Vous êtes sur la page 1sur 37

Bahasa Indonesia

Teks Prosedur
Rizki Aulia Dewayanti
8G
Absen 31

Teks Prosedur
Teks prosedur merupakan teks yang
berisi tujuan dan langkah-langkah
yang harus diikuti agar suatu
pekerjaan dapat dilakukan.
Struktur teks prosedur
1.Tujuan
2.Langkah-langkah atau prosedur

Cara
membuat
onde onde

Cara
membuat
tempe
mendoan

cara
membuat
jus jeruk

TEKS
PROSEDUR

Cara
membuat
sop buah

Cara
membuat
gerabah
dari
cangkang
telur

Onde - onde

Cara membuat onde - onde


Onde onde adalah salah satu kue asli Indonesia, makanan
ini cocok dijadikan cemilan saat berkumpul bersama
keluarga. Onde onde memiliki rasa asin dan manis,
biasanya onde onde ditaburi dengan wijen agar rasanya
lebih gurih. Onde onde biasanya berisi kacang hijau tapi
sekarang onde onde bisa ditemukan berisi keju atau coklat.
Bahan kulit: Tepung ketan 500 gr, tepung beras 100 gr, air
panas 10 ml, gula pasir 250 gr, vanili bubuk 1 sendok teh,
garam halus 1 sendok teh.
Bahan isi: Kacang hijau 225 gr (buang kulitnya), gula pasir
120 gr, garam halus sendok teh, vanili bubuk sekitar
sendok teh. Bahannya lainnya yaitu wijen 250 gr.
Alat alatnya panci rebus, minyak goreng, wajan
penggorengan.

Langkah - Langkah
Cara membuat isi onde onde:
Langkah pertama yang dapat dilakukan untuk
membuat isi onde-onde yaitu rendam kacang
hijau selama 4 jam. Setelah itu cuci sampai
bersih, jika masih ada kulitnya maka buang
kulitnya terlebih dahulu..
Rebus kacang hijau tersebut sampai tanak,
setelah itu angkat lalu tiriskan.
Campur kacang hijau dengan bahan isi lainnya
seperti vanili, gula dan juga garam.
Selanjutnya campur semua bahan lalu haluskan
secukupnya.
Bentuk adonan kacang hijau tersebut menjadi

Cara membuat kulit onde-onde:


Campur semua tepung ke dalam satu wadah lalu aduk
sampai tercampur merata.
Setelah itu masukkan juga vanili dan juga garam, aduk
adonan sampai tercampur merata.
Cara membuat onde-onde berikutnya yaitu tambahkan air
panas yang telah disediakan, masukkan sedikit demi
sedikit.
Uleni adonan sampai terbentuk adonan yang kalis, setelah
itu bentuk adonan menjadi bulat-bulat kecil. Pipihkan
adonan tersebut lalu buat cekungan, isi dengan adonan
kacang hijau. Bentuk adonan agar menjadi bulat tertutup,
Guling-gulingkan adonan tersebut ke dalam wijen agar
seluruh permukaan tertutup wijen.
Untuk menggorengnya, gunakan minyak goreng yang
cukup panas lalu goreng hingga mengapung.

Kata antonim
Kata

Antonim

Sedikit

Banyak

Berkumpul

Berpisah

Asli

Palsu

Bersih

Kotor

Tambahkan

Kurangkan

Tertutup

Terbuka

Manis

Pahit

Kata sinonim
Kata

Sinonim

Kalis

Elastis

Ditemukan

Menghasilkan

Campur

Aduk

Rebus

Menjerang

Uleni

Campuran

Merata

Menyeluruh

Tanak

Masak

Kata bilangan
Kata
Selanjutnya campur semua bahan lalu haluskan secukupnya.
Langkah pertama yang dapat dilakukan untuk membuat isi ondeonde yaitu rendam kacang hijau selama 4 jam.
Cara membuat onde-onde berikutnya yaitu tambahkan air panas
yang telah disediakan, masukkan sedikit demi sedikit.
Campur semua tepung ke dalam satu wadah lalu aduk sampai
tercampur merata.
Untuk menggorengnya, gunakan minyak goreng yang cukup panas
lalu goreng hingga mengapung.

Kata perintah
Kalimat perintah
Rebus kacang hijau tersebut sampai tanak, setelah itu angkat lalu
tiriskan.
Campur kacang hijau dengan bahan isi lainnya seperti vanili, gula
dan juga garam.
Campur semua tepung ke dalam satu wadah lalu aduk sampai
tercampur merata.
Guling-gulingkan adonan tersebut ke dalam wijen agar seluruh
permukaan tertutup wijen.
Setelah itu masukkan juga vanili dan juga garam, aduk adonan
sampai tercampur merata.

Tempe mendoan

Cara membuat tempe


mendoan
Tempe mendoan adalah salah satu makanan yang
dibuat dengan cara dicelupkan kedalam adonan
tepung kemudian digoreng dalam minyak panas.
Tempe ini biasanya banyak tersedia diwarungwarung makan yang dapat dijadikan sebagai lauk.
Tempe mendoan merupakan salah satu makanan
yang khas dari Purwokerto. Makanan ini terbuat dari
bahan dasar tempe yang diiris tipis.
Bahan bahannya tempe, daun bawang yang di iris
tipis, dan tepung terigu. Bumbu bumbunya
merica, bawang putih, lada, dan garam.
Alat alatnya pisau, ulekan dan wajan.

Langkah - Langkah
Pertama, siapkan irisan tempe dan irisan daun bawang dan
tepung terigu.
Kedua, siapkan bumbu seperti ketumbar, bawang putih,
lada, dan garam.
Ketiga, ulek bumbu hingga halus lalu masukkan ke dalam
tepung terigu.
Keempat, tambahkan air secukupnya ke dalam tepung
terigu dan tambahkan daun bawang lalu aduk hingga
menjadi adonan.
Kelima, setelah adonan jadi, celup tempe ke dalam adonan
secukupnya.
Ketujuh, siapkan wajan lalu tuang minyak ke dalam wajan
lalu nyalakan kompor tunggu hingga minyak panas.
Kedelapan, setelah minyak panas, masukkan tempe ke
dalam wajan, tunggu tempe hingga matang lalu angkat.

Kata antonim
Kata

Antonim

Panas

Dingin

Tipis

Tebal

Halus

Kasar

Nyalakan

Matikan

Matang

Mentah

Dalam

Luar

Kata sinonim
Kata

Sinonim

Banyak

Jamak

Tersedia

Ada

Dapat

Bisa

Celup

Membenamkan

Tuang

Mencetak

Irisan

Potongan

Jadi

Selesai

Dasar

Latar

Kata bilangan
Kata
Keempat, tambahkan air secukupnya ke dalam tepung terigu dan
tambahkan daun bawang lalu aduk hingga menjadi adonan.
Kelima, setelah adonan jadi, celup tempe ke dalam adonan
secukupnya.
Kedelapan, setelah minyak panas, masukkan tempe ke dalam wajan,
tunggu tempe hingga matang lalu angkat.

Kata perintah
Kalimat perintah
Ketiga, ulek bumbu hingga halus lalu masukkan ke dalam tepung
terigu.
Kelima, setelah adonan jadi, celup tempe ke dalam adonan.
Ketujuh, siapkan wajan lalu tuang minyak ke dalam wajan lalu
nyalakan kompor tunggu hingga minyak panas.
Kedelapan, setelah minyak panas, masukkan tempe ke dalam wajan,
tunggu tempe hingga matang lalu angkat.
Keempat, tambahkan air secukupnya ke dalam tepung terigu dan
tambahkan daun bawang lalu aduk hingga menjadi adonan.

Jus jeruk

Cara membuat es jeruk


Berbeda dengan es buah lainnya buah ini di jadikan
minuman dengan tanpa menghancurkan dulu
buahnya (tidak di blender) untuk di ambil sarinya
baru kita jadikan minum, tetapi kita cukup
memerasnya. Beberapa manfaat es jeruk adalah
pelepas dahaga saat sedang lelah, sebagai sumber
vitamin C yang baik untuk kesehatan dan banyak
lagi.
Bahan bahannya jeruk, air, gula pasir dan es batu.
Alat alatnya gelas, alat pemeras, alat saring.

Langkah - Langkah
Pertama, cuci jeruk manis dengan kulitnya hingga bersih dari
kotoran yang menempel (juga peralatan).
Kedua, potong jeruk secara horizontal atau dari samping.
Ketiga, peras jeruk yang sudah di potong dengan alat pemeras
jeruk kalau ada, jika tidak ada peras menggunakan tangan saja
dan di saring agar yang di ambil air jeruknya saja.
Keempat, agar hasilnya bagus dan cantik gula pasir yang sudah di
cairkan di tuangkan dalam gelas dan masukkan beberapa es batu.
Kelima, setelah langkah 4 selesai baru perasan air jeruk di
masukkan dalam gelas yang berisi gula dan es batu.
Keenam, tuangkan air matang hingga mendekati bibir gelas. Lihat
penampilan es jeruk anda akan lebih bagus dan menarik karena
gula dan air jeruk berbentuk lapisan.
Ketujuh, tunggu beberapa menit hingga dingin dan Es jeruk manis
siap di minum.

Kata antonim
Kata

Antonim

Menghancurkan

Merapikan

Manfaat

Rugi

Baru

Lama

Ambil

Buang

Bersih

Kotor

Cantik

Jelek

Baik

Jahat

Kata sinonim
Kata

Sinonim

Sumber

Asal

Matang

Masak

Kotoran

Sampah

Cuci

Basuh

Beberapa

Sebanyak

Potong

Membelah

Menarik

Mempesona

Kata bilangan
Kata
Pertama, cuci jeruk manis dengan kulitnya hingga bersih dari kotoran
yang menempel (juga peralatan).
Keempat, agar hasilnya bagus dan cantik gula pasir yang sudah di
cairkan di tuangkan dalam gelas dan masukkan beberapa es batu.
Ketujuh, tunggu beberapa menit hingga dingin dan Es jeruk manis
siap di minum.
Kedua, potong jeruk secara horizontal atau dari samping.

Kata perintah
Kalimat perintah
Pertama, cuci jeruk manis dengan kulitnya hingga bersih dari kotoran
yang menempel (juga peralatan).
Kedua, potong jeruk secara horizontal atau dari samping.
Keenam, tuangkan air matang hingga mendekati bibir gelas. Lihat
penampilan es jeruk anda akan lebih bagus dan menarik karena gula
dan air jeruk berbentuk lapisan.
Ketujuh, tunggu beberapa menit hingga dingin dan Es jeruk manis
siap di minum
Kelima, setelah langkah 4 selesai baru perasan air jeruk di masukkan
dalam gelas yang berisi gula dan es batu.

Sop buah

Cara membuat sop buah


Sop buah adalah salah satu jenis makanan sehat yang
digemari semua kalangan umur. Makanan yang berbahan
dasar berbagai jenis buah-buahan ini, banyak dicari
sebagai cemilan, menu berbuka puasa ataupun sekedar
berwisata kuliner. Jenis makanan yang satu ini memang
sangat enak untuk dinikmati. Apalagi dikonsumsi ketika
dalam kondisi gerah atau panas. Sop buah memiliki tujuan
diantaranya untuk meningkatkan daya tarik seseorang
dalam menkonsumsi buah, mengkonsumsi sop buah sangat
baik bagi kelancaran sistem pencernaan tubuh karena
mengandung sop buah banyak serat.
Bahan bahannya buah (nanas, semangka, anggur,
stroberi, melon, pepaya,jeruk, pisang, mangga, alpukat,
bengkoang), es Batu, susu kental manis, syrup.
Alat alatnya pisau, cetakan buah, wadah, sendok.

Langkah - Langkah
Pertama, kupas buah, lalu cuci hingga bersih.
Kedua, potong buah menjadi potongan-potongan
yang lebih kecil, dapat dibuat berbentuk kotak
ataupun berbentuk bulat (menggunakan cetakan).
Ketiga, buatlah kuah sop buah dengan
mencampurkan air, susu kental manis jadi satu
dalam tempat terpisah. Aduk rata.
Keempat, siapkan mangkok saji.
Kelima, tuangkan dalam mangkok saji yang telah
berisi buah.
Keenam, tambahkan parutan es batu.
Ketujuh, jika perlu hiasilah sop buah dengan buah
yang lain agar lebih menarik.

Kata antonim
Kata

Antonim

Kondisi

Keadaan

Panas

Dingin

Tubuh

Rohani

Terpisah

Tercampur

Kental

Cair

Meningkatkan

Menurunkan

Kata sinonim
Kata

Sinonim

Kupas

Menguliti

Parutan

Balur

Hias

Mempercantik

Enak

Lezat

Tubuh

Raga

Sistem

Cara

Kata bilangan
Kata
Pertama, kupas buah, lalu cuci hingga bersih.
Kedua, potong buah menjadi potongan-potongan yang lebih kecil,
dapat dibuat berbentuk kotak ataupun berbentuk bulat
(menggunakan cetakan).
Ketiga, buatlah kuah sop buah dengan mencampurkan air, susu
kental manis jadi satu dalam tempat terpisah. Aduk rata.

Kata perintah
Kalimat perintah
Pertama, kupas buah, lalu cuci hingga bersih.
Kedua, potong buah menjadi potongan-potongan yang lebih kecil,
dapat dibuat berbentuk kotak ataupun berbentuk bulat
(menggunakan cetakan).
Ketiga, buatlah kuah sop buah dengan mencampurkan air, susu
kental manis jadi satu dalam tempat terpisah. Aduk rata.
Kelima, tuangkan dalam mangkok saji yang telah berisi buah.
Keenam, tambahkan parutan es batu.

Gerabah dari cangkang telur

Cara membuat gerabah hias


Gerabah hias adalah suatu kerajinan yang berbahan
dasar gerabah yang telah dibentuk menjadi suatu
bentuk yang unik kemudian mengalami proses
penghiasan. Menghias gerabah dengan cangkang
telur ini menggunakan bahan dasar kulit telur.
Menghias gerabah dengan cangkang telur, tentu
memiliki beberapa tujuan yaitu : untuk
mempercantik gerabah, meningkatkan atau
menambah nilai guna pada gerabah, dan
meningkatkan daya tarik jual suatu barang, serta
dapat mengurangi sampah organik dengan
meggunakan cangkang telur.
Bahan bahannya gerabah dan cangkang telur.

Langkah - Langkah
Pertama, siapkan alat dan bahan
Kedua, buat motif pada gerabah dengan
pensil
Ketiga, tempelkan cangkang telur yang
sudah dibersihkan terlebih dahulu
Keempat, jemur gerabah yang telah
tertempel kulit telur.
Kelima, semprotkan pylox clear ke gerabah
setelah di jemur, agar gerabah menjadi
mengkilat.

Kata antonim
Kata

Antonim

Unik

Biasa

Meningkatkan

Mengurangkan

Mengurangi

Menambah

Tertempel

Terlepas

Kata sinonim
Kata

Sinonim

Proses

Cara

Bentuk

Gaya

Bersih

Suci

Guna

Fungsi

Suatu

Satu

Vous aimerez peut-être aussi