Vous êtes sur la page 1sur 20

Pengendalian Proses dan Instrumentasi

Flow Control
Flow Control
Tujuan pengukuran aliran ialah mengetahui
banyaknya jumlah suatu cairan yang mengalir
pada pipa aliran.

2
Macam-macam instrument pengukur aliran

Alat ukur aliran jenis tinggi Alat ukur aliran jenis positif
tekan (head) displacement
01 04

Alat ukur luas berubah Alat ukur aliran jenis ultrasonik.


02 05

Alat ukur aliran jenis turbin. Alat ukur aliran jenis vorteks
03 06

3
Alat ukur aliran jenis
tinggi tekan (head)

4
Instrument Pengukur Aliran

01 Orifice plate

02 Pipa venturi
Alat ukur aliran jenis tinggi
tekan (head) 03 Nosel aliran

04 Tabung pitot.

05
Orifice plate
Suatu plate berlubang dimasukkan ke dalam pipa dan ditempatkan secara tegak lurus
terhadap flow stream. Ketika fluida mengalir melewati orifice plate maka menyebabkan
peningkatan kecepatan dan penurunan tekanan. Perbedaan tekanan sebelum dan setelah
orifice plate digunakan untuk mengkalkulasi kecepatan aliran (flow velocity).

6
Jenis-Jenis Orifice Plate

Concentric Orifice Eccentric Orifice Segmental Orifice


Letak lubang penghalang konsentris dengan Titik pusat lubang penghalang tidak satu Segmental orifice plates digunakan
penampang pipa. Digunakan untuk mengukur
garis pusat dengan pusat penampang pipa. terutama pada service yang sama
volume gas, liquid dan steam dalam jumlah yang
Pemasangan lubang yang tidak konsentris dengan eccentric orifices, sehingga
besar.
ini dimaksud untuk mengurangi masalah kelebihan dan kekurangan adalah kurang
Kelebihan : Dapat digunakan pada berbagai
jika fluida yang diukur membawa berbagai lebih sama.
ukuran pipa (range yang lebar). Ketelitian
(accuracy) baik, jika plate dipasang dengan baik. benda padat (solid).
Harga relative murah.

Kekurangan: Rugi tekanan (pressure drop)


relatif tinggi.Tidak dapat digunakan untuk
mengukur laju aliran “slurry”, karena cenderung
terjadi penyumbatan.
7
2. Kekurangan

Tidak tersedia pada ukuran pipa dibawah 6 inches.

Harga relatif mahal.

Kelebihan 1.

Rugi tekanan (pressure loss) permanan relatif rendah


dari pada orifice atau flow nozzle

Dapat digunakan untuk mengukur cairan yang


mengandung endapan padatan (solids).

Venturi Tube

Perubahan di (dalam) area / luas penampang menyebabkan


perubahan kecepatan dan tekanan dari aliran (flow).

8
Flow Nozzle
Alat ini terdiri dari bagian yang berbentuk Kelebihan: Pressure loss lebih rendah
lonceng flow velocity. dengan profile ellips diikuti dibandingkan orifice plate Dapat digunakan
dengan leher silindris dan diletakkan di dalam untuk fluida yang mengandung padatan (solids).
pipa untuk merubah bidang aliran sehingga Kekurangan: Terbatas pada ukuran pipa di
menghasilkan penurunan tekanan (pressure bawah 6 “. Harga lebih tinggi dibanding dengan
drop) untuk digunakan menghitung orifice.
9
Pitot tube
Pitot tube jarang digunakan pada process Kekurangan
stream tetapi umumnya digunakan pada utilities Akurasi kurang.
streams dimana ketelitian (accuracy) yang tinggi Tidak direkomendasikan untuk fluida yang
tidaklah diperlukan. kotor dan lengket.
Kelebihan Sensitif pada gangguan pada hulu (upstream)
Tidak ada pressure loss.
10
Alat ukur luas
berubah (Rotameter)

11
Alat ukur luas berubah (Rotameter)

Rotameter adalah suatu alat ukur yang


digunakan dalam pengukuran laju aliran berupa
cairan atau gas dalam tabung tertutup dengan
sebuah pelampung di dalam yang didorong ke
atas oleh aliran cairan dan ditarik ke bawah oleh
gravitasi.

Ketika tingkat aliran meningkat, tekanan yang


membesar mendorong pelampung naik sampai
diam di tempat di dalam tabung yang cukup luas
untuk menyeimbangkan tekanan.
Alat ukur aliran jenis
turbin

13
Merupakan flow meter yang diakibatkan adanya putaran aksial
oleh baling baling yang berputar pada shaft sebagai poros
putaran. Putaran ini di hasilkan oleh adanya aliran fluida baik gas
maupun cairan yangmelewati blade yang berbentuk baling baling
Turbine Flow Meter yang bisa menyebakab turbine berputar. Putaran turbin tersebut
dibaca sebagai kecepatan aliran yang dihitung terhadap luasan
permukaan tabung flow meter, jadi semakin cepat turbin berputar
maka kecepatan aliran di nilai makin besar.
Alat ukur aliran jenis
positif displacement
Alat ukur aliran jenis positif displacement

PD Flow
Meter merupakan jenis flow
meter yang mengukur volume
atau flow rate gerakan fluida
dengan membagi suatau ruangan
media yang tetap dengan volume
yang terukur.

PD Flow Meter atau Postive Displacement Flow Meter cukup unik karena flow
meter jenis ini mengukur langsung volume secara faktual. Sedangkan flow meter
lainya biasanya bekerja pada prinsip mengkur laju aliran yang akan di konversikan
ke volume fluida.
Alat ukur aliran jenis
ultrasonik.

17
Ultrasonic flow meter
• UFM adalah flow meter yang dalam pengukurannya berdasarkan pada velocity dari fluid
baik liquid maupun gas dengan menggunakan prisip kerja dari ultrasound.
• Ultrasonic flow meter (UFM) merupakan meter jenis inferensial (mengukur secara tidak
langsung) yang menentukan kecepatan alir cairan (liquid flow rate) dengan mengukur
waktu transit pulsa suara frekuensi tinggi (high-frequency sound pulses) yang melintasi
pipa aliran.
• Metode ultrasonic transit time flow meter didasarkan pada pengukuran selisih waktu
transmisi pulsa akustik yang melintas pipa pada dua arah yang berlawanan

18
Alat ukur aliran jenis
vorteks
Vortex Flowmeter

Prinsip kerja vortex flowmeter adalah dengan menempatkan batang vortex (shedder bar) ditengah tengah dari flow
tube dari flowmeter. Pada saat ada aliran fluida yang mengenai batang vortex akan terbentuk gelombang vortex
yang proporsional dengan flow rate (laju aliran) dari fluida tersebut. Frekuensi yang dihasilkan oleh gelombang
vortex tersebut dideteksi oleh sensor piezo electric. Frekuensi yang dihasilkan proporsional dengan
velocity(kecepatan aliran), yang apabila dibagi dengan luas area akan mendapatkan volumetric flowrate (volume).

Vous aimerez peut-être aussi