Vous êtes sur la page 1sur 8

Algoritma Percabangan

Pemrograman Dasar
Percabangan 1 Kondisi

Format penulisan:
If (kondisi) then (jika kondisi true maka
mengerjakan aksi)
Aksi
End if

Contoh Algoritma:
Jika uang saku lebih besar dari 5000 maka
Sisanya akan ditabung
Operator Perbandingan
 Contoh Kasus:
Siswa dinyatakan lulus jika memiliki nilai minimal 75.
Artinya, siswa harus mencapai nilai lebih besar atau sama
dengan 75 agar memperoleh predikat lulus. Jika ternyata
nilainya dibawah 75, siswa akan gagal.
Algoritma
Program kelulusan_siswa {judul program}
Deklarasi
Nilai : integer
Status : string
Algoritma
Nilai ← 76 {value variabel nilai = 76}
Status ← ‘Tidak Lulus’ {status = ‘Tidak Lulus’}
If nilai >= 75 then
Status ← ‘Lulus’
End if
Write(status)
Operator Logika

Format Penulisan:
If (kondisi1) Operator_logika (kondisi2) then
Aksi
End if

Contoh Kasus:

Kriteria kelulusan siswa adalah jika memperoleh nilai minimal 75 atau


lebih dari 75. Jika tidak mencapainya, siswa dinyatakan tidak lulus.
Algoritma:
Program kelulusan_siswa {judul program}
Deklarasi
Nilai : integer
Status : string
Algoritma
Nilai ← 76 {value variabel nilai = 76}
Status ← ‘Tidak Lulus’ {status = ‘Tidak Lulus’}
If (nilai > 75) OR (nilai = 75) then
Status ← ‘Lulus’
End if
Write(status)
Flowchart Percabangan Satu Kondisi
Percabangan Dua Kondisi

Vous aimerez peut-être aussi