Vous êtes sur la page 1sur 26

DEFINISI DAN KONSEP DASAR

PENGINDERAAN JAUH

Oleh:
TIM DOSEN GEOMORFOLOGI DAN REMOTE SENSING
PENGINDERAAN JAUH
No Materi
1 Pendahuluan (Definisi dan Konsep Dasar Penginderaan Jauh)
2 Gelombang Elektromagnet
3 Klasifikasi Citra
4 Interpretasi Citra - 1
5 Interpretasi Citra - 2
6 Peralatan Interpretasi Citra - 1
7 Peralatan Interpretasi Citra - 2
8 Peralatan Interpretasi Citra - 3
9 UTS
10 Citra Landsat
11 Citra Inframerah Termal
12 Citra Radar
13 Pengolahan Citra Dijital
14 Praktikum 1
15 Praktikum 2
16 Praktikum 3 (Laporan 2)
17 UAS
KOMPONEN PENILAIAN:
1. Quiz (5%) nilai
2. Tugas (10%)
3. Praktikum (20%)
4. UTS (30%)
5. UAS (35%)
Remote sensing refers to the
variety of techniques that have been
developed for acquisition an analysis
of information about the earth.

This information is typically in the


form of electromagnetic radiation
that has either been reflected or
emitted from the earth surface
(Lindgren, 1985).
ALOS (the Advanced Land Observing Satellite), renamed
“Daichi” operated by JAXA (Japanese Aerospace
Exploration Agency), www.satimagingcorp.com
www.satimagingcorp.com
Obyek yang diindera adalah
obyek di permukaan bumi,
dirgantara, atau antariksa.

Proses penginderaan dilakukan


dari jarak jauh sehingga sistem
ini disebut penginderaan jauh.
Interaksi antara tenaga dengan obyek direkam oleh
sensor.
Perekaman menggunakan kamera atau alat perekam
lainnya.
Hasil rekaman disebut data penginderaan jauh.
Data penginderaan jauh harus diterjemahkan menjadi
informasi tentang obyek, daerah, atau gejala yang
diindera.
Proses penerjemahan data menjadi informasi disebut
analisis atau interpretasi data
DEFINISI CITRA
1. Likeness or copy of someone or
something, especially one made in
wood, stone, etc.
2. Mental pictures or idea, concept of
something or someone.
3. Reflection seen in a mirror or
through the lens of a camera.
• Image is representation of an object
or scene; an image is usually a map,
picture, or photograph.
• Imagery is visual representation of
energy recorded by remote sensing
instrument.
Image interpretation is defined as
the act of examining photographs
and or images for the purpose of
identifying object and judging their
significance

Estes & Simonett (1975; dalam Sutanto, 1992)


http://www.satimagingcorp.com/satellite-
sensors/aster.html
Rangkaian kegiatan pengenalan obyek
melalui citra atau foto udara, yaitu:

Deteksi
Identifikasi
Analisis.
Identifikasi
Upaya mencirikan obyek yang telah
dideteksi dengan menggunakan
keterangan yang cukup

Analisis
Mengumpulkan keterangan lebih
lanjut mengenai obyek tersebut
1. Citra menggambarkan obyek, daerah,
& gejala di permukaan bumi dengan:
ujud & letak obyek mirip di
permukaan bumi
relatif lengkap
meliputi daerah yang luas
permanen
2. Jenis citra tertentu dapat membentuk
gambaran tiga dimensi bila
pengamatan dilakukan menggunakan
stereoskop

3.Karakteristik obyek yang tak tampak


dapat diujudkan dalam bentuk citra
sehingga dimungkinkan pengenalan
obyeknya
4. Citra dapat dibuat secara cepat
meskipun untuk daerah yang sulit
dijelajahi secara terestrial

5. Merupakan satu - satunya cara


pemetaan daerah bencana

6. Citra sering dibuat dengan periode


ulang yang pendek, yaitu misalnya 16
hari untuk citra Landsat 7 dan dua
kali tiap hari bagi citra NOAA
Anonim. 2012. ASTER Satellite Sensor.
http://www.satimagingcorp.com/satellite-sensors/aster.html
Drury, Steve. 2001. Image Interpretation in Geology. Third Edition.
Nelson Thornes Ltd, United Kingdom. 290p.
Everett J. and D.S. Simonett. 1976. Principles, Concepts, and
Philosophical Problems in Remote Sensing, In: Remote Sensing
of Environment, J. Lintz Jr. and D.S. Simonett: ed., Addison-
Wesley Publishing Company, London.
Lillesand, T.M. and R.W. Kiefer. 1979. Remote Sensing and Image
Interpretation, John Wiley and Sons, New York.
Lindgren, D.T. 1985. Land Use Planning and Remote Sensing,
Martinus Nijhoff Publisher, Doldrecht.
Sabins, F.F. Jr. 1978. Remote Sensing, Priciples and Interpretation,
W.H. Freeman and Co., San Fransisco.
Simonett et al. 1983. The Development and Principles of Remote
Sensing, In: Manual of Remote Sensing, Vol. 1, Second Edition,
R.N. Cowell: ed.-in-chief, Falls Curch, Virginia.
Sutanto. 1992. Penginderaan Jauh, Jilid 1, Gadjah Mada University
Press, 252 h.

Vous aimerez peut-être aussi