Vous êtes sur la page 1sur 20

HEMATEMESIS MELENA

Identitas

Nama Umur Jenis Kelamin Alamat Pekerjaan Pendidikan Status Bangsa Agama MRS

: Ny. P : 67 tahun : Perempuan : dsn. Reco RT 5/2 Ds. Siti Rejo / Kec. Wagir : IRT : SMA : Menikah : WNI : Islam : 25/2/2013

Anamnesa

Keluhan utama: Nyeri ulu hati RPS: Nyeri ulu hati sejak 10 hari yang lalu, nyeri seperti di remas - remas yang terus menerus, perih, sakit saat perut kosong dan tembus ke belakang. Disertai demam, mual dan muntah, muntah tiap kali selesai makan atau minum, dan berwarna coklat . Pasien juga mengeluh BAB hitam seperti petis sejak 10 hari yang lalu, tidak ada lendir. Buang air kecil normal, tidak ada keluhan. Pola makan pasien tidak teratur dan jarang mengkonsumsi makanan berserat. Sejak hampir 5 tahun terakhir pasien sering berobat untuk keluhan nyeri ulu hati.

RPD:
Riwayat penyakit tekanan darah darah tinggi disangkal Riwayat kencing manis disangkal Riwayat sakit magh sejak 5 th

RPK: Tidak ada keluarga pasien yang sakit seperti ini.

RPO:

Pasien mengkonsumsi obat obatan untuk nyeri perut Anamnesa status gizi: Pasien suka tidak makan teratur, dan suka minum jamu pegel linu sejak 2 tahun. Pasien menyangkal memiliki alergi terhadap makanan tertentu.

Pemeriksaan Fisik

Kesadaran : Composmentis, Tampak sakit sedang Turgor : normal


TD RR TB : 150/90 mmHg : 20x/m, reguler : 155 cm Nadi Suhu BB : 100x/m, reguler : 37C : 55kg

Kepala
Mata Telinga Hidung Mulut

: bentuk lonjong, rambutnya hitam beruban


: Konjungtiva pucat, sklera tidak ikterik : Bersih : Tidak ada pernafasan cuping hidung : Bibir tidak sianosis

Leher

: trakea simetris, tidak ada pembesaran tonsil atau

peningkatan JVP, kaku kuduk dan pembesaran thyroid tidak ada.

THORAK ANTERIOR - Inpeksi : Bentuk dada normal, pergerakan nafas kanan kiri simetris, spider nevi (-) - Palpasi : Fremitus vokal simetris kanan kiri - Perkusi : Sonor di kedua lapang paru - Auskultasi : Suara nafas vesikuler di kedua lapang paru, ronchi -/-, wheezing -/ THORAK POSTERIOR - Inspeksi : Spider nevi (-) - Palpasi : Fremitus vokal simetris kanan kiri - Perkusi : Sonor di kedua lapang paru - Auskultasi : Suara nafas vesikuler di kedua lapang paru, ronchi -/-, wheezing -/-

JANTUNG - Inspeksi - Palpasi - Perkusi

: Iktus kordis tidak terlihat : Iktus kordis dan thrill tidak teraba : Batas kanan : Parasternal line dextra Batas kiri : ICS V midclavicula line sinistra Pinggang jantung : ICS III 2cm lateral parasternal sinistra - Auskultasi : M1>M2, T1>T2, P1<P2, A1<A2, murmur (-), gallop (-)

: Perut datar, simetris : Supel, asites (-), nyeri tekan epigastrium (+), hepar dan lien tidak teraba. - Perkusi : Timpani, shifting dullness (-) - Auskultasi : Bising usus (+) normal GENITALIA EXTERNA - Kelamin : Perempuan, tidak ada kelainan EKSTREMITAS - Superior : Anemis (-/-), oedem (-/-), eritema palmaris (-/-) - Inferior : Anemis (-/-), oedem (-/-)

ABDOMEN - Inspeksi - Palpasi

Pemeriksaan Penunjang

Pemeriksaan Lab. Tgl 25/1/2013 Diabetes GDA Lemak Kolesterol HDL kol. LDL kol. TG Faal Ginjal Ureum Kreatinin Uric acid Faal Hati Total protein Albumin HBSAg

112/TK 194 31 134 144 230 mm/dl 4,71mg/dl (0,7-1,4) 12,5 6,24 2,85 Negatif

Pemeriksaan Lab. Tgl 27/1/2013 Darah Lengkap Hb Leukosit 10rbu/cmm) Trombosit 450rbu) PCV Faal Hati Total protein Albumin Faal Ginjal Ureum Kreatinin

9,2mg/dl 11.400

(12-17) (4-

491.000 (150-

26,7 6,2 3,33

(40-50%)

186 mm/dl 3,33mg/dl (0,7-1,4)

Pemeriksaan Lab. Tgl 28/1/2013 Darah Lengkap Hb Leukosit

Trombosit
PCV Faal Ginjal Ureum Kreatinin

9,2mg/dl (12-17) 10.100 (410rbu/cmm) 381.000 (150450rbu) 25,8 (40-50%) 130 mm/dl 3,57mg/dl (0,7-1,4)

Pemeriksaan Lab. Tgl 30/1/2013 Darah Lengkap Hb Leukosit

8,7mg/dl (12-17) 4.200 (4-

10rbu/cmm) Trombosit
450rbu) PCV

323.000(150

25,4

(40-50%)

Diagnosa
Hematemesis Melena ec. Susp. Gastritis Erosif Hipertensi stage I ( JNC VII ) CKD derajat IV ( GFR = 25,28 ml/min/1,73m )

DIAGNOSA BANDING

Hematemesis Melena ec. Susp. Tukak Peptik

Terapi
Medikamentosa
IVFD RL 20 tetes/menit

Inj. Ranitidin 50mg 3x1


Inj. Ondansetron 4mg Vitamin K 2 x 1

KILAS PANDANG
Perdarahan saluran cerna bagian atas

(SCBA)
proksimal dari ligamentum Treitz meliputi hematemesis dan atau melena

Hematemesis dalam bentuk segar atau berubah

Karena enzim
dan asam lambung menjadi kecoklatan

ETIOLOGI
Pecahnya varises esophagus Sindroma Mallory-Weiss Keganasan

Perdarahan tukak peptik

Esofagitis

Gastritis (terutama gastritis erosive akibat OAINS)

Gastropathi hipertensi portal

PATOFISIOLOGI
Asam dalam lumen + empedu, ASA, alkohol, lain-lain

Penghancuran sawar epitel


Asam kembali berdifusi kemukosa

Penghancuran sel mukosa Pepsinogen Pepsin Asam


Rangsang kolinergik

Histamin

Fungsi sawar

Motilitas Pepsinogen

Destruksi kapiler dan vena Perdarahan Ulkus

Vasodilatasi Permeabilitas terhadap protein Plasma bocor ke lumen lambung Dan interstisium edema

DIAGNOSIS
Anamnesa
Pemeriksaan fisik Pemeriksaan penunjang:
Pemeriksaan laboratorium Pemeriksaan radiologik Pemeriksaan endoskopik Pemeriksaan ultrasonografi

PENANGANAN PERDARAHAN SCBA

4. Antasida 3. dan simetidin

Hemostatika
2. Lavas lambung 1. Resusitasi

Thank You

Vous aimerez peut-être aussi