Vous êtes sur la page 1sur 11

LAPORAN JAGA

18 Okt 2018
(Malam)
Oleh:
Alfa Suryani Alfardli
Roni Linson Girsang
Nuraida Adlaila
Paska Anastasia G
Pasien 1

Identitas Pasien
Nama : An. Aris bin Sabri
Usia : 10 tahun
Jenis kelamin : Laki-laki
Alamat : Dusun Jagawi
MRS : 18 Oktober 2018
RIWAYAT PENYAKIT SEKARANG

KU : Sulit berjalan yang memberat sejak ±3 bulan SMRS

± 2 tahun SMRS pasien pernah jatuh dari pohon rambutan. Jatuh secara telentang dan
langsung menyentuh tanah. Yang terjatuh pertama adalah punggung. Saat itu pasien
tidak pingsan, mual muntah - , luka dipunggung, dan tidak ada keluhan lain. Setelah ± 5
bulan setelah jatuh pasien mulai mengeluh punggung nyeri lalu dibawa orang tuanya
ketukang urut dan diurut. Keluhan tidak berkurang lalu pasien dibawa kerumah sakit dan
dilakukan rontgen dan diberi obat dan keluhan berkurang. ± 8 bulan SMRS pasien
mengeluh keluar bisul ditengah punggung lalu pecah dan lama kelamaan semakin banyak
sehingga pasien sulit tidur telentang. Os dibawa kemantri namun tidak membaik. Lalu
dibawa berobat ke dokter dan diberi salep namun pasien tidak tau nama obatnya. ± 3
bulan SMRS pasien mulai merasa sakit saat berjalan demam -.
RIWAYAT PENYAKIT

Riwayat penyakir dahulu

Keluhan serupa(-)
Riwayat TB -

Riwayat penyakit keluarga


Keluhan serupa (-)
Konsumsi Obat 6 bulan -
STATUS GENERALISATA

110/ 36.51o 20
15 80 C x/i
85x/i

Kesadaran Tekanan Darah Suhu/Nadi RR

Compos mentis
GCS 15 (E4 M
5V6)
STATUS GENERALISATA Jantung
Thank you for coming today! Inspeksi :Ictus cordis terlihat
Kepala :Bentuk simetris, tidak
di ICSV LMC Sin
ada trauma maupun memar
Palpasi :Ictus cordis teraba ±
Mata :Konjungtiva anemis (-/-
1 jari
), sklera ikterik (-/-),
Perkusi : batas jantung dbn
edema pelpebra (-/-)
Auskultasi : BJ1/BJ2 reguler,
Hidung :Nafas cuping hidung (-
murmur (-), gallop (-)
), epistaksis (-), deviasi
septum (-)
Mulut :Bentuk normal, bibir
kering (-), bibir sianosis (-)
Telinga :Bentuk normal,
deformitas (-), sekret (-)
Leher :Pembesaran KGB (-),
pembesaran tiroid (-)
Paru Abdomen
Inspeksi :Simetris kanan dan Inspeksi :Datar, striae (-)
kiri, pergerakan dada simetris, Auskultasi:Bising usus (+)
retraksi dinding dada (-), normal
sikatriks (-) Palpasi :Supel, nyeri
Palpasi :Fremitus dada kanan tekan (-)
= kiri, nyeri tekan (-) Perkusi:Timpani di
Perkusi :Sonor pada kedua seluruh lapangan
paru abdomen
Auskultasi:Vesikuler (+/+)
normal, Ronkhi (-/-), Wheezing
(-/-) Ekstremitas
Superior:
a. kanan: Akral hangat, CRT <2 detik, nyeri
True Leght : D: 55cm tekan(-)
S: 57 cm b. kiri: Akral hangat, nyeri tekan (-), CRT<2
Apparenth Leght : D: 62cm detik
S :61 cm Inferior:
kanan&kiri: akral hangat, CRT <2 detik
Pem. penunjang

Scolisosis dd Spondilitis TB

Pem. Diagnosis
penunjang

Wbc : 12,96 Na: 137,79


Rbc:4,52 K : 4,64
Hb : 8,9 Cl:104,13
Plt :629 Ca:1,40
Tata Laksana

• IVFD Rl 20 tpm
•Inj. Ketorolac 1 amp
•Inj. Ranitidine 1 amp
•Nacl 0,9%
•Gentamicin Salep

Vous aimerez peut-être aussi