Vous êtes sur la page 1sur 14

NAMA KELOMPOK 5

Anti kanker

1. Kamelia ramadaini (1601071)


2. Karin ayu adinda (1601072)
3. Ketrin nabilah maharani (1601073)
4. Lotinoris cardo (1601074)
Pengertian kanker
 Kanker atau karsinoma (Yunani = karkinos = kepiting) adalah
pembentukan jaringan baru yang abnormal dan bersifat
ganas (maligne). Suatu kelompok sel dengan mendadak
menjadi liar dan memperbanyak diri secara pesat dan tidak
tertahankan serta mengakibatkan pembengkakan atau
benjolan, yang disebut tumor atau neoplasma (neo = baru;
plasma = bentukan). Sel-sel kanker ini menginfiltrasi ke
dalam jaringan-jaringan sekitarnya dan memusnahkannya.
Tumor setempat ini seringkali menyebarkan sel-selnya
melaui saluran darah dan limfe ke tempat-tempat lain dari
tubuh (metastasis), dimana berkembang neoplasma
sekunder. Gejala umum dari penyakit-penyakit kanker adalah
nyeri yang sangat hebat. Sebab-sebab kanker, menurut para
ahli, lebih dari 80% dari semua tumor pada manusia
diakibatkan oleh pengaruh zat-zat karsinogen.
Siklus sel kanker
 Siklus sel merupakan proses vital dalam kehidupan setiap organisme.
Sel-sel kanker akan berkembang dengan cepat, tidak terkendali, dan
akan terus membelah diri, selanjutnya menyusup ke jaringan sekitarnya
(invasive) dan terus menyebar melalui jaringan ikat, darah, dan
menyerang organ-organ penting serta syaraf tulang belakang. Dalam
keadaan normal, sel hanya akan membelah diri jika ada penggantian sel-
sel yang telah mati dan rusak. Sebaliknya sel kanker akan membelah
terus meskipun tubuh tidak memerlukannya, sehingga akan terjadi
penumpukan sel baru yang disebut tumor ganas. Penumpukan sel
tersebut mendesak dan merusak jaringan normal, sehingga
mengganggu organ yang ditempatinya. Kanker dapat terjadi diberbagai
jaringan dalam berbagai organ di setiap tubuh, mulai dari kaki sampai
kepala. Bila kanker terjadi di bagian permukaan tubuh, akan mudah
diketahui dan diobati. Namun bila terjadi didalam tubuh, kanker itu akan
sulit diketahui dan kadang - kadang tidak memiliki gejala. Kalaupun
timbul gejala, biasanya sudah stadium lanjut sehingga sulit diobati.
Anti kanker

 Anti kanker adalah obat untuk mencegah dan


mengobati pertumbuhan sel-sel jaringan
tubuh yang tidak normal. Penyakit Kanker
adalah suatu penyakit yang disebabkan oleh
pertumbuhan sel-sel jaringan tubuh yang
tidak normal
Klasifikasi kanker
• Karsinoma
Karsinoma yaitu kanker yang terjadi pada jaringan epitel. jenis kanker yang
berasal dari sel yang melapisi permukaan tubuh atau permukaan saluran tubuh,
misalnya jaringan seperti sel kulit, testis, ovarium, kelenjar mucus, sel melanin,
payudara, leher rahim, kolon, rectum, lambung, pancreas, dan esofagus.
Contohnya meliputi kanker kulit, karsinoma serviks, karsinoma anal, kanker
esofageal, karsinoma hepatoselular, kanker laringeal, hipernefroma, kanker
lambung, kanker testiskular dan kanker tiroid.
• Limfoma
Jenis kanker yang berasal dari jaringan yang membentuk darah, misalnya
jaringan limfe, lacteal, limfa, berbagai kelenjar limfe, timus, dan sumsum tulang.
Limfoma spesifik antara lain adalah penyakit Hodgkin (kanker kelenjar limfe dan
limfa)
• Leukemia
Merupakan kanker yang terjadi akibat tidak matangnya sel darah yang
berkembang di dalam sumsum tulang dan memiliki kecenderungan untuk
berakumulasi di dalam sirkulasi darah. Kanker jenis ini tidak membentuk massa
tumor, tetapi memenuhi pembuluh darah dan mengganggu fungsi sel darah
normal.
• Sarkoma
Sarkoma yaitu jenis kanker dimana jaringan penunjang yang berada dipermukaan
tubuh seperti jaringan ikat, termasuk sel - sel yang ditemukan diotot dan tulang
dan merupakan kanker yang terjadi pada tulangosteosarkoma, tulang rawan
seperti kondrosarkoma, jaringan otot seperti rabdomiosarcoma, jaringan adiposa,
pembuluh darah dan jaringan penghantar atau pendukung lainnya.
• Glioma
Glioma yaitu kanker susunan syaraf, misalnya sel-sel glia (jaringan penunjang) di
susunan saraf pusat.
• Karsinoma in situ
Karsinoma in situ yaitu istilah yang digunakan untuk menjelaskan sel epitel
abnormal yang masih terbatas di daerah tertentu sehingga masih dianggap lesi
prainvasif (kelainan/luka yang belum menyebar).
Tinjauan farmakologi

Obat anti-kanker terutama bekerja pada DNA


yang merupakan komponen utama gen yang
mengatur pertumbuhan dan diferensiasi sel.

Cara kerjanya pada sel-sel kanker ada yang:


1) Menghambat atau mengganggu sintesa DNA
dan atau RNA.
2) Merusak replikasi DNA.
3) Menggu transkripsi DNA oleh RNA.
4) Mengganggu kerja gen.
Tinjauan khusus untuk obat
1. Cisplatin Dosis:
 50-120 mg / m 2 .
Komposisi: Kontraindikasi:
 - Cisplatin 10 mg / 10 mL.  Gangguan fungsi ginjal, mielosupresi,
 - Cisplatin 50 mg / 50 mL. gangguan pendengaran, hipersensitif,
kehamilan & laktasi.
Bentuk Sediaan:
Peringatan dan Perhatian:
 Cairan injeksi dalam vial.
 - Perlu prahidrasi dan pascahidrasi,
Farmakologi: pertemuan kadar elektrolit, hematologi,
 Mekanisme kerja: berikatan dengan fungsi ginjal, saraf, pendengaran, hati.
DNA, menghasilkan hambatan replikasi  - saluran perlu premedikasi anti-mual
dan transkripsi. muntah.
 Ekskresi terutama melalui ginjal (27- Efek Samping:
43%).
 Nefrotoksik, ototoksik, mielosupresi,
Indikasi: muntah, neurotoksik, reaksi alergi,
 Kanker testis, kanker ovarium, kanker gangguan elektrolit serum,
kandung kemih. hiperurisemia.
2. Siklosporin castor oil dengan kadar 50
mg/ml.Dan sediaan oral berupa
kapsul lunak 25-100 mg dan
Berasal dari jamur Tolypocladium larutan100 mg/mlPemberian
inflatum gams. Siklosporin punya peroral kadar puncak tercapai
efek imunosupresan karena setelah 1,3-4 jam. Adanya
mempunyai kemampuan yang makanan berlemak sangat
selektif dalam menghambat sel T. mengurangi absorbsiSiklospurin
Siklosporin digunakan terutama kapsul lunak.Waktu paruh kurang
dalam kombinasi denga prednison lebih 6 jam.Ekskresi terutama
untuk mempertahankan ginjal, melalui empedu dan feces,hanya
hati dan cangkok jantung pada 6%Yang melalui urin
transplantasi.

Siklospurin (sandimun).Sediaan iv
terdapat dalam bentuk larutan
dalamEthanol-polyxyethylated
 3. Prokarbazin jangka panjang depresi sumsum tulang
sering terjadi. Hemolisis dapat terjadi
seperti halnya dengan derivat hidrazin
Prokarbazin ialah suatu derivat lainnya. Prokarbazin bersifat karsinogenik
metilhidrazin yang struktur kimianya tidak dan mutagenic pada hewan coba.
mirip dengan salah satu antikanker lain. Pengobatan harus dihentikan bila leukosit
Mekanisme kerjanya belum diketahui, kurang dari 4000/mm3, trombosit kurang
diduga berdasrkan alkilasi asam nukleat. dari 100000/mm3, timbul reaksi alergi,
Prokarbazin bersifat nonspesifik terhadap stomatitis, diare atau perdarahan.
siklus sel. Indikasi primernya ialah untuk
pengobatan penyakit Hodgkin stadium IIIB
dan IV, terutama dalam kombinasi dengan Prokarbazin kapsul berisi 50 mg zat
mekloretamin, vinkristin dan prednisolon. aktif. Dosis oral pada orang dewasa 100
Prokarbazin, dalam kombinasi dengan mg/m2 sehari sebagai dosis tunggal atau
berbagai antikanker lain, juga efektif terbagi selama minggu pertama, diikuti
terhadap tumor otak primer dan pemberian 150-200 mg/m2 sehari selama 3
metastatik, karsinoma bronkogenik sel minggu berikutnya. Kemudian dikurangi
kecil dan limfoma Hodgkin. menjadi 100 mg/m2 sehari sampai hitung
leukosit di bawah 4000/m3 atau respons
maksimal dicapai. Dosis harus dikurangi
Mual dan muntah yang merupakan pada pasien dengan gangguan hati, ginjal
efek samping tersering pada pemberian dan sumsum tulang.
prokarbazin biasanya berkurang setelah 1
minggu pengobatan. Pada pemberian
4. Metotreksat enteritis hemoragik dan perforasi dapat
terjadi. Obat boleh diberikan lagi
setelah gejala hilang. Metotreksat tidak
Metotreksat ialah analog 4-amino, N10- boleh diberikan pada trimester pertama
metil asam folat. Metotreksat sangat kehamilan karena menyebabkan
efektif pada koriokarsinoma, abortus.
korioadenoma destruens dan mola
datidosa. Dalam kombinasi dengan
berbagai antikanker, metotreksat Metotreksat tersedia dalam bentuk
digunakan pada karsinoma mama, paru tablet 2,5 mg dan bubuk untuk suntikan
dan ovarium, limfoma Burkitt dan dalam vial 25, 50, 100 dan 250 mg. Dosis
limfoma non-Hodgkin. Metotreksat standar harian untuk leukemia pada
ialah obat primer untuk limfoma sel T anak ialah 2,5-5 mg dan pada orang
kulit dan meduloblastoma. Penggunaan dewasa 2,5-10 mg, tetapi kini banyak
metotreksat pada leukemia mieloblastik dikembangkan regimen pengobatan
akut tidak dianjurkan lagi. dalam kombinasi dengan antikanker
lain. Metotreksat sangat efektif untuk
mempertahankan remisi dengan dosis
Toksisitas obat ini juga terutama 30 mg/m2 IM secara intermiten 2 kali
mengenai saluran cerna, sumsum tulang seminggu. Untuk induksi remisi,
dan mukosa mulut. Pengobatan dengan vinkristin bersama prednisolon lebih
metotreksat harus dihentikan bila efektif dan lebih cepat kerjanya
stomatitis dan diare muncul karena daripada metotreksat.
 5. Vinkristin nyeri abdominal. Gangguan saraf otak
berupa ptosis, diplopia dan paralysis
abdusens. Karena reaksi obat lebih sering
Vinkristin bersama dengan terjadi bila vinkristin diberikan dalam
vinblastin merupakan alkaloid murni dari dosis terbagi, dianjurkan pemberian dosis
tanaman Vinca rosea. Vinkristin sering tunggal perminggu.
digunakan dalam kombinasi dengan
antikanker lain karena jarang
menyebabkan depresi hematologik; bila Vinkristin tersedia dalam vial berisi
digunakan sebagai obat tunggal cepat larutan 1, 2 dan 5 ml yang mengandung :
menimbulkan relaps. Sebagai terapi 1 mg/ml zat aktif untuk penggunaan IV.
penunjang, digunakan kombinasi Dosis pada anak 2 mg/m2 diberikan satu
vinkristin dengan metotreksat atau kali seminggu. Prednisolon diberikan 40
merkaptopurin dan prednisolon yang mg/m2 sehari. Setelah tercapai remisi
diberikan sebulan sekali. dosis boleh diturunkan sampai
seperenam dosis semula. Untuk pasien
Efek samping khusus ialah dewasa diberikan dosis 1,4-2 mg/m2
menyangkut system saraf. Hilangnya ditambah prednisolon. Dosis harus
refleks tendon Achilles merupakan tanda ditetapkan secara individual karena batas
pertama neuropati. Gangguan saraf keamanannya sempit.
otonom dapat berupa konstipasi dan
6. Bleomisin vesikel, hyperkeratosis telapak
tangan dan stomatitis. Reaksi
demam sering terjadi; sakit kepala,
Bleomisin merupakan mual dan jarang-jarang alopesia juga
sekelompok glukopeptida yang dapat terjadi. Efek samping paling
dihasilkan dari Streptomyces serius dari obat ini ialah toksisitas
verticillus. Efek sitotoksiknya terhadap paru berupa infiltrasi yang
berdasarkan hambatan sintesis DNA. kemudian menjadi fibrosis dengan
Obat ini memperlihatkan efek paliatif insidens 5-10%.
pada beberapa karsinoma sel
skuamosa kulit, leher dan kepala
serta karsinoma paru. Berbeda Bleomisin sulfat terdapat dalam
dengan antikanker lainnya obat ini vial berisi 15 unit untuk pemberian IV,
sedikit sekali menyebabkan depresi IM, atau kadang-kadang SK atau
sumsum tulang sehingga masih intraarterial. Pengobatan karsinoma
boleh digunakan walaupun ada sel skuamosa, kanker testis dan
depresi sumsum tulang atau limfoma dimulai dengan dosis 0,25-
digabung dengan obat yang 0,5 unti/kgBB (10-20 unit/m2), 1-2
menyebabkan depresi sumsum kali seminggu. Untuk penyakit
tulang untuk mendapatkan remisi. Hodgkin diberikan dosis penunjang 5
unit/minggu setelah dicapai 50%
respons.
Efek samping terutama
mengenai kulit dan selaput lendir
berupa hiperestesia dan bengkak di
jari yang disusul dengan terjadinya
TERIMA KASIH 

Vous aimerez peut-être aussi