Vous êtes sur la page 1sur 6

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN

( S T I K E S )
WIYATA HUSADA SAMARINDA
JL. Kadrie Oening Gg.Munalisa No 77 Samarinda Kalimantan Timur

Asuhan Kebidanan Pada By, Ny “A” Usia 2 Bulan dengan Dengan Diare
Tanpa Dehidrasi
NO. REGISTER :
MASUK RS TANGGAL, JAM : 10 November 2018 Jam 08.00 Wita
TEMPAT PENGKAJIAN : BPM KITTY

Biodata
Nama Bayi : by ”A” JK : Laki-laki
PBL : 51 cm BBL : 3500 gram
Ibu Ayah
Nama : Ny, R Tn. R
Umur : 20 Th 25 Th
Agama : Islam Islam
Suku/bangsa : Banjar Jawa
Pendidikan : D3 S1
Pekerjaan : IRT PNS
Alamat : Jl.P.Suryanata Jl. P. Suryanata
No.Telepon/Hp : 118 008

DATA SUBJEKTIF
1. Riwayat Antenatal
G0 P1 A0 Umur kehamilan 38 mgg
Riwayat ANC : teratur/tidak,4 kali ,di BPM Kitty oleh Bidan
Imunisasi TD : 2 kali
TT 1 tanggal …............................ , TT 2 tanggal ……….………….……
TT 3 tanggal ……………………. , TT 4 tanggal ……………………….
TT 5 tanggal …………………….
Kenaikan BB : 20 kg
Keluhan saat hamil : Pusing dan mual
Penyakit selama hamil : tidak ada
Kebiasaan makan : teratur, 3 kali porsi sedang menu nasi, lauk, sayur dan buah
Obat/jamu : ibu mengatakan selama kehamilan Tidak minum jamu
Merokok :ibu mengatakan dirinya tidak merokok
Komplikasi ibu : ibu mengatakan tidak ada komplikasi pada saat hamil
Janin : ibu mengatakan tidak ada komplikasi pada janinnya
2. Riwayat Intranatal
Keluhan utama : Ibu mengatakan bayinya sudah BAB 5x dengan konsistensi cair sejak 1 hari yang
lalu

Baru Lahir Tanggal 15 september 2018 Jam 12.00 wita


Jenis Persalinan : spontan
Atas Indikasi …………………………………………..
Penolong : Bidan Di BPM KITTY
Lama Persalinan : Kala I ……………………………….. jam ………………. menit
Kala II ……………………. jam …………………………. menit
Komplikasi
a. Ibu : tidak ada
b. Janin : tidak ada
3. Keadaan bayi baru lahir
BB/PB lahir : BB: 3500 gram PB : 51 Cm
Nilai APGAR : 1 menit/ 5 menit/ 10 menit :5./ 10 / 10
No Kretia 1 menit 5 menit 10 menit
1 Denyut jantung 2 2 2
2 Usaha nafas 2 2 2
3 Tonus otot 2 2 2
4 Reflek 1 2 2
5 Warna kulit 2 2 2
TOTAL 9 10 10
Caput succedaneum : tidak ada
Cepal haematoma : tidak ada
Cacat bawaan : tidak ada
Resusitasi : Rangsangan : ya/tidak
Penghisapan lender : ya/tidak
Ambu bag : ya/tidak …….liter/menit
Massase jantung : ya/tidak …….liter/menit
Intubasi endotrakheal : ya/tidak
O2 : ya/tidak …….liter/menit

DATA OBJEKTIF
1. Pemeriksaan Umum
a. Pernafasan : 143 x/ m
b. Warna kuit : merah muda
c. Denyut jantung : normal
d. Suhu aksiler : 36,5 0c
e. Postur dan Gerakan : bayi bergerak aktif
f. Tonus otot/tingkat : kuat
g. Kesadaran : composmentis
h. Ekstremitas : jari tangan dan kaki lengkap
i. Kulit : kemerahan,tidak terkelupas, tidak lebam
j. Tali pusat : tali pusat sudah kering
k. BB sekarang : 4000gram
2. Pemeriksaan Fisik
a. Kepala : tidak ada caput succedenum dan cepal hematoma
b. Muka : tidak pucat, tidak edema,kemerahan
c. Mata : simetris konjungtiva anemis,sklera putih
d. Telinga : simetris, tidak ada serum / cairan
e. Hidung : simetris tidak ada secret,tidak ada perdarahan
f. Mulut : bibir lembab tidak sumbing
g. Leher : tidak ada pembesaran kelenjar tyroid
h. Klatikula : tidak terkaji
i. Lengan tangan : tidak terkaji
j. Dada : simetris,pernafasan normal da teratur
k. Abdomen : simetris tidak ada perdarahan
l. Gnetalia : penis berlubang dan skrotum turun
m. Tungkai dan kaki : tidak terkaji
n. Anus : perlubang
3. Punggung : tidak ada kelainan
4. Reflek : Moro : + (positif)
Rooting : + (positif)
Sucking : + (positif)
Swalowing :+ (positif)
Walking : + (positif)
Graphs : + (positif)
Tonicneck : + (positif)
Babinski : + (positif)
5. Antropometri : PB : 53
LK : 33
LD : 35
LILA :
6. Eliminasi Miksi : baik
Mekonium : baik
7. Pemeriksaan Penunjang : tidak ada

ASSESMENT
1. Diagnosis Kebidanan
By. “A” usia 1 bulan dengan diare tanpa dehidrasi
2. Masalah
Ibu mengatakan bayinya sudah BAB 5x dengan konsistensi cair sejak 1 hari yang lalu

3. Kebutuhan
1. Anjurkan ibu untuk memberikan ASI sesering mungkin untuk mengganti cairan tubuh bayi yang
hilang
2. KIE tentang personal higiene agar menjaga kebersihan bayi dan terhindar dari infeksi
3. - memberitahukan ibu untuk kunjungan ulang 3 hari lagi atau jika diare bayinya masih tidak
berhenti

4. Diagnosis Potensial
1. Pernafasan : 143 x/ m
2. Warna kuit : merah muda
3. Denyut jantung : normal
4. Suhu aksiler : 36,5 0c

5. Masalah Potensial
Bab cair 5x sejak 1 hari yang lalu
6. Kebutuhan Tindakan Segera Berdasarkan Kondisi Klien
a. Mandiri
1. Anjurkan ibu untuk memberikan ASI sesering mungkin untuk mengganti cairan tubuh bayi yang
hilang
2. KIE tentang personal higiene agar menjaga kebersihan bayi dan terhindar dari infeksi

b. Kolaborasi
Tidak ada
c. Merujuk
Tidak ada
PLANNING (Termasuk Prndokumentasian Implementasi dan Evaluasi)
10 November 2018 Jam 08.00 Wita

S : ibu mengatakan telah mengerti penyebab diare bayinya dan mau melakukan anjuran dari

bidan

O : ibu menganggukkan kepala tanda mengerti dan mampu menjawab pertanyaan tentang
anjuran untuk bayinya dari bidan

A : By “A” usia 1 bulan dengan diare tanpa dehidrasi

P : - anjurkan ibu untuk memberikan ASI sesering mungkin dan hentikan PASI

-KIE tentang personal hygiene bayinya

- memberitahukan ibu untuk kunjungan ulang 3 hari lagi atau jika diare bayinya masih tidak
berhenti

CI Lapangan Pembimbing Institusi Samarinda, 20


Mahasiswa

(……………………….) (……………………….) (……………………….)

Vous aimerez peut-être aussi