Vous êtes sur la page 1sur 24

PEMBANGKIT TENAGA

LISTRIK DI KALIMANTAN
Anggota kelompok 3B :
1.Chrisna Radityatama (21060114120043)
2.Ridho akhmad Anwar (21060114120046)
3.Ardhito Pratama (21060114120052)
4.Masaji (21060114120058)
5.Yordan Raka Siwi (21060114120059)
6.Ari Purnomoaji (21060114120065)
7.Sartony Sihombing (21060114120067)
PEMBANGKIT TENAGA LISTRIK PERENCANAAN
35000 MW
PLTU Kalbar-1 (PLTU Parit Baru)
Lokasi : Kalimantan Barat
Kapasitas : 2 x 50 MW
Sistem Kepemilikan : Perusahaan Swasta
Metode Pengadaan : Pelelangan
Tahun Dibangun : 2010
COD (Commercial Operation Date) : Oktober 2015
Keterangan : Delay
PLTU Kalbar-2 (PLTU Pantai Kura-Kura)
Lokasi : Kalimantan Barat
Kapasitas : 2 x 25 MW
Sistem Kepemilikan : Perusahaan Swasta
Metode Pengadaan : Pelelangan
Tahun Dibangun : 2016
COD (Commercial Operation Date) : 2018
Keterangan : On Time
PLTU Kalbar-3
Lokasi : Kalimantan Barat
Kapasitas : 2 x 50 MW
Sistem Kepemilikan : Perusahaan Swasta
Metode Pengadaan : Pelelangan
Tahun Dibangun : 2015
COD (Commercial Operation Date) : September
2017
Keterangan : On Time
PLTG MPP Pontianak
Lokasi : Kalimantan Barat
Kapasitas : 4 x 25 MW
Sistem Kepemilikan : Perusahaan Swasta
Metode Pengadaan : Pelelangan
Tahun Dibangun : 2014
COD (Commercial Operation Date) : 8 November
2016
Keterangan : On Time
PLTG/MG Pontianak Peaker
Lokasi : Kalimantan Barat
Kapasitas : 1 x 100 MW
Sistem Kepemilikan : Perusahaan Swasta
Metode Pengadaan : Pelelangan
Tahun Dibangun : 2016
COD (Commercial Operation Date) : 2018
Keterangan : On Time
PLTGU Senipah Expansion
Lokasi : Kalimantan Timur
Kapasitas : 1 x 35 MW
Sistem Kepemilikan : Perusahaan Swasta
Metode Pengadaan : Penunjukkan Langsung
Tahun Dibangun : 2014
COD (Commercial Operation Date) : 2019
Keterangan : -
PLTU Kaltim-3
Lokasi : Kalimantan Timur
Kapasitas : 2 x 200 MW
Sistem Kepemilikan : Perusahaan Swasta
Metode Pengadaan : Pelelangan
Tahun Dibangun : 2017
COD (Commercial Operation Date) : 2019
Keterangan : -
PLTU Kaltim 4 (Exp-2 Embalut)
Lokasi : Kalimantan Timur
Kapasitas : 2 x 100 MW
Sistem Kepemilikan : Perusahaan Swasta
Metode Pengadaan : Penunjukan Langsung
Tahun Dibangun : 2016
COD (Commercial Operation Date) : 2019
Keterangan : -
PLTU Kaltim-6 200 MW
Lokasi : Kalimantan Timur
Kapasitas : 1 x 200 MW
Sistem Kepemilikan : Perusahaan Swasta
Metode Pengadaan : Pelelangan
Tahun Dibangun : 2016
COD (Commercial Operation Date) : 2018
Keterangan : On Time
PLTU Asam Asam Ekspansi
Lokasi : Kalimantan Selatan
Kapasitas : 2 x 100 MW
Sistem Kepemilikan : PT. PLN
Metode Pengadaan : Pelelangan
Tahun Dibangun : 2016
COD (Commercial Operation Date) : 2018
Keterangan : On Time
PLTGU/MGU Kalselteng
Lokasi : Kalimantan Selatan/Tengah
Kapasitas : 2 x 100 MW
Sistem Kepemilikan : Perusahaan Swasta
Metode Pengadaan : Pelelangan
Tahun Dibangun : 2016
COD (Commercial Operation Date) : 2018
Keterangan : On Time
PLTU Kalteng-1
Lokasi : Kalimantan Tengah
Kapasitas : 2 x 60 MW
Sistem Kepemilikan : Perusahaan Swasta
Metode Pengadaan : Pelelangan
Tahun Dibangun : 2017
COD (Commercial Operation Date) : 2019
Keterangan : -
PLTU Kalselteng-2
Lokasi : Kalimantan Tengah
Kapasitas : 2 x 100 MW
Sistem Kepemilikan : PT. PLN
Metode Pengadaan : Pelelangan
Tahun Dibangun : 2017
COD (Commercial Operation Date) : 2019
Keterangan : -
PLTU Kalselteng-3
Lokasi : Kalimantan Tengah
Kapasitas : 2 x 100 MW
Sistem Kepemilikan : Perusahaan Swasta
Metode Pengadaan : Pelelangan
Tahun Dibangun : 2017
COD (Commercial Operation Date) : 2019
Keterangan : -
PLTU Tanjung Kalsel
Lokasi : Kalimantan Selatan
Kapasitas : 2 x 100 MW
Sistem Kepemilikan : Perusahaan Swasta
Metode Pengadaan : Pelelangan
Tahun Dibangun : 2017
COD (Commercial Operation Date) : 2019
Keterangan : -
PLTMG Bangkanai Ekspansi 140 MW
Lokasi : Kalimantan Tengah
Kapasitas : 2 x 70 MW
Sistem Kepemilikan : Perusahaan Swasta
Metode Pengadaan : Pelelangan
Tahun Dibangun : 2017
COD (Commercial Operation Date) : 2019
Keterangan : -
PLTG Peaker Seberang Barito
Lokasi : Kalimantan Tengah
Kapasitas : 2 x 100 MW
Sistem Kepemilikan : Perusahaan Swasta
Metode Pengadaan : Pelelangan
Tahun Dibangun : 2017
COD (Commercial Operation Date) : 2019
Keterangan : -
PLTU Gunung Mas
Lokasi : Kalimantan Tengah
Kapasitas : 2 x 100 MW
Sistem Kepemilikan : Perusahaan Swasta
Metode Pengadaan : Pelelangan
Tahun Dibangun : 2016
COD (Commercial Operation Date) : 2018
Keterangan : -
PLTU Pangkalan Bun
Lokasi : Kalimantan Tengah
Kapasitas : 2 x 100 MW
Sistem Kepemilikan : Perusahaan Swasta
Metode Pengadaan : Pelelangan
Tahun Dibangun : 2017
COD (Commercial Operation Date) : 2019
Keterangan : -
Analisa
Delay : 5.3%
On Time : 36.85%
Status tidak jelas/masih dalam proses : 57.85%
Pada proyek 35.000 MW diharapkan kebutuhan
listrik nasional akan tercukupi hingga pelosok
negeri. Dan semoga terealisasikan dengan cepat
dan merata.

Vous aimerez peut-être aussi