Vous êtes sur la page 1sur 18

LAPORAN PENDAHULUAN

DAN
ASUHAN KEBIDANAN

Ibu Hamil Trimester II Fisiologi

Disusun Oleh :
Dyscha Ayu Susialies
Bd. DH. 2007.17

AKADEMI KEBIDANAN DHARMA HUSADA


KEDIRI
2008 / 2009
Laporan Pendahuluan
Pada
Kehamilan Trismester II

 Definisi
- Gravid adalah jumlah kehamilan yang dialami weanita (Helen Varney. 2000: 80)
- Kehamilan adalah masa yang dimulai dari konsepsi sampai lahirnya janin yaitu
280 hari (40 minggu atau 9 bulan 7 hari) dari hari pertama haid terakhir (sarwono
Prawiroharjo. 2002: 89)
- Kehamilan dibgai menjadi 3 triwulan yaitu:
 Kehamilan triwulan I antara 0-12 minggu
 Kehamilan triwulan II antara 12 – 28 minggu
 Kahamilan triwulan III antara 28 – 40 minggu
(Sarwono Prawiroharjo. 2000: 89)

 Tanda dan Gejala


 Tanda tidak pasti hamil
1. Amenorhae
Wanita harus mengetahui tanggal hari pertana haid terakhir supaya dapat
ditaksir umur kahamilan dan taksiran tanggal persalinan.
2. Mual dan Muntah
Biasanya terjadi pada bulan bulan pertama kehamilan hingga akhir triwulan
pertama. Karena sering terjdai pada pagi hari. Disebut morning sickness. Bila
mual dan muntah terlalu sering disebut hiperemises.
3. Mengidam
Ibu hamil sering meminta makanan atau minuman tertentu teutama pada bulan-
bulan triwulan pertama
4. Payudara membesar, tegang dan sedikit nyeri
Disebabkan oleh estrogen dan progesterone yang merangsang duestus dan
alvedi payudara.
5. Sering kencing
Karena kandung kemih tertekan rahim yang membesar, gejala ini akan hilang
pada triwulan kedua kehamilan. Pada akhir kehamilan gejala ini kembali,
karena kandung kemih di tekan oleh kepala janin.
 Tanda-tanda kemungkinan hamil
1. Perut membesar
2. Uterus membesar
3. Tanda negar
4. Tanda Chadwick
5. Tanda piscasek
6. Teraba ballottement
7. Reaksi kehamilan positif
8. Kontraksi-kontraksi uterus bila dirangsang (Braxton hiks)
 Tanda Pasti
1. Gerakan janin yang dapat dilihat atau dirasa dan diraba, juga bagian-bagian
janin.
2. Denyut jantung janin
3. Terlihat tulang-tulang janin dalam foto-foto rontgen
(Rustam Muchtar. 1998: 43-45)

 Diagnosa Banding Kehamilan


a. Hamil palsu
Gejala sama dengan kehamilan seperti aminorhoe, perut membesar, mula-muntah,
air susu kelauar, dan bahkan wanitta ini merasakan gerakan janin. Namun pada
pemeriksaan uterus tidak membesar, tanda-tanda kehamilan lain dan reaksi
kehamilan negative.
b. Mioma uteri
Perut dan rahim membesar, namun pada perabaan, rahim terasa padat, kadang kala
berbenjol-benjol. Tanda kehamilan negative dn tidak dijumpai tanda-tanda
kehamilan lainnya.
c. Kista ovari
Perut membesar bahkan makin bertambah besar, namun pada pemeriksaan dalam
rahim teraba biasa. Reaksi kehamilan negative, tanda-tanda kehamilan lain
negative.

 Etiologi
Setiap bulan wanita melepaskan ½ sel telur (ovum) dari dinding telur yang ditangkap
oleh umbai-umabai dan masuk ke dalam saluran telur waktu persetubuhan, cairan
semen tumpah ke dalam vagina dan berjuta-juta sel mani bergerak mamasuki rongga
rahim lalu masuk ke dalam saluran telur. Pertumbuhan sel telur atau sperma biasanya
terjadi di bagian yang mengembang dari tuba fallopi.
Disekitar sel telur banyak berkumpul sperma yang mengeluarkan zat-zat untuk
melindungi ovum kemudian pada tempat yang paling mudah dimasuki, masuklah satu
sel mani dan kemudian bersatu dengan sel telur. Peristiwa ini disebut pembuahan
ovum yang telah dibuahi segera membelah diri sambil bergerak menuju ruang rahim .
peristiwa ini disebut nidasi, dari pembuahan sampai nidasi diperlukan waktu kira-kira
6-7 hari (Rustam Muchtar. 1998:17)

 Perubahan Emosi
Selama trimester ini, wanita umumnya merasa sehat dan terutama bebas dari
ketidaknyamanan termasuk dalam proses ini adalah evolusi wnita dari menerima
perawatan. Ia mungkin mengalami konflik untuk menyayangi ibunya agar dapat
dilihat sebagai ibu yang baik (Varney. 200: 3-9)

 Perubahan Fisik
 Rahim dan uterus
Rahim yang semula beasrnya sejempol atau beratnya 30 gr. Menjadi lebih besar.
Perubahan pada istmus uteri (rahim)yang menyebabkan istmus manjadi lebih
panjang dan lunak. Penimbangan hormonal yang mempengaruhi rahim yaitu
estrogen dan progesterone.

 Vagina
Vagina dan vulva mengalami peningkatan pembuluh darah karena pengaruh
estrogen sehinggan tampak makin merah dan kebiru-biruan.
 Ovarium
Dengan terjadinya kehamilan indung telur yang mengandung korpus luteum
gravidarum akan meneruskan fungsinya sampai terbentuknya plasenta yang
sempurna pada umur 16 minggu.
 Payudara
Payudara mengalami pertumbuhan dan perkembangan sebagai persiapan
memberikan ASI pada saat laktsi. Perkembangan payudara tidak dapat dilepaskan
dari pengaruh hormone saat kehamilan, yaitu estrogen, progesterone, dan
somatomatropin. Penampakan payudara pada ibu hamil adalah sebagai berikut:
- Payudara menjadi lebih besar
- Areola payudara makin berpigmentasi hitam
- Glandula Montgomery makin Nampak
- Putting susu makin menonjol
 Sirkulasi Darah Ibu
Peredaran darah ibu dipengaruhi beberapa factor, antara lain:
- Meningkatnya kebutuhan sirkulasi darah sehingga dapat memenuhi kebutuhan
perkembangan dan pertumbuhan janin dalam rahim.
 Terjadi hubungan langsung antara arteri dan vena pada sirkulasi retroplasenter
 Pengaruh hormone estrogen dan progeteron makin meningkat.
(Ida Bagus Gde, Manuaba. 1998: 106-109)

 Perubahan Janin
 12-16 minggu
- Perkembangan rangka dengan cepat dapat terlihat dengan sinar X
- Mekonium ada dalam usus
- Muncul bulu-bulu halus
- Penyatuan sekat pemisah hidung dan langit-langit
 16-20 minggu
- Pergerakan jdanin, ibu dapat merasakan gerakan janin
- Denyut jantung janin dapat terdengar pada pemeriksaan auskultasi
- Muncul verniks kaseosa yang terdiri dari lemak-lemak dan sel epitel yang
mengelupas, yang menutupi kilit janin.
- Sel-sel kulit mulai diperbarui
 20-24 minggu
- Seabagian besar organ mulai dapat berfungsi
- Periode tidur dan melakukan aktifitas
- bereaksi terhadap suara
- kulit merah dan berkerut
 24-28 minggu
- Diperkirakan dapat hidup jika lahir
- Kelopak mata membuka kembali
- Gerakan pernafasan
(Bennett, V.R dan Brown IK. 2000: 2)
 Penatalaksanaan
 Periksa hamil setiap bulan sekali
 Observasi adanya penyakit yang dapat mempengaruhi kahamilan, komplikasi
kahamilan
 Ultrasonografi
 Melakukan pemeriksaan
 Melakukan atau memintakan pemeriksaan laboratorium sesuai kebutuhan
 Menjadwalkan kunjungan ulangan
(Depkes RI. 2003: 9)

 Keluhan
Keluhan Etiologi Pinatalaksanaan

 Sendawa  Usus meregang  Tangan makan dalam jumlah besar


 Hindari mkana jagung, permen, bawang
 Pelupa  Kerja tubuh berlebih  Banyak istirahat
 Nyeri ulu hati  Asam lambung naik  Jauhi makan pedas, waktu tidur posisi
kerongkongan kepala lebih tinggi
→ hormon

 Sakit perut progesteron ↓  Duduk atau berbaring dengan posisi


bagian bawah  Peregangan ligamen yang nyaman.
dan otot

 Pusing  Penekanan pembuluh  Banyak istirahat


darah besar →
tekanan darah ↓

 Kebutuhan
 Nutrisi => Nafsu makan ibu baik
 Pakaian => Anjurkan Ibu untuk berpakaian longgar, bersih dan tidak ada
ikatan yang ketat pada daerah perut
 Coitus => Coitus ajarkan ibu berbagai posisi berhubungan yang nyaman.
 Perawatan payudara => Ajarkan ibu tentang cara merawat payudara
(Rustam, Mochtar. 1998:61-62)
 Senam Hamil => Untuk mempersiapkan dan melatih otot-otot sehingga dapat
dimanfaatkan secara optimal dalam persalinan normal.
Daftar Pustaka
- Manaba, Ida bagus Gde, 1998. Ilmu Kebidanan. Penyakit Kandungan dan
Keluarga Berencana untuk Pendidikan Bidan. Jakarta : EGC
- Mochtar, Rustam. 1998. Sinopsis Obsetetri. Jakarta : EGC
- Prawirohardjo, Sarwono. 2002. Ilmu Kebidanan. Jakarta : YBPSP
- Varney, Helen. 2000. Buku Saku Bidan. Jakarta : EGC
 Pohon Masalah
Sperma dan ovum

Fertilisasi

Nidasi

Hamil

Trimester I Trimester II Trimester III


(0-12 mg) (28-40 mg)
(12-28 mg)
G P uk mg

Perubahan Emosi Perubahan Janin Perubahan Fisik


Selama trimester ini wanita 12-16 minggu Rahim bertambah besar
umumnya merasa sehat bebas Perkembangan rangka Vulva tampak merah
dengan cepat, mekonium kebiruan
dari ketidaknyamanan.
Terbentuknya plasenta
dalam usus ada bulu-bulu
pada kehamilan 16
halus. minggu.
16-20 minggu Pembesaran payudara
Pergerakan janin, DJJ Sirkulasi darah ibu.
dapat didengar, ada
vernik kaseosa, sel-sel
kulit mulai diperharui.
20-24 minggu
Sebagian organ dapat
berfungsi, periode tidur,
bereaksi terhadap suara,
kulit merah
24-28 minggu
Diperkirakan dapat
bertahan hidup jika lahir,
kelopak mata membuka
kemabli, pernapasan.

Masalah

sendawa Pelupa Nyeri ulu hati Sakit perut bagian bawah Pusing

Kebutuhan
Nutrisi, coitus,
perawatan payudara,
senam hamil
 Intervensi Umum
Dx / Mx / Kebt Intervensi Rasional
Dx : 1. Lakukan pemeriksaan 1. Dengan pemeriksaan fisik
G P NK fisik. dapat mengetahui
12-28 mg keadaan ibu sekrang dan
Intervensi pada Dx pasti menentukan Dx, maslah,
pasiy banyak tess semua jika kebutuhan.
mendapat Px periksa TM II 2. Anjurkan ibu untuk 2. Dengan melakukan
memeriksakan di pemeriksaan di lab akan
laboratorium, kunjungan semakin menunjang
berikutnya. diagnosa.
3. Observasi adanya tanda- 3. Ibu bisa mengerti tentang
tanda bahaya pada saat tanda-tanda bahaya dalam
hamil. kehamilam dan dapat
penanganan dini

Mx :
1. Sendawa 1. Anjurkan ibu untuk 1. Dengan tidak makan
makan dalam jumlah dalam jumlah besar dapat
besar, menghindari meminimalkan sendawa.
makanan yang
menyebabkan banyak gas
(jagung, bawang)
2. Pelupa 2. Anjurkan ibu untuk 2. Catatan kecil dapat
menyediakan catatan membantu dalam
kecil dan banyak mangingat jika lupa
istirahat.
3. Rasa nyeri di ulu hati 3. Anjurkan ibu untuk tidak 3. Makanan yang terlalu
makan makanan yang banyak akan membuat
pedas dan berminyak, sesak sehingga terasa
dan dengan pasti yang nyeri di ulu hati
terlalu banyak.
4. Sakit perut bagian bawah 4. Anjurkan ibu untuk 4. Dengan duduk atau
duduk atau berbaring berbaring dengan posisi
dengan posisi nyaman. yang nyaman dapat
mengurangi rasa sakit di
perut bagian bawah.
5. Pusing 5. Anjurkan ibu untuk 5. Dengan melakukan
melakukan perpindahn perpindahan posisi secara
posisi secara perlahan. perlahan
dapatmenghindari
perubahan tekanan darah
yang mendadak.
Kebutuhan :
1. Nutrisi 1. Beritahu manfaat 1. Ibu menjadi paham dan
pemenuhan nutrisi yang mengerti pentingnya
baik, cara memasak dan nutrisi bagi ibu hamil.
pengolahan
2. Hubungan seksual 2. - Beri penjelasan pada 2. - Dengan memberi
ibu tentang cara penjelasan ibu
berhubungan seksual menjadi mengerti dan
pada waktu hamil. paham hingga apa
- Ajarkan ibu berbagai yang dialaminya.
cara/posisi - Dengan posisi yang
berhubungan tubuh nyaman ibu dapat
yang nyaman. memenuhi kebutuhan
seksual dengan baik
dan tidak
mengganggu janin.
4. Perawatan payudara 4 Beritahu ibu tujuan 4 Dengan memberi tahu
perawatan payudara. tujuan perawatan
Ajari ibu tentang cara payudara ibu, ibu
merawat payudara. menajadi lebih yakin dan
percaya sehingga ibu mau
melakukan.
Ibu lebih paham dan
mampu menerapkan
sendiri.
5. Senam hamil 5 Beritahu ibu tujuan 5 Dengan memberi tahu
senam hamil. tujuan senam hamil pada
ibu, ibu lebih yakin dan
mengerti sehingga ibu
mau melakukannya.
ASUHAN KEBIDANAN
Pada Ibu Hamil Trimester II

Tanggal / jam masuk : 18-7-2009 / 09.00 WIB.


Tanggal / jam pekerjaan : 18-7-2009 / 09.15 WIB.
No. Registrasi :-
Diagnose masuk : G II P1001 uk 21 2/7 mg

I. Pengkajian
A. Subyektif
1. Identitas (boidata )
Nama pasien : Ny. Salis Nama Suami : Tn. Wahyu
Umur : 25 Th Umur : 29 Th
Suku / bangsa : Jawa / Indonesia Suku Bangsa : Jawa/Indonesia
Agama : Islam Agama : Islam
Pendidikan : SMP Pendidikan : SD
Pekerjaan : IRT Pekerjaan : Pedagang
Penghasilan :- Penghasilan : Rp. 20.000/Hari
Alamat rumah : Kec. Dongko Trenggalek

2. Keluhan Utama
Ibu mengatakan hamil anak keduanya dengan umur kegamilan 5 bulan lebih. Ibu
mengatakan tidak ada keluhan.

3. Kunjungan Saat ini


- Kunjungan ulang

4. Riwayat Menstrusi
Menarche : 11 tahun HPTHT : 14-2-2009
Lama Haid : 5 hari HPL/HTP : 21-11-2009
Banyaknya : 2 x gantu pembalut / hari
Siklus : 28 hari
Teratur / tidak : teratur
Dismenorhoe : tidak
Flour Albus : tidak
Jumlah Flour Albus :-
Warna / bau :-
5. Riwayat Kehamilan Sekarang
G II P1001 uk : 21 2/7 mg
ANC dimana : Puskesmas Dongko
Berapa kali :4x
Teratur / tidak :5x
Hasil tes kehamilan (jika dilakukan) tanggal : - jam -
Imunisasi TT berapa kali : 3 x
Kapan : CPW. Hamil 3, Hamil II
Pergerakan fetus dirasakan pertama kali pada usia kehamilan 20 minggu. Pergerakan
fetus dalam 24 jam terakhir : -
Penyuluhan yang dapat : 1. HE tentang Personal Hygiene

6. Pola Makan dan Minum


 Makan : 3 x sehari, nasi sayur lauk, 1 piring penuh
 Minum : 5-6 x sehari, susu, air putih

7. Pola Aktivitas Sehari-Hari


 Istirahat
Malam : + 5-6 x sehari
Siang : + 1 jam sehari
 Aktivitas sehari-hari : menyapu, memasak, mengerjakan pekerjaan rumah
tangga dll.
 Seksualitas :-

8. Pola Eliminasi
 BAB : 1 x sehari, kuning kecoklatan, lunak, bau khas
 BAB : 5-6 x sehari, kuning jernih, bau khas

9. Personal Hygiene
Mandi : 2 x sehari
Gosok gigi : 3 x sehari
Keramas : 2 x seminggu
Ganti pakaian dalam : 2-3 x sehari

10. Riwayat KB
Kontrasepsi yang pernah digunakan : belum pernah
Rencana kontrasepsi yang akan datang : belum tahu

11. Riwayat Kehamilan


Tempat Usia Jenis Penyulit Anak
Kehamilan Perkawinan Penolong Ket.
persalinan kehamilan persalinan keh persl nifs JK BB PB
I. I Bidan 9 bulan Spontan Bidan - - - ♂ 2900 47 sehat
II. HAMIL INI

12. Riwayat Penyalut yang Sedang Diderita


Ibu mengatakan tidak sedang menderita penyakit.

13. Riwayat Penyakit yang lalu


Ibu mengatakan tidakmempunyai riwayat penyakit yang serius, hanya pernah sakit
flu biasa

14. Riwayat Penyakit Keturunan


Ibu mengatakan di keluarga tidak ada yang menderita penyakit keturunan misal :
Asma, OM, HT, dll.

15. Riwayat Penyakit Menular


Ibu mengatakan di keluaganya tidak ada yang menderita penyakit menular misal,
TBC, dan AIDS, dll.

16. Riwayat Kehamilan Kembar


Ibu mengatakan dalam kelaurganya tidak ada yang pernah hamil kembar.

17. Perilaku kesehatan


 Minum Alcohol / obat zian : tidak
 Jamu yang sering digunakan : tidak
 Merokok, makan sirih, kopi : tidak
 Ganti pakaian dalam : 2-3 ganti pakaian dalam sehari
18. Riwayat sosial
 Apakah kehamilan itu direncanakan / diinginkan : ya
 Jenis kelamin yang dihrapkan : ♂ / ♀sama saja
 Status perkawinan : sah
 Jumlah :1x
 Lama perkawinan : 7 tahun
 Jumlah keluarga yang tinggal dirumah : 5 orang

No Jenis kelamin Umur (thn) Hub. Kelurga Pendidikan Pekerjaan Ket


1 Perempuan 33 th Ibu mertua SD Buruh tani -
2 Laki-laki 29 th Suami SD Pedagang -
3 Perempuan 25 th Istri SMP IRT -
4 Laki-laki 5 th Anak - - -
5 Laki-laki 20 th adik SMA - -

19. Kepercayaan / Adat-istiadat


Ibu mengatakan adat-istiadat yang ada adalah 3 bulanan, 1 bulanan, brokohan,
sepasaran, dll.

20. Keadaan Psikososial


Hubungan ibu dengan kelaurga : Baik
Hubungan ibu dengan masyarakat : Baik

B. Data Obyektif
A. Pemeriksaan Umum
1. Keadaan Umum : Baik
2. Kesadaran : Composmentis
3. Keadaan Emosional : Stabil
4. Tekanan Darah : 120 / 80 MMHg
5. Suhu Tubuh : 37o C
6. Denyut Nadi : 80 x / menit
7. Pernafasan : 21 x / menit
8. Tinggi badan : 150 cm
9. Berat badan sekarang : 45 kg
10. Berat badan sebelum hamil : 41 kg
11. Lingkar lengan atas : 23 cm

B. Pemeriksaan Khusus
1. Inspeksi
1 Kepala : Warna rambut : hitam Benjolan : tidak ada
rontok : tidak Ketombe : Tidak ada
2 muka : Cloasma : ada
gravidarum
simetris : simetris
3 Mata : kesimetrisan : simetris Konjungtiva : tidak anemis
ka/ki
Kelopak mata : tidak sklera : berwarna
oedema putih ka/ki
ka/ki
4 Hidung : kesimetrisan : simetris polip : tidak ada ka/ki
kebersihan : bersih sekret : tidak ada ka/ki
ka/ki
5 mulut : lidah : bersih
Gusi : tidak eputis, tidak ginggivitis
Gigi : tidak caries
6 Telinga : kesimetrisan : simetris
serumen : tidak ada ka/ki
Infeksi : tidak ada ka/ki
7 leher : pembesaran kelenjar tyroid : tidak ada
Pembesaran vena jugularis : Tidak ada
Bekas opersi : tidak ada
8 axilla : kebersihan : bersih
9 dada : pembesaran : ada
ka/ki
kesimetrisan : simetris
Hyperpigmentasi : ada
ka/ki
Papilla mammae : menonjol ka/ki
Benjolan/tumor : tidak ada ka/ki
pengeluaran : tidak ada ka/ki
10 abdomen : pembesaran : ada
Linea alta : ada
Linea nigra : ada
Bekas luka operasi : tidak
ada
Strie livida : tidak
ada
Strie albian : ada
11 Punggung : posisi tulang belakang : normal
12 Eksternal atas Eksternal bawah
Kesimetrisan : simetris : simetris
Oedema : tidak ada ka/ki : Tidak ada ka/ki
Jumlah jari : Lengkap ka/ki : lengkap ka/ki
Varices : Lengkap ka/ki : tidak ada ka/ki
Akral : Hangat ka/ki : Hangat ka/ki
Furgor : Baik ka/ki : baik ka/ki
Sionosis : Tidak ka/ki : tidak ka/ki
13 Genetalia
Keadaan perineum : tidak dikaji
Warna vulva : tidak dikaji
Pengeluaran pervaginam : tidak dikaji
Oedema : tidak dikaji
Varises : tidak dikaji
hemoroid : tidak dikaji

C. Palpasi
 Leopold I : teraba bokong, TFU : 3 jari dibawah pusat
 Leopold II : PUK I
 Leopold III : Preskep V
 Leopold IV :-

D. Auskultasi
DJJ : punctum maximum : PUK I
Tempat : kiri bawwh pusat
Frekuensi : 142 x/menit
Teratur/tidak : teratur
E. Perkusi
Releks Patela :/

F. Pemeriksaan panggul luar


 Distansia Spinarum : 23 cm
 Distansi Cristarum : 24 cm
 Konjungata Eksterna : 18 cm
 Lingkar panggul : 81 cm
 Distansia tuberum : 12 cm

G. Pemeriksaan dalam
 Vulva : tidak dikaji
 Vagina : tidak dikaji
 Portio : tidak dikaji
 Pembukaan : tidak dikaji
 Effacement : tidak dikaji
 Ketuban : tidak dikaji
 Presentasi : tidak dikaji
 Posisi : tidak dikaji
 Penurunan hodge : tidak dikaji

H. Pemeriksaan laboratorium
 Darah : HB : tidak dikaji
Gol. Darah : tidak dikaji
 Urine : Protein : tidak dikaji
Redukai : tidak dikaji

I. Pemeriksaan Penunjang lain


Tidak dikaji

J. Kesimpulan
GII P1001 UK 21 2/7 mg Hidup, tunggal, intrauterine, letak membujur, preskep,
keadaan jalan lahir kesan normal, KU ibu baik.

II. Interpretasi data


Tanggal /jam Data dasar Dx/mx/kebt.
18-7-2009 Ds : Dx : GII P1001 UK 21 2/7 mg
09.30 WIB Ibu mengatakan hamil anak keduanya
dengan umur kehamilan 5 bulan lebih.
Ibu mengatakan tidak ada keluhan.
HDHT : 14-2-2009
Do:
- KU : baik
- Kesadaran : composmentis
- TTU TD : 120/80 mmHg S : 37 oC
N : 80 x/menit RR : 21x/mnt
- BB sekarang : 45 Kg
- LILA : 23 cm
- Ispeksi
 Payudara : membesar, Papilla
mammae,menonjol,
areola hyperpigmentasi
 abdomen : membesar, terdapat
linea alba, linca nigra,
strie albican
- Palpasi
 Leopold I : Teraba bokong,
TFU : 3 jari di bawah pusat
 Leopold II : PUK I
 Leopold III : Preskep. V
 Leopold IV : tidak dilakukan
- Auskultsai
DJJ : 142 x/mnt, teratur
- HPL : 21-11-2009

III. Intervensi
Tanggal/jam Dx/mx/Kebt. intervensi Rasional
18-7-2009 Dx : Tujuan :
09.45 WIB GII P1001 UK - Kehamilan pada TM
21 2/7 mg
II berjalan normal
tanpa ada komplikasi
- Keadaan ibu dan janin
baik
Criteria hasil :
- KU : baik
- Kesadaran :
komposmentis
- TTU
- TO : 110/70 -120/80
mmHg
- N : 60-80 x/mnt
- S : 36,5-37.5 0C
- RR : 16-20 x/mnt
- TFU : sesuai dengan
UK
- DJJ : 120-160 x/mnt
Intervensi : 1. Dengan menjalin hubungan
1. Jalin hubungan baik
baik dapat
antara bidan dengan
menambahkooperatif para
pasien
pasien sehingga
2. Jelaskan kepada ibu memperlancar pelayanan.
2. Dengan member
perubahan fisik pada
penjelasan ibu dapat
TM II
mengerti dan paham
3. Anjurkan kepada
dengan keadaan nya
ibu untuk tetap 3. Dengan mencukupi
mengkonsumsi kebutuhan nutrisi yang
makanan yang banyak untuk dibutuhkan
bergizi ibu dan bayi
4. Anjurkan ibu untuk
4. Dengan pemberian tab. Fe
mengkonsumsi tab.
untuk mencegah terjadinya
Fe, vit C, dan Kalk
anemia, Vit C untuk
membantu reabsorsi Fe,
dan kalk untuk mengganti
5. Anjurkan kepad ibu
kalsium ibu yang hilang,
untuk istirahat
untuk pertumbuhan janin
cukup 5. Dengan istirahat yang
cukup dapat mengurangi
6. Anjurkan pada ibu atau menghindari
untuk seklalu komplikasi yang mungkin
menjaga kebersihan akibat kelelahan
6. Dengan menjaga
dirinya
7. Jelaskan ibu tentang kebersihan dirinya dapat
hubungan seksual mencegah infeksi pada ibu

7. Seksualitas pada TM II
khususnya harus dilakukan
dengan hati-hati karena
8. Anjurkan ibu untuk
sperma dapat
melakukan
menyebabkan kontraksi
kunjungan ulang 1
uterus sehingga bayi bayi
bulan lagi
dapat lahir premature
8. Dengan kunjungan ulang
dapat mementau
perkembangan janin dan
keadaan ibu selama
kehamilan
IV. Implementasi
Tanggal/Jam Dx/mx/Kebt. Implementasi
18-7-2009 Dx : 1. Menjalin hubungan baik antara ibu dan
10.15 WIB GII P1001 UK 21 2/7 mg
bidan dengan menyapa, senyuman, ramah,
tulus, iklas
2. Menjelaskan kepada ibu perubahan fisik
pada TM II yaitu :
- Uterus (membesar sesuai dengan
kehamilan)
- Vagina dan vulva, selaput lendirnya
tampak makin merah dan kebiru-biruan
- Payudara mengalami prtumbuhan dan
perkembangan sebagai persiapan
memberikan ASI pada saat laktasi :
 Payudara lebih besar
 Putting susu mekin menonjol
 Areola peyudara makin
berpigmentasi
- Kebutuhan zat besi meningkat
3. Menganjurkan kepada ibu untuk tetap
mengkonsumsi makanan yang bergizi
seimbang, missal : dalam 1 hari makan 3x.
nasi, sayur, lauk, buah, secukupnya. Malam
hari bias minum susu ibu hamil
4. Menganjurkan ibu untuk mengkonsumsi
tab. Fe. 1x /hari dianjurkan pada malam
hari, kal 1x/hari, Vit C 1x/hari.
5. Menganjurkan kepada ibu untuk istirahat
cukup yaitu : malam : 7-8 jam /hari
Siang : 1 jam sehari
6. Menganjurkan kepada ibu untuk selalu
menjga kebersihan dirinya yaitu:
- Mandi : 2x sehari
- Keramas : 2x seminggu
- Menggosol gigi : 3x sehari
- Ganti celana dalam : ± 3x sehari
7. Menjelaskan ibu tentang hubungan seksual
diperlukan tetapi harus hati-hati
8. Menganjurkan ibu untuk melakukan
kunjungan ulang 1 bulan lagi. Tanggal
kunjungan ulang adalah 18-8-2009

V. Evaluasi
Tanggal : 18-72009
Jam : 10.30 wib
Dx : GII P1001 UK 21 2/7 mg
S : Ibu mengatakan telah mengerti dan paham mengenai penjelasan yang telah
diberikan
O : Ibu dapat mengulangi menjawab pertanyaan yang diberikan bidan
A : GII P1001 UK 21 2/7 mg
P : lanjutan intervensi
 Anjuran ibu untuk istirahat cukup
 Anjuran ibu untuk tetap mengkosumsi tab. Fe, Vit C, Kalk
 Anjuran ibu untuk control 1 bulan lagi, tgl 18-08-2009

Vous aimerez peut-être aussi