Vous êtes sur la page 1sur 2

1.

Cara Kerja 1. Persiapan sampel: a. Diambil darah probandus sebanyak 3 cc dengan menggunakan spuit. b. Darah dimasukkan ke dalam tabung eppendorf dan disentrifugasi dengan kecepatan 4000 rpm selama 10 menit kemudian diambil plasmanya untuk sampel. 2. Blanko Sampel Standard Reagen GPO 1000l Reagen GPO 1000l Standard 10 l 1000l Sampel 10 l 1000 l

3.

Plasma 10

Homogenkan

Inkubasi 20 menit 250C

Spektrofotometer : 546nm F: 100

Hasil dan Pembahasan 1. Hasil Probandus: a. Nama: Windarto b. Umur: 18 tahun c. Jenis kelamin: Laki-laki Kadar trigliserida plasma: 34 mg/dl 2. Pembahasan Pada praktikum pemeriksaan trigliserida darah dengan metode GPO ini diketahui kadar trigliserid pada plasma adalah 34 mg/dl. Hasil tersebut dapat di katakan normal (N: 10-160 mg/dl (Speicher, 1996)). Ada sejumlah faktor yang dapat mempengaruhi kadar trigliserida seperti makan lemak, makan gula, dan minum alkohol. Kesalahan pada saat pemeriksaan juga merupakan faktor yang mempengaruhi hasil pemeriksaan. Nilai trigliserida probandus masih dalam rentan normal, pada pemeriksaan ini memang tidak ditemui adanya kesalahan dan juga probandus bukan peminum alkohol yang dapat menyebabkan peningkatan kadar trigliserida. Speicher, Carl E. 1996. Pemilihan Uji Laboratorium yang Efektif. Jakarta: EGC.

Vous aimerez peut-être aussi