Vous êtes sur la page 1sur 3

KERANGKA BERFIKIR PROPOSAL TESIS

Armayyeni Nurillia Marsim S051808001

S-2 Pendidikan Seni

Mata Kuliah : Metode Penelitian Seni

Dosen : Prof. Dr. Slamet Subiyantoro, M.Si.

MAGISTER PENDIDIKAN SENI

PASCASARJANA UNIVERSITAS NEGERI SEBELAS MARET

2018
PENGARUH PENGGUNAAN METODE DEMONSTRASI DAN MEDIA PEMBELAJARAN AUDIO VISUAL DENGAN HASIL
BELAJAR SISWA SMA NEGERI 1 KOTAGAJAH LAMPUNG TENGAH PADA MATA PELAJARAN SENI BUDAYA
BIDANG TARI TAHUN 2018

GENETIK OBJEK AFEKTIF

VISI & MISI PERMENDIKBUD GURU MEDIA SISWA DINAS KEPALA SEKOLAH

METODE PROSES DAN SISWA KELAS


DEMONSTRASI EVALUASI VIII MIA 1

VIDEO TARI PROPERTI MUSIK


TUPING TARI PENGIRING

HASIL BELAJAR
SISWA
Penjelasan

Saya dalam penelitian tesis ini akan mengambil judul tentang Pengaruh Penggunaan Metode Demonstrasi dan Media Pembelajaran
Audio Visual dengan Hasil Belajar Siswa SMA Negeri 1 Kotagajah Lampung Tengah pada Mata Pelajaran Seni Budaya Bidang Tari Tahun
2018. Skema tersebut merupakan kerangka berfikir proposal tesis saya. Terbagi antara 3 yaitu Genetik yang berisi tentang visi dan misi serta
permendikbud. Objektif yang berisi tentang Guru (Metode dan Proses serta evaluasi), Media (Video Tari Tupping, Properti Tari, dan Musik
Pengiring) serta siswa kelas VIII MIA 1. Afektif yang berisi tentang dinas dan kepala sekolah. Sehingga diharapkan ketiga aspek tersebut dapat
mempengaruhi hasil belajar siswa.
 Hubungan antara Genetik dan Objek adalah sebuah sistem. Ketika sistem yang dibentuk atau direncanakan baik maka akan berdampak
pada proses pembelajaran disekolah tersebut.
 Hubungan antara Objek dan Afektif adalah sebuah komunikasi, dimana jika penelitian itu bermanfaat bagi proses pembelajaran disekolah
tersebut maka akan diberikannya respon positif dari pihak dinas pendidikan dan kepala sekolah sebagai pemimpin di sekolah serta
pemberian evaluasi pada pembelajaran.
 Hubungan antara Genetik dan Afektif adalah hubungan antara seseorang yang menciptakan dan yang diciptakan, yakni dimana seorang
kepala sekolah merumuskan dan menyetujuin sebuah visi dan misi sekolah dan dinas (dinas pendidikan dan kebudayaan) merupakan
lembaga yang berperan penting dalam perumusan permendikbud.
 Hubungan antara Genetik, Objek dan Afektif pada Hasil belajar siswa adalah hubungan dimana ketiganya diharapkan dapat mampu
mempengaruhi peningkatan hasil belajar siswa dalam mata pelajaran Seni Budaya Bidang Tari.

Vous aimerez peut-être aussi