Vous êtes sur la page 1sur 7

USIA HARAPAN HIDUP

Kelompok 4
Laili Fajariyatul Hasanah (142310101022)
Nuril Fauziah (142310101103)
Wasi’ Putri Maghfiroh (142310101128)
Yogie Bagus Pratama (142310101137)
Zahra Marseliya Khusnah (142310101143)
MORTALITAS
Mortalitas atau kematian dapat menimpa siapa saja, tua, muda,
kapan dan dimana saja. Kasus kematian terutama dalam jumlah
banyak berkaitan dengan masalah sosial, ekonomi, terutama dalam
masalah kesehatan lingkungan. Indikator mortalitas antara lain :
1. Angka Kematian Kasar (AKK)
2. Angka Kematian Bayi (AKB)
3. Angka Kematian Ibu (AKI)
KONSEP DASAR
Keberhasilan program kesehatan dan program
pembangunan sosial ekonomi pada umumnya dapat dilihat
dari peningkatan usia harapan hidup penduduk dari suatu
Negara. Keberhasilan pemerintah dalam pembangunan
nasional di berbagai bidang dapat meningkatkan kualitas
harapan hidup manusia.
DEFINISI
 Angka Harapan Hidup Saat Lahir adalah rata-rata tahun hidup yang
akan dijalani oleh bayi yang baru lahir pada suatu tahun tertentu. Rata-
rata usia penduduk sejak lahir hingga mati disebut usia harapan hidup
atau istilahnya life expentancy.
 Usia harapan hidup ini dapat menunjukkan tingkat kesejahteraan
hidup. Semakin lama usia harapan hidup penduduk artinya tingkat
kesejahteraan hidup semakin baik dan sebaliknya.
INDIKATOR USIA HARAPAN
HIDUP

Derajat kesehatan masyarakat dapat


dilihat dari berbagai indikator, yang
meliputi indikator angka harapan
hidup, angka kematian, angka
kesakitan, dan status gizi masyarakat.
Usia harapan hidup juga menjadi
salah satu indikator dalam
CARA MENGHITUNG USIA
HARAPAN HIDUP

Sistem registrasi penduduk di Indonesia belum


berjalan dengan lancar, maka untuk menghitung
angka harapan hidup menggunakan cara tidak
langsung dengan program MORTPAK LITE .
TERIMA KASIH 

Vous aimerez peut-être aussi