Vous êtes sur la page 1sur 5

ASUHAN KEPERAWATAN PADA An.N.

DENGAN
KEJANG DEMAM DIRUANG WIJAYA KUSUMA
RSUD Dr. R. SOETIJONO BLORA

A.PENKAJIAN
1. Identitas
 Klien
Nama : An.A
Umur : 1 tahun
Jenis Kelamin : Perempuan
Tempat/ tgl lahir : Blora, 09-02-2017
Pekerjaan :-
Agama : Islam
Alamat : Jomblang 05/02 Blora
Suku bangsa : jawa, indonesia
Nama ayah/ibu : Tn. A. / Ny. M
Pendidikan Ayah :SMA
Pekerjaan ayah : swasta
Pendidkan ibu : SMA
Pekerjaan ibu : Ibu rumah tangga
Diagnosa medis : Febris convulsi
Rekam Medis : 371702
Tgl MRS : april 2018
Tgl pengkajian : april 2018
2. Keluhan Utama
 Ibu klien mengatakan anaknya panas 1 hari dan kejang 1 x.
3. Riwayat Kesehatan Sekarang
 Ibu klien mengatakan anaknya panas nya naik mulai td malam, , batuk, pilek.
Dan pada pukul 5.30 pagi anaknya kejang sehingga anaknya langsung dibawa
ke IGD RSU Blora untuk mendapat perawatan dan pengobatan.
4. Riwayat Kesehatan Dahulu
 Ibu klien mengatakan anaknya belum pernah mengalami sakit seperti saat ini
yaitu kejang demam, biasanya sakit panas batuk pilek trs diperiksakan ke
dokter sudah sembuh.ibu klien jg mengatakan anaknya tidak mempunyai
alergi makanan atau obat.

5. RIWAYAT TUMBUH KEMBANG


 Kemandirian dan bergaul
Menurut ibu pasien anaknya saat dirumah bermain dengan teman sebaya yg
ada di lingkungan rumahnya. Saat di tanya pasien hanya diam.
 Motorik halus
Ibu klien mengatakan, anaknya sudah mampu bernyanyi lagu anak2,
berhitung, menggambar, memotong kertas, dll
 Koknitif dan bahasa
Anak dapt berkomunikasi dengan baik, dan dapat menjawab pertanyaan
dengan baik dengan satu dua kata dengan bahasa jawa dan indonesia.
 Motorik kasar
Ibu pasien mengatakan anaknya aktif bermain di rumah dengan tmn2 sekitar
rumahnya.
6. Pengkajian Zscore
Nilai real−Nilai median 38−37
Z Score= = =0,10(Normal)
SD upper 9,7

7. Riwayat Kesehatan Keluarga


 Ibu klien mengatakan didalam keluarganya tidak ada yang menderita penyakit
ang sama dengan klien, Hipertensi,DM maupun penyakit turunan lainnya.
8. Genogram

Keterangan :
: laki-laki : pasien : tinggal serumah

: Perempuan

9. Pengkajian Pola Fungsi


a) Persepsi kesehatan dan pola manajemen kesehatan
 Ibu klien mengatakan mengatakan tidak mengetahui penyakit yg
diderita anaknya, ibu jg tidak tau kenapa anaknya sampai kejang.
b) Nutrisi pola metabolisme
 Sebelum sakit pasien makan 3X sehari dengan menu nasi,ikan
sayur,buah-buahan dan porsi makan dihabiskan.
 Selama di rumah sakit pasien makan di rumah sakit yaitu 3 x sehari
dengan menu bubur, sayur,ayam, dan buah.Pasien tidak menghabiskan
porsi makan yg tersedia.
c) Pola eliminasi
 Sebelum sakit pola eliminasi pasien BAB dan BAK normal BAB 1x
sehari rutin pada pagi hari dan BAK 6x sehari.
Selama sakit ibu pasien mengatakan tidak ada perubahan BAB dan
BAK pada anaknya,semua normal seperti biasa sebelum sakit.Tidak
ada nyeri saat BAK dan BAB.
d) Aktivitas pola latihan
 Sebelum sakit ibu pasien mengatakan anaknya aktif dalam kegiatan
rumah.
Selama sakit ibu pasien mengatakan selama sakit anaknya tidak
melakukan aktivitas hanya tiduran diatas tempat tidur.
e) Pola istirahat tidur
 Sebelum sakit pasien tidur 6-7 jam sehari.
Selama di rumah sakit ibu klien mengatakan anaknya sering terjaga
pada malam hari karena badanya masih panas..
f) Pola kognitif persepsi
 Ibu klien mengatakan anaknya tidak mengalami gangguan pada
penciuman,penglihatan,pengecapan,pendengaran,baik sebelum sakit
maupun selama sakit.

g) Persepsi diri
 Ibu klien menyatakan bahwa dari sakit yang derita oleh klien tidak
membuat klien malu atau minder. Keluarga klien mengganggap bahwa
klien dan keluarga sedang di coba atau di uji kesabaranya oleh Allah.
h) Pola berhubungan peran
 Keluarga klien menyatakan bahwa sakit yang di derita klien tidak
mengganggu klien dalam bergaul dan berkomunikasi dengan
keluarganya. Klien dan keluarganya memahami bahwa klien saat ini
sedang sakit sehingga klien di rawat dan membutuhkan bantuan dari
keluarganya untuk membantu proses penyembuhan penyakit yang di
deritanya.
i) Seksualitas
 Klien seorang perempuan,dan menurut ibu klien, klien selama ini tidak
menunjukkan adanya kelainan pada seksualitas.Klien belum
mengalami menstruasi.
j) Koping pola keyakinan
 Keluarga klien menyatakan bahwa klien merasa bosan di rumah sakit
dan ingin segera pulang, .
k) Nilai pola keyakinan
 Keluarga klien menyatakan bahwa kondisi klien saat ini tidak
membuat keluarga menjadi terganggu dalam pelaksanaan ibadah
sholatnya. Keluarga klien yakin bahwa klien dan keluarga klien saat ini
sedang di uji dan kelak klien akan memperoleh kesehatan. Oleh karena
itu keluarga klien selalu berdoa agar klien cepat sembuh.

10. Pemeriksaan Fisik


a) Keadaan umum : Klien tampak lemah dan wajah tampak
kemerahan
Kesadaran : Composmentis
GCS :V:5 M:6 E:4
TTV : TD:120/70 mmhg N:112x/m R:30x/m
S:38,4 C
BB : 10 kg
b) Kepala : Mesosephal, rambut hitam tebal, rambut tampak bersih,tidak
ada lesi,tidak ada massa.
c) Mata : kedua mata simetris, konjungtiva tidak anemis, siclera tidak
ikterik, relief cahaya ada, tidak ada gangguan penglihatan.
d) Hidung : Terdapat sekret karena pasien pilek. Tidak ada pembengkakan
dan polip.
e) Mulut : Tidak ada stomatitis,mukosa mulut kering,lidah nampak bersih.
f) Telinga: Simetris, bersih, tidak ada serumen, kepekaan telinga normal.
g) Leher : Tidak ada pembesaran kelenjar tiroid,tidak ada pembesaran
vena juguralis

h) Dada ( Paru)
I : bentuk normal, pengembangan simetris, ada retraksi dinding dada
Pa : taktil fremitus dada kanan & kiri sama
Pe : Bunyi paru pekak
A : , irama pernapasan irreguler
i) Dada (Jantung)
I : Tidak ada pembesaran pada jantung, tampak ictus cordis
Pa : Batas jantung normal dari kiri memanjang dari garis mid klavikula
diruang intercosta III- V
Pe : Redup
A : Suara jantung normal, BJ I dan II terdengar lup dup,tidak ada suara
tambahan seperti gallop ataupun murmur/bising jantung.
j) Abdomen :
I :Tidak ada pembengkakan pada abdomen,tidak ada lesi,tidak ada bekas
operasi
A :Peristaltik normal, bising usus 14x/m
Pa : Tidak ada nyeri tekan dan tidak ada massa.
Pe : Bunyi timpani
k) Genitalia : Genitalia klien bersih, tidak ada kelainan pada genitalia
l) Integumen : klien tidak mengalami gangguan kulit, tidak ada lesi,tidak ada
bekas operasi.turgor kulit elastis, kulit teraba panas..
m) Ekstremitas : akral teraba panas,tidak ada edema pada ekstremitas atas dan
bawah.
11. Terapi Medis
 Infus RL 12 TPM
 Inj. Ampicillin 4 x 250 mg
 Pamol sup. 160 mg, k/p
 Inj. Luminal 75 mg, 4 jam kmdian 4 x 50 mg
 PCT 3 x 125 mg
12. Data penunjang
Tanggal 08 april 2018

Pemeriksaan Hasil Satuan Normal

HEMATOLOGI
Hemoglobin 10,7 g/dl 12,5-15,5
Hematokrit 31,5 % 37-45
Eritrosit 5,25 ribu 4,1-5,3
ureum 25 mg/dl 10-50
creatinin 0.43 mg/dl 0.50-1.20
Leukosit 20.0 x10,3 ul 4.0-11.0
Trombosit 398 X10,3 ul 150-450
SGOT 30 Ul 10-40
SGPT 11 ul 10-55
Natrium 137,2 mmol/l 135-155
Kalium 3,89 mmol/l 3.6-5.6
Clorida 117,6 mmol/l 97-110

Vous aimerez peut-être aussi