c. Sindrom Croup
d. Difteri
e. Trakomalacia

16. Seorang anak laki-laki berusia 4 tahun datang dengan keluhan sesak nafas.
Pada pemeriksaan fisik ditemukan retraksi suprasternal dan stridor. Terdapat
membran putih keabu-abuan pada laring dan faring. Riwayat imunisasi diketahui
tidak lengkap. Apa etiologinya?
a. Bordetela pertussis
b. C. Diphteriae
c.
d.
e.

17. Seorang anak laki-laki berusia 4 tahun datang dengan keluhan sesak nafas.
Pada pemeriksaan fisik ditemukan retraksi suprasternal dan stridor. Terdapat
membran putih keabu-abuan pada laring dan faring. Riwayat imunisasi diketahui
tidak lengkap. Apa kemungkinan imunisasi yang belum dilakukan?
a. MMR
b. DPT
KUMPULAN SOAL TRY OUT UKMPPD BATCH 2

FK TRISAKTI LULUS 100%


c. Campak
d. Hib
e. Polio

18. Anak laki-laki usia 6 tahun diantar ibunya ke puskesmas karena mimisan, saat
di puskesmas sudah tidak mimisan. Keluhan disertai dengan demam sejak 3 hari
yang lalu, panas tinggi mendadak dan nyeri kepala. Pada pemeriksaan fisik:
kesadaran compos mentis, TD: 110/70, nadi: 78x/menit, nafas: 24x/menit. Dari
pemmeriksaan laboratorium: hematokrit 38%, trombosit 50.000 mmk. Apakah
diagnosis kasus ?
a. Dengue fever
b. DHF derajat 1
c. DHF derajat 2
d. DHF derajat 3
e. DHF derajat 4

19. Anak 5 tahun dilakukan sirkumsisi. Setelah tindak sirkumsisi tersebut selesai,
anak lemas dan keringat dingin. Syok apa yang paling mungkin terjadi pada anak
tersebut?
a. Syok anafilaktik
b. Syok neurogenik
c. Syok septik
d. Syok hemoragik
e.

20. Seorang anak dibawa ibu dengan keluhan anaknya terlalu kurus, pada
pemerikaan fisik didapatkan anak rewel, mata terlihta sayu, otot hipotrogi dan
jaringan subkutan sedikit, muka seperti orang tua. Rambut mudah dicabut serta
terdpaat edema pada dorsum pedis. Apakah diagnosis pasien di atas?

a. KEP II

b. KEP III

c. KEP marasmus

d. KEP kwashiorkor

e. KEP marasmik kwashiorkor

21. seorang bayi laki laki berusia 8 bulan datang dengan keluhan nyeri perut, muntah
dan didapatkan adanya BAB darah dan lendir, (currant jelly stool) diagnosa :
a. Invaginasi
KUMPULAN SOAL TRY OUT UKMPPD BATCH 2

FK TRISAKTI LULUS 100%


b. Stenosis pylorus
c. Atresia duodenum
d. Hirschprung
e. .....

Vous aimerez peut-être aussi