Vous êtes sur la page 1sur 2

PEMERINTAH KOTA SURABAYA

DINAS PENDIDIKAN
UPTD BPS KECAMATAN TENGGILIS MEJOYO
SDN KENDANGSARI II No. 277
Jln. Tenggilis Barat V Telp. (031) 8418340

Surabaya, 28 Juni 2018


Nomor : 422.1/139/436.7.1.2.67.277/2018 Kepada
Sifat : Segera Yth.
Lampiran : 1 Set Kepala Dinas Pendidikan Kota
Hal : Evaluasi US/UN dan strategi Surabaya
Peningkatan mutu TA 2017/2018 di -
di SDN KENDANGSARI II/277 SURABAYA

Menindaklanjuti surat dari Dinas Pendidikan Kota Surabaya Nomor 421/5704/436.7.1/


/2018 tanggal 05 Juni 2018 perihal Analisa Hasil Ujian Sekolah Tahun Pelajaran
2017/2018 pada SDN KENDANGSARI II/277, bersama ini disampaikan evaluasi
terhadap hasil Ujian Sekolah beserta strategi untuk peningkatan mutu untuk
menghadapi Ujian Sekolah tahun pelajaran 2017/2018 pada sekolah yang saya pimpin
sebagaimana berikut :

EVALUASI US/UN TAHUN 2017/2018

Siswa berasal dari berbagai macam kondisi keluarga dan


lingkungan masyarakat yang berbeda. Ada keluarga yang
1. Input sangat peduli pada pendidikan. Mayoritas siswa tinggal di kos-
kosan yang letaknya dekat wilayah industri, sehingga
karakteristik siswa banyak dipengaruhi oleh lingkungan sekitar.

Sarana & prasarana cukup memadai, ruang kelas, buku dan


Sarana LCD yang mendukung pembelajaran sudah tersedia.
2.
Prasarana Penggunaannya cukup optimal, siswa dapat mengoptimalkan
sarana &prasarana tersebut.

Sudah cukup strategis, terletak diujung dekat UKS dan


3. Lokasi Kelas Perpustakaan, jauh dari kantin sehingga terhindar dari
kebisingan pada saat siswa kelas kecil istirahat.

Guru kelas 6 sudah memenuhi kualifikasi pendidikan guru SD


4. Tenaga Pendidik
yaitu S1 PGSD.

Tenaga kependidikan sudah memenuhi kualifikasi sesuai


Tenaga
5. tugasnya, sudah sangat membawa guru dalam melaksanakan
Kependidikan
pembelajaran di sekolah.

Waktu Sudah sesuai dengan struktur dan muatan kurikulum sekolah,


6.
Pembelajaran bahan tidak jarang guru menambah waktu.
Rata-rata US (Ujian Sekolah) Tahun Pelajaran 2017/2018 pada
mapel : Bahasa Indonesia, Matematika dan IPA sudah di atas
7. Prestasi Kelas
rata-rata kecamatan Tenggilis Mejoyo kota Surabaya dan
Provinsi Jawa Timur.
Guru sudah melaksanakan tugasnya semaksimal mungkin,
kendala muncul dari faktor internal siswa sendiri, misalnya :
8. Kesimpulan
kemampuan siswa dalam pemahaman konsep dan penalaran
soal dan dukungan orang tua.
STRATEGI PENINGKATAN MUTU TAHUN 2017/2018
Melaksanakan kegiatan pembelajaran sesuai dengan
kurikulum yang dibuat sekolah, melaksanakan remidi dan
1. Akademik Reguler pengayaan secara berkelanjutan, melaksanakan try out
online maupun offline sesuai program dari Dinas
Pendidikan Kota Surabaya
Mengikuti bimbingan belajar tingkat kecamatan yang
merupakan program Dinas Pendidikan Kota Surabaya
2. Akademik Non Reguler dalam rangka meningkatkan hasil ujian sekolah.
Memberikan pemantapan persiapan ujian sekolah pada
siswa di luar jam pelajaran
Banyak orang tua yang sudah mengikutkan anaknya di
3. Non Akademik
lembaga bimbingan belajar.
Guru menyarankan siswa untuk sering-sering mengikuti try
out yang dilaksanakan di luar dengan didampingi orang
4. Upaya Lain
tua, untuk mematangkan kesiapan dalam menghadapi
ujian sekolah.

TARGET TAHUN PELAJARAN 2017/2018


Bahasa Indonesia : 82,4
1. Rata-rata Nilai Ujian Sekolah Matematika : 78,9
IPA : 89,2
2. Diterima di SMPN -

Demikian atas perhatiannya disampaikan terima kasih

Mengetahui Kepala SDN KENDANGSARI II/277


Pengawas,

Drs. WIDJI UTOMO, M.Pd ENDANG TJIPTO SARI, S.Pd, M.M


NIP. 19621112 198201 1 006 NIP. 19580602 197907 2 003

Vous aimerez peut-être aussi