Vous êtes sur la page 1sur 3

KEMOTERAPI

PENGERTIAN :
Kemotrapi adalah cara pengobatan terhadap kanker menggunakan obat-obat anti kanker yang
lazim di sebut sitostatika.

ANAMNESIS :
1. Riwayat pendarahan pervagianam flour albus
2. Riwayat menstruasi
3. Riwayat contact bleeding

PEMERIKSAAN FISIK :
1. Conjungtiva
2. Pemeriksaan thorax
3. Pemeriksaan genitalia

KRITERIA DIAGNOSIS :
1. Klinikal Staging
2. Surgical Staging
3. Pemeriksaan Hispatologi (PA)

PEMERIKSAAN PENUNJANG :
1. Pemeriksaan laboratorium
a. HB > 11 G%
b. LEUKOSIT > 5000/MM³
c. TROMBOSIT > 150.000/MM³
2. Pemeriksaan Xray Thorax
3. Pemeriksaan Ultrasonografi
4. Pemeriksaan Faal Ginjal Dan Hati Baik
TERAPI :
BEBERAPA KEMOTERAPI YANG BIASA DI PAKAI :
1. Mitomycin (MMC) 10 mg/m² , iv bolus
2. Methotrexate (MTX) 0,4 mg/kgbb/hari, im (5 hari)
3. Etoposide 100 mg/m² /hari, iv bolus (5 hari)
4. Cychoclosphamide 400-600 mg/m² , perdrip
5. Cisplatinum 40-60 mg/m² , perdrip
6. Doxorubicin 60 mg/m² , perdrip
7. Vinblastine 0,3 mg/m² iv. Bolus
8. Bleomycin 15 mg, iv. Bolus
CATATAN
 Pembrian obat-obat perdrip memperhatikan diuresis (di ukur tiap jam, bila < 100cc beri
injeksi Furosemid 1 ampul/iv)
 Bila pasien muntah hebat, bisa di tambahkan Primperan tambahan 1 ampul/iv
 Bila pengobatan dan infus selesai (jumlah cairan yang masuk 4000 ml), pasien di berikan
:
 DEXAMETASON 3 X 1 tablet (5 HARI)
 PRIMPERAN 3 X 1 tablet (5 HARI)
 INBION 1 X 1 tablet (5 HARI)
 Interval pemberian tiap 4 minggu
 Periksa
 UREUM, CREATININ, minggu 2
 HB, AL, AT : minggu1, minggu 3
o PROTEIN TOTAL, ALBUMIN, GLOBULIN, SGOT, SGPT, BILIRUBIN
direk/indirek, HB, AL, AT
o Pasien harus di beri sekurang-kurangnya 3 seri pengobatan sebelum
rejimen tersebut dianggap tidak efektif
PROTOKOL KEMOTERAPI

1. PREMEDIKASI :
 Nacl 250 ml 80 tpm
 Profilaxis injeksi iv bolus di encerkan NACL 10 cc
 Ondansetron 8 mg
 Ranitidin 1 amp
 Dexamethasone 1 amp
 Dipenhidramin 1 amp

2. MEDIKASI :
 NACL 450 ml + Cisplatin 50 mg 80 tpm
 NACL 250 ml 80 tpm

3. POST MEDIKASI :
 Ondansetron tab 4 mg

Vous aimerez peut-être aussi