Vous êtes sur la page 1sur 2

Pelaporan Diare Dari PUSTU, POSKESDES, BPS

No Dokumen : 290/SOP/SKSDII/I/2017
No.Revisi : 00
TanggalTerbit : 11 Januari 2017
SOP Halaman : 1/2
Puskesmas dr. Nyoman Ayu Andriyani
197001221 200604 2 010
Sukasada II
5. Pengertian Salah satu elemen yang sangat penting untuk mendapat gambaran dan informasi program
pengendalian penyakit diare.
6. Tujuan 1. Mendapatkan informasi hasil pelaksanaan program diare.
2. Mengidentifikasi masalah.
7. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Sukasada II nomor 004/SK/SKSDII/I/2017 tentang Penanggung
Jawab Program Puskesmas.
Referensi Permenkes Nomor 75 Tahun 2014 tentang Puskesmas
8. Prosedur 1. Bolpoin
2. Buku register
9. Langkah-Langkah 1. Pemegang program membagikan blanko pendataan kasus diare kepada petugas pustu,
poskesdes dan Bidan Praktek Swasta di wilayah kerjaPuskesmas Sukasada II.
2. Petugas Pustu dan Bidan Praktek Swasta mencatat setiap pasien diare yang dating
berobat berdasarkan usia, alamat serta terapi yang sudah diberikan.
3. Petugas Pemegang program menerima laporan dari pustu, poskesdes dan Bidan Praktek
Swasta paling lambat tanggal 30 pada bulan tersebut.
10. Bagan Alir

Pemegang program bagikanblanko Pemegang program menerimalaporan


Petugaspustu, BPS,
poskesdesmencatatp
asiendiare

11. Hal-hal yang perlu 1. Cara penyimpanan


diperhatikan 2. Ketepatan tangga lpelaporan
12. Unit terkait 1. Pustu, Poskesdes, BPS
13. Dokumen 1. Blanko laporan pustu, poskesdes dan BPS
terkait.
14. Rekaman No Yang di ubah Isi perubahan Tanggal mulai di
historis perubahan berlakukan

1/1
Pelaporan Diare Dari PUSTU, POSKESDES, BPS
No. Dokumen 290/SOP/SKSDII/I/2017
00
No. Revisi
DAFTAR
TILIK Tanggal 11 Januari 2017
Terbit
1/1
Halaman
PUSKESMAS dr. Nyoman Ayu Andriyani
SUKASADA II 197001221 200604 2 010

Hasil
NO Langkah Kegiatan
Ya Tidak
1 Apakah pemegang program membagikan blanko pendataan kasus diare kepada petugas
pustu?
2 Apakah petugas Pustu dan Bidan Praktek Swasta mencatat setiap pasien diare yang
dating berobat berdasarkan usia?
3 Apakah petugas Pemegang program menerima laporan dari pustu?
CR : …………….. …………..………………………..

Pelaksana Auditor

(………………………………………)

1/1

Vous aimerez peut-être aussi