Vous êtes sur la page 1sur 1

PELAYANAN MEDIS

No. Dokumen :
SO No. Revisi :
P Tanggal Terbit : 05-01-2015
Halaman : 1/3

UPTD PUSKESMAS ROCHIMIN, SKM


JEREWEH NIP: 197405251995031006

1. Pengertian 1. Standar adalah spesifikasi teknis atau sesuatu yang di


lakukan temasuk tata cara dan metode yang disusun
berdasarkan konsesnsus pada semua pihak yang terkait
dengan memperhatikan persyaratan
keselamatan,keamanan,kesehatan linkungan
hidup,perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi
serta pengalaman,perkembangan masa kini dan masa
depan yang akan dating untuk memperoleh manfaat yang
sebesar-besarnya.
2. Standar Pelayanan medis adalah standar pelayanan yang
harus diikuti oleh dokter atau dokter gigi dalam
menyelenggarakan praktik kedokteran.
2. Tujuan
3. Kebijakan Sk Pimpinan Puskesmas No
Tentang : Pemantauan,Pemeliharaan,Perbaikan Sarana dan Peralatan.
4. Referensi
5. Petugas Sanitarian dan petugas pelaksana kebersihan
6. Prosedur/Langka 1. Lakukan Identifikasi Ruangan di Seluruh item yang akan
h dipelihara.
2. Buat Jadwal Pemeliharaan.
3. Koordinasikan dengan Petugas Pelaksana Kebersihan.
4. Lakukan Pengawasan dan Pemeliharaan Seluruh Lingkungan
Kerja dan Luar Gedung setiap hari sesuai jadwal.
5. Tuangkan hasilnya dalam Cheklist pemeliharaan Lingkungan
Kerja.
6. Koordinasikan dengan Petugas Cleaning Service bila
ditemukan ketidaksesuaian dengan standar yang ditentukan.
7. Verifikasi atau pelaksanaan pemeliharaan dalam checklist
harian.

Pelaporan secara rutin kepada TU setiap bulan sekali.


7. Unit terkait Rawat Jalan,Rawat Inap,KIA/KB dan UGD
8. Dokumen Terkait

Vous aimerez peut-être aussi